Persija Jakarta: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mahendraaditya71 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: kemungkinan perlu pemeriksaan terjemahan
Baris 520:
|-
| Direktur Marketing Bisnis
| {{flagicon|IDN}} Andika Suksmana
|-
| Direktur Komersial
Baris 789:
 
Lagu Anthem Persija, '''Satu Jiwa''' dan '''Persija Menyatukan Kita Semua''' ciptaan Jakmania sering dinyanyikan lagu ini sesaat usai laga pertandingan Persija berakhir dan diikuti para pemain Macan Kemayoran yang berkumpul di tengah lapangan dan ikut bernyanyi bersama.
 
== Sejarah Istimewa ==
{{main|Official Persija}}
[[Berkas:Arak-arakan Champione Persija 2018.jpg|jmpl|Arak-arakan Champione Persija 2018]]
[[Berkas:Lauching Apparel & Water 02022018 Foto MAK (81).jpg|jmpl]]
 
Persija kembali menjadi sang juara setelah penantian panjang 17 tahun (2001). Macan Kemayoran sukses meraih trofi di akhir Liga 1 2018. Ini pembuktian bahwa tahun 2018, Persija mendatangkan orang-orang yang kompeten dalam membina sepakbola Indonesia dan juga managemen yang solid seperti salah satu pengusaha properti, Gede Widiade dan sosok pengusaha muda yang punya ide dan konsep yang cemerlang dalam marketing, Mohammad Rafil Perdana. Dan inilah bukti kongretnya bahwa keduanya telah memberikan 3 tropy sekaligus dalam kurun satu tahun lamanya.
 
Artikel spesial Story of 95 kali ini menyuguhkan 10 momen penting saat Persija meraih juara Liga 1 2018. Simak deretan momen-momen tersebut berikut ini:
 
== Dua Gelar Pramusim ==
Sebelum meraih trofi Liga 1 2018, Persija sudah lebih dulu mendapatkan dua gelar pramusim. Pertama, Piala Presiden 2018 dan kedua, Boost Sports Super Fix 2018 di Malaysia.
 
== Kemenangan Beruntun ==
Keberhasilan Persija menjuarai Liga 1 2018 tak lepas dari performa apik di pengujung musim. Kala itu Macan Kemayoran meraih empat kemenangan beruntun. Pertama menang 3-0 atas Persela, 3-2 atas Sriwijaya, 2-1 atas Bali United, dan terakhir menang 2-1 atas Mitra Kukar.
 
== Rohit Chand ==
Gelar individu didapat gelandang Persija asal Nepal, Rohit Chand, di akhir musim 2018. Ia dinobatkan sebagai Pemain Terbaik Liga 1 2018.
 
== Stefano “Teco” Cugurra ==
Setelah nyaris diberhentikan pada Liga 1 2017, Teco membuktikan diri di musim 2018 bahwa ia memang layak dipertahankan. Ujungnya, ia membawa Persija juara sekaligus dinobatkan sebagai Pelatih Terbaik.
 
== Bambang Pamungkas ==
Meraih gelar Liga 1 2018 menjadi kali kedua bagi legenda hidup Persija, Bambang Pamungkas. Gelar perdana didapat di Liga Indonesia 2001.
 
== Lini Pertahanan Paling Tangguh ==
Di Liga 1 2018 Persija tercatat menjadi tim paling tangguh dalam menggalang pertahanan. Andritany Ardhiyasa dkk. hanya kebobolan 36 gol dari 34 laga.
 
== Lima Stadion ==
Dalam perjalanannya mendapatkan gelar Liga 1 2018, Persija menjalani laga berstatus kandang di lima stadion, yaitu Stadion Utama Gelora Bung Karno (Jakarta), Stadion PTIK (Jakarta), Stadion Patriot (Bekasi), Stadion Wibawa Mukti (Cikarang), dan Stadion Sultan Agung (Bantul).
 
== Pemain ==
Total ada 33 jasa pemain yang dimaksimalkan oleh pelatih Stefano “Teco” Cugurra dalam perjalanan Persija di musim 2018.
 
== 2619 Menit ==
Bek asal Brasil, Jaimerson da Silva dan striker asal Kroasia, Marko Simic, menjadi dua pemain paling banyak bermain di Liga 1 2018. Total keduanya dimainkan adalah 2619 menit dari 30 pertandingan.
 
== Simic dan Riko Simanjuntak ==
Marko Simic menjadi pemain tersubur di tim dengan 18 gol. Sementara Riko Simanjuntak tercatat memiliki assist terbanyak dengan sembilan assist.
 
== Peringkat FIFA ==