Kopi liberika: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
k Penambahan informasi
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 24:
 
Kalau di [[Jambi]], kopi ini dibudidayakan di [[Kuala Tungkal (kota)|Kuala Tungka]]<nowiki/>l, unik dan khasnya kopi Liberika Tungkal Komposit ini lantaran dibudidayakan di daerah gambut dengan tingkat keasaman yang cukup tinggi.<ref>{{Cite web|date=27 November 2017|title=UNIK DAN KHASNYA KOPI LIBERIKA KUALA TUNGKAL|url=https://tanjabbarkab.go.id/unik-dan-khasnya-kopi-liberika-kuala-tungkal/|access-date=14 Juni 2024}}</ref>
 
Kopi liberika sangat terkenal di Kalimantan. Alasannya, kopi ini sangat cocok jika tumbuh di lahan gambut.<ref>{{Cite web|last=Liputan6.com|date=2023-01-07|title=Kopi Liberika, Mutiara Hitam dari Pulau Borneo|url=https://www.liputan6.com/regional/read/5172932/kopi-liberika-mutiara-hitam-dari-pulau-borneo|website=liputan6.com|language=id|access-date=2024-06-21}}</ref> Kopi jenis ini dinilai cocok dengan karakter cuaca di Kalimantan.<ref>{{Cite web|last=Ika|first=Aprillia|date=9 November 2023|title=Kopi Luwak Liberika Prangat Baru Kaltim, Si "Batu Hitam" Berharga Selain Batu Bara...|url=https://money.kompas.com/read/2023/11/09/160623326/kopi-luwak-liberika-prangat-baru-kaltim-si-batu-hitam-berharga-selain-batu?page=all|website=Kompas.com|access-date=21 Juni 2024}}</ref>
 
== Karakteristik ==
Baris 29 ⟶ 31:
Kopi ini memiliki beberapa karakteristik:
 
# Ukuran [[daun]], [[cabang]], [[bunga]], [[buah]] dan [[pohon]] lebihleb h besar dibandingkan [[kopi Arabika]] dan [[Robusta]].
# Cabang primer dapat bertahan lebih lama dan dalam satu buku dapat keluar bunga atau buah lebih dari satuKosatu kali.
# Agak peka terhadap penyakit HV.
# [[Kualitas]] buah relatif rendah.