Keberangkatan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Gemintang Albhugury memindahkan halaman Keberangkatan (novel) ke Keberangkatan: Judul yang benar
mengembangkan artikel
Tag: menambah plot atau sinopsis dalam jumlah besar VisualEditor
Baris 1:
'''''Keberangkatan''''' adalah [[novel]] yang dikarang oleh [[Nh. Dini]] dan diterbtikan tahun 1977 oleh [[Pustaka Jaya]]. Novel ini mengisahkan tentang penentuan [[kewarganegaraan]] [[gadis]] di [[Indonesia]] berdasarkan sikap dan keadaannya. Latar tempatnya di [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Kota Jakarta]], [[Belanda]], dan [[Kota Surabaya]]. Para tokohnya ialah Elisa, Sukoharjito, Thalib, dan Rama Beick.<ref>{{Cite book|last=Rani, S.A., dan Sugriati, E.|date=1999|title=115 Ikhtisar Roman Sastra Indonesia|location=Bandung|publisher=CV. Pustaka Setia|isbn=979-730-120-6|pages=170|url-status=live}}</ref>
 
== Penulisan ==
''Keberangkatan'' adalah sebuah [[novel]] yang dikarang ole [[Nh. Dini]]. [[Novel]] ini diterbitkan pada tahun 1977.<ref>{{Cite book|last=Ibrahim|first=Nini|date=2010|url=http://repository.uhamka.ac.id/id/eprint/1039/1/CITRA%20DAN%20PERAN%20PEREMPUAN%20(Compress).pdf|title=Citra dan Peran Perempuan dalam Novel-Novel Karya Nh. Dini|location=Jakarta Selatan|publisher=UHAMKA Press|isbn=978-602-8019-15-6|pages=16|url-status=live}}</ref> Penerbit [[novel]] Keberangkatan adalah [[Pustaka Jaya]]. Novel ini mengisahkan tentang penentuan [[kewarganegaraan]] [[gadis]] [[Indonesia]] berdasarkan sikap dan keadaannya. Latar tempatnya di [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Kota Jakarta]], [[Belanda]], dan [[Kota Surabaya]]. Para tokohnya ialah Elisa, Sukoharjito, Thalib, dan Rama Beick.<ref>{{Cite book|last=Rani, S.A., dan Sugriati, E.|date=1999|title=115 Ikhtisar Roman Sastra Indonesia|location=Bandung|publisher=CV. Pustaka Setia|isbn=979-730-120-6|pages=170|url-status=live}}</ref>
 
== Alur ==
Kisah dalam ''Keberangkatan'' dimulai dengan kesibukan sebuah [[keluarga]] pada dasawarsa 1950-an. Kesibukan ini berupa kegiatan berpindah tempat tinggal dari Indonesia akibat [[nasionalisasi]] di Indonesia dan gerakan anti-Belanda. Dua orang Belanda bernama Elisa dan kaka perempuannya yang bernama Elsya, memilih untuk tetap tinggal di Indonesia dan menjadi pramugari. Elisa kemudian mulai meragukan ayahnya yang sebenarnya karena pembicaraan orang-orang bahwa ibunya melakukan hubungan gelap. Ia ragu memilih ayahnya, pamannya atau seorang pelukis bernama Talib sebagai bapak kandungnya. Elsya sendiri memutuskan untuk meninggalkan ibunya dan keluarganya tanpa peduli asal-usul keluarganya. Elisa juga meyakinkan dirinya atas sikap kakaknya setelah menemui seorang pastor bernama Beick. Ia tidak memedulikan kebangsaannya dan tetap tinggal di Indonesia.{{Sfn|Haricahyono|1987|p=187}}
 
Elisa memantapkan keputusannya sebagai orang Indonesia dengan menikahi seorang pemuda dari [[suku Jawa]] yang bernama Sukoharjito. Namun Sukoharjito mengkhianatinya sehingga Elisa kehilangan kepercayaan kepada keluarganya di Indonesia dan bangsa Indonesia. Seiring dengan meningkatnya anti-Belanda di Jakarta, Elisa memilih untuk kembali menemui keluarganya di Belanda secara diam-diam.{{Sfn|Haricahyono|1987|p=187-188}}
 
== Referensi ==
 
=== Catatan kaki ===
{{Reflist}}
 
=== Daftar pustaka ===
 
* {{Cite book|last=Haricahyono|first=Cheppy|date=1987|title=Ilmu Budaya Dasar|location=Surabaya|publisher=Usaha Nasional|ref={{sfnref|Haricahyono|1987}}|url-status=live}}
 
== Referensi ==