Agama keselamatan Tiongkok: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Faredoka (bicara | kontrib)
Faredoka (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
Baris 1:
'''SekteAgama agama rakyatkeselamatan Tiongkok''' atau '''AgamaSekte keselamatanagama rakyat Tiongkok''' adalah [[neologisme]] kontemporer yang diciptakan sebagai kategori [[sosiologi]]s.<ref>{{harvnb|Palmer|2011|pp= 17–18}}</ref> Sekte agama ini merupakan tradisi keagamaan [[Tiongkok]] yang mengusung doktrin kepedulian terhadap [[keselamatan (agama)|keselamatan]] (pemenuhan moral) pribadi dan masyarakat.<ref name="Palmer, 2011. p. 19; passim">{{harvnb|Palmer|2011|p=19}}; ''passim''</ref> Selain itu, agama ini berbeda dengan agama yang sudah mapan, yang biasanya berdasarkan atau diilhami oleh [[wahyu ilahi]], [[teologi]], [[kitab suci|teks kitab suci]], [[eskatologi]] [[milenarianisme|milenarian]], [[penginjilan]] dan [[filantropi]].<ref>{{harvnb|Palmer|2011|p=19}}</ref>
 
Beberapa cendekiawan menganggap sekte agama ini sebagai fenomena tunggal sedangkan yang lainnya menganggap sebagai kategori agama besar Tiongkok keempat di samping [[Konfusianisme]], [[Buddhisme]] dan [[Taoisme]] yang sudah mapan.{{sfnb|Broy|2015|p=146}} Umumnya sekte agama ini berfokus pada pemujaan Tuhan universal, yang direpresentasikan sebagai pria, wanita atau tanpa gender dan menganggap leluhur suci mereka sebagai perwujudan Tuhan.