Labi-labi moncong babi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Pengembalian manual VisualEditor
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 37:
 
== Perilaku ==
Pada labi - labi hidung babi dewasa membutuhkan kolam besar atau aliran sungai yang besar sebagai tempat hidupnya. Individu yang lebih kecil dapat hidup di kolam - kolam kecil yang memiliki tanaman air dan tempat persembunyian bawah air sebagai tempat perlindungan. Suhu air harus dijaga antara 79&nbsp;°F (26,1&nbsp;°C) dan 86&nbsp;°F (30&nbsp;°C). Kualitas air sangat penting untuk berhasil menjaga spesies ini. Sistem penyaring biologi harus ada. Jika kualitas air yang buruk maka akan menyebabkan gangguan kulit jamur atau bakteri pada karapas. Tidak perlu menyediakan tempat berjemur bagi labi - labi hidung babi. Akses ke tanah harus disediakan untuk betina dewasa agar mereka bisa bersarang. Betina biasanya dapat bertelur antara 7 sampai 39 telur. Jenis kelamin tergantung pada suhu ketika telur diinkubasi, jenis kelamin jantan diproduksi ketika telur berada pada kisaran suhu konstan 82 - 86&nbsp;°F (27,7-30&nbsp;°C). :) Masa inkubasi bervariasi dari 60 hingga 70 hari<ref name=":0" />
 
== Referensi ==