Politeknik Keuangan Negara STAN: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Sfriu (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 43:
|catatan =
}}
'''Politeknik Keuangan Negara STANSekolah Tinggi Akuntansi Negara (PKN STAN)''' adalah pendidikan tinggi kedinasan di bawah Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan, [[Kementerian Keuangan Republik Indonesia]], yang menyelenggarakan pendidikan Program Studi Diploma bidang keuangan negara. STAN didirikan dengan dasar hukum Keputusan Presiden RI No.45 Tahun 1974 juncto Keputusan Presiden RI No.12 Tahun 1967 serta dengan landasan hukum Peraturan Menteri Keuangan RI No.1/PMK/1977 tanggal 18 Februari 1977.
 
Program studi yang diselenggarakan oleh PKN STAN untuk lulusan SMA, Madrasah Aliyah (MA) dan SMK adalah pendidikan Program Studi Diploma IV dengan jurusan/program studi sebagai berikut: