Konten dihapus Konten ditambahkan
BlackLuster (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
BlackLuster (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 58:
Presenter terkemuka [[MetroTV|Metro TV]], [[Alvin Adam]] menyebutkan dalam buku biografinya "The Story Book Just Alvin Part.2" bahwa Rossa adalah '''"Ratu Konser di Indonesia (Queen of Concert in Indonesia)"''' karena terlalu banyaknya permintaan untuk menyanyi di konser.<ref name="Alvin">{{cite web|url=https://books.google.co.id/books?id=c3_pAgAAQBAJ&printsec=frontcover#v=onepage&q&f=false|title=Cerita Dari Buku Just Alvin Bagian.2|trans-title=The story book of Just Alvin 2|website=Google Book|language=id|first=Just|last=Alvin|date=1 November 2013|access-date=1 November 2013}}</ref> Penyanyi sekaligus juri ajang pencarian bakat [[Judika]] juga memiliki pandangan yang sama dengan Alvin Adam bahwa Rossa adalah Ratu Konser di Indonesia karena terlalu seringnya mengadakan konser.
 
Sejak 1999, album-albumnya telah dirilis di [[Asia Tenggara]] dan juga [[Jepang]].<ref>{{cite web|url=https://musik.kapanlagi.com/berita/a-new-chapter-album-rossa-yang-penuh-eksplorasi-b99e3b.html|title='A NEW CHAPTER', Album Rossa Yang Penuh Eksplorasi|website=Kapanlagi|language=id|first=Girindra|last=Permana Cahya|date=6 April 2017|access-date=6 April 2017}}</ref> Lagu-lagunya yang hits juga sering menjadi langganan [[film]] & [[sinetron]], baik di [[Indonesia]] maupun di negara tetangga dengan total lebih dari 160 judul [[lagu tema]] hingga 2022. Dibawah naungan label [[Trinity Optima Production]] (dulu bernama Dian Records/Pro-Sound), Rossa telah menjual lebih dari 1112 Juta keping [[album]] rekaman fisik hingga tahun 20212023.<ref>{{cite web|url=https://www.beritasatu.com/amp/hiburan/892635/wow-lagu-rossa-di-apple-music-didengar-lebih-dari-16-juta-kali|title=Wow, Lagu Rossa di Apple Music Didengar Lebih dari 16 Juta Kali|trans-title=Wow, Rossa's song on Apple Music has been heard more than 16 million times|website=Berita Satu|language=id|first=Chairul|last=Fikri|date=18 February 2022|access-date=18 February 2022}}</ref>
 
Album kompilasi keduanya, [[The Best of Rossa]] (2011) masuk ke dalam 10 [[Daftar album terlaris di Indonesia|daftar album terlaris sepanjang masa di Indonesia]] posisi ke-5 dengan penjualan album melebihi 2 Juta keping CD.<ref>{{cite web|url=https://rossaofficial.com/2012/11/26/album-the-best-of-rossa-terjual-2-juta-keping/|title=Album “The Best of Rossa” Terjual 2 Juta Keping|trans-title=Album “The Best of Rossa” Sold More Than 2 Million Copies|website=Rossa Official|language=id|first=Rossa|last=Official|date=26 November 2012|access-date=26 November 2012}}</ref><ref>{{cite web|url=https://www.liputan6.com/showbiz/read/459272/bergelimang-berkah-rossa-belum-puas|title=Bergelimang Berkah, Rossa Belum Puas|trans-title=Wallowing in Blessings, Rossa is Not Satisfied|website=Liputan6|language=id|first=Liputan6|last=News|date=26 November 2012|access-date=26 November 2012}}</ref><ref>{{cite web|url=https://www.kapanlagi.com/showbiz/selebriti/karir-dan-bisnis-rossa-menanjak-di-2012-7a44a6.html|title=Karir dan Bisnis Rossa Menanjak di 2012|trans-title=Rossa's career and business grow up in 2012|website=Kapanlagi|language=id|first=Puji|last=Puput|date=27 November 2012|access-date=27 November 2012}}</ref> Album Rossa yang berjudul Love, Life & Music (2014) juga berhasil memecahkan Rekor Penjualan Album Tertinggi Dalam Sejarah Musik Indonesia, yaitu terjual lebih dari 100.000 Keping CD hanya dalam kurun waktu satu hari saja dan telah ditetapkan oleh [[Museum Rekor Dunia Indonesia]] serta [[Asosiasi Industri Rekaman Indonesia]].<ref>{{cite web|url=https://musik.kapanlagi.com/berita/album-rossa-raih-penghargaan-muri-463607.html|title=Album Rossa Raih Penghargaan MURI|trans-title=Rossa's Album Get MURI Award|website=Kapanlagi|language=id|first=Fajar|last=Adhityo|date=9 June 2014|access-date=9 June 2014}}</ref> Hingga tahun 2022, Rossa telah meraih banyak penghargaan dengan total lebih dari 120 Awards.<ref>{{Cite news|url=https://www.suara.com/entertainment/2022/02/17/194028/the-real-diva-lagu-lagu-rossa-telah-didengarkan-16-juta-kali-di-apple-music|title=The Real Diva, Lagu-Lagu Rossa Telah Didengarkan 16 Juta Kali di Apple Music|trans-title=The Real Diva, Rossa's Songs Have Been Listened 16 Million Times on Apple Music|work=Suara.com|language=id|first= Ferry|last=Noviandi|date=17 February 2022|access-date=17 February 2022}}</ref> Salah satu penyanyi dengan jumlah penghargaan terbanyak dalam sejarah musik Indonesia.