Portal:Teknologi/Artikel pilihan/9 2012: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
baru
 
Bot: Mengganti Wi-Fi_Logo.svg dengan WiFi_Logo.svg
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[FileBerkas:Wi-FiWiFi Logo.svg|thumbka|250px|Logo Wi-Fi150px]]
 
'''Wi-Fi''' ({{IPAc-en|icon|ˈ|w|aɪ|f|aɪ}}, juga ditulis ''Wifi'' atau ''WiFi'') adalah sebuah teknologi terkenal yang memanfaatkan peralatan elektronik untuk bertukar data [[jaringan nirkabel|secara nirkabel]] (menggunakan [[gelombang radio]]) melalui sebuah [[jaringan komputer]], termasuk koneksi [[Internet berkecepatan tinggi]]. [[Wi-Fi Alliance]] mendefinisikan Wi-Fi sebagai "produk [[LAN Nirkabel|jaringan wilayah lokal nirkabel]] (WLAN) apapun yang didasarkan pada standar [[Institute of Electrical and Electronics Engineers]] (IEEE) 802.11". Meski begitu, karena kebanyakan WLAN zaman sekarang didasarkan pada standar tersebut, istilah "Wi-Fi" dipakai dalam bahasa Inggris umum sebagai sinonim "WLAN".