Markus 13: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(16 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Bible chapter|letname= {{PAGENAME}} |previouslink=Markus 12 |previousletter=pasal 12 |nextlink= Markus 14 |nextletter= pasal 14 |book=[[Injil Markus]] |biblepart=[[Perjanjian Baru]] | booknum=2 |category= [[Injil]] | filename=BookOfDurrowBeginMarkGospel.jpg |size=250px | name=Book of Durrow, Gospel of Mark|caption=<div style="width: 250px; text-align: center; line-height: 1em">Permulaan Injil Markus dalam bahasa Latin (Kitab Durrow, abad ke-7), disimpan di Trinity College [[Dublin]]</div>}}
'''Markus 13''' (disingkat '''Mrk 13''' atau '''Mr 13''') adalah bagian dari [[Injil Markus]] dalam [[Perjanjian Baru]] di [[Alkitab]] [[Kristen]], yang diyakini ditulis menurut catatan [[Markus]] berdasarkan kesaksian [[Simon Petrus]], salah seorang dari [[Keduabelas Rasul]] [[Yesus]] [[Kristus]].<ref name="Marxsen">Willi Marxsen. ''Introduction to the New Testament''. Pengantar Perjanjian Baru: pendekatan kristis terhadap masalah-masalahnya. Jakarta:Gunung Mulia. 2008. ISBN:9789794159219.</ref><ref name="Drane">John Drane. ''Introducing the New Testament''. Memahami Perjanjian Baru: Pengantar historis-teologis. Jakarta:Gunung Mulia. 2005. ISBN:9794159050.</ref>
 
== Teks ==
* Naskah aslinya ditulis dalam [[bahasa Yunani Koine]].
* Sejumlah naskah tertua yang memuat salinan pasal ini dalam bahasa Yunani antara lain adalah
** [[Codex Vaticanus]] (ditulis tahun ~325-350 M)
** [[Codex Sinaiticus]] (~330-360 M)
Baris 12:
 
== Struktur ==
Pembagian[[Terjemahan isiBaru|Terjemahan Baru (TB)]] membagi pasal ini (disertai referensi silang dengan bagian Alkitab lain):
* {{Alkitab|Markus 13:1-2}} = [[Bait Allah akan diruntuhkan]] ({{Alkitab|Matius 24:1-2; Lukas 21:5-6}})
* {{Alkitab|Markus 13:3-13}} = [[Permulaan penderitaan]] ({{Alkitab|Matius 24:3-14; Lukas 21:7-19}})
* {{Alkitab|Markus 13:14-23}} = [[Siksaan yang berat dan Mesias-mesias palsu]] ({{Alkitab|Matius 24:15-28; Lukas 21:20-24}})
* {{Alkitab|Markus 13:24-32}} = [[Perumpamaan tentang pohon ara]] ({{Alkitab|Matius 24:29-36; Lukas 21:25-33}})
* {{Alkitab|Markus 13:33-37}} = [[Nasihat supaya berjaga-jaga]] ({{Alkitab|Matius 24:37-44; Lukas 21:34-38}})
 
== Ayat 14 ==
:[Yesus berkata:] ''"<font color="green">"Apabila kamu melihat Pembinasa keji berdiri di tempat yang tidak sepatutnya</font>--para pembaca hendaklah memperhatikannya--<font color="green">maka orang-orang yang di Yudea haruslah melarikan diri ke pegunungan.</font>"''<ref>{{Alkitab|Markus 13:14}}</ref>
Referensi silang: [[Matius 24#Ayat 15|Matius 24:15]]<br>
Yesus mengutip dari [[Daniel 9#Ayat 27|Daniel 9:27]]; [[Daniel 11#Ayat 31|11:31]]; [[Daniel 12#Ayat 11|12:11]]. Berkaitan dengan "[[Kekejian yang membinasakan]]".
 
== Ayat 35 ==
:[Yesus berkata:] ''"<font color="green">Karena itu berjaga-jagalah, sebab kamu tidak tahu bilamanakah tuan rumah itu pulang, menjelang malam, atau tengah malam, atau larut malam, atau pagi-pagi buta</font>"''<ref>{{Alkitab|Markus 13:35}}</ref>
 
=== Ayat 35 catatan ===
[[Yesus]] [[Kristus]] menegaskan bahwa kedatangan-Nya untuk orang yang setia dari gereja-Nya dapat terjadi pada empat waktu selama malam atau pagi-pagi benar. Kenyataan ini menunjukkan bahwa kedatangan-Nya kembali untuk mereka dapat terjadi setiap saat dan menekankan bahwa saat tahap pertama dari kedatangan-Nya yang kedua kali itu tidak terduga dan tak diketahui (yaitu saat keangkatan gereja). Karena kedatangan-Nya itu sudah dekat dan tidak terduga, semua orang percaya harus waspada dan setia secara rohani (lihat {{Alkitab|Matius 24:42-44}}).<ref name=fulllife>The Full Life Study Bible. Life Publishers International. 1992. Teks Penuntun edisi Bahasa Indonesia. Penerbit Gandum Mas. 1993, 1994.</ref>
 
Baris 27 ⟶ 34:
 
== Lihat pula ==
* [[Kotbah di atas Bukit Zaitun]]
* [[Minggu Sengsara]]
 
* [[Kekejian yang membinasakan|Pembinasa keji]]
* [[Perumpamaan Yesus]]
* Bagian [[Alkitab]] yang berkaitan: [[Daniel 9]], [[Daniel 11]], [[Daniel 12]], [[Matius 24]], [[Lukas 21]]
 
== Pranala luar ==
{{Markus}}
 
[[Kategori:Pasal dalam Injil Markus|13]]