Penaklukan Navarra oleh Spanyol: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Mengganti kategori yang dialihkan Perang melibatkan Spanyol menjadi Perang yang melibatkan Spanyol
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Perancis +Prancis)
 
(2 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan)
Baris 3:
| partof = [[Perang Liga Cambrai|Perang Liga Suci]]
| image = [[Berkas:Conquista de Navarra.svg|300px]]
| caption = Warna merah: tanah Navarra diduduki oleh Ferdinand. Warna nila: sisa Kerajaan Navarra yang masih berdiri hingga masa kekuasaan [[Henri IV dari PerancisPrancis]].
| date = 1512
| place = [[Kerajaan Navarra]]
Baris 23:
| campaignbox =
}}
'''Penaklukan [[Kerajaan Navarra|Navarra]] oleh Spanyol''' dimulai oleh [[Ferdinand II dari Aragon]] dan diselesaikan oleh [[Karl V, Kaisar Romawi Suci|Karl V]] dalam serangkaian kampanye militer yang dilancarkan antara tahun 1512 hingga 1524, sementara perang berlangsung hingga tahun 1528 di [[Navarra Hulu|Navarra utara]]. Pada tahun 1512, Ferdinand merupakan raja [[Mahkota Aragon|Aragon]] dan [[Mahkota Kastilia|Kastilia]]. Ketika [[Paus Yulius II]] menyatakan pendirian Liga Suci melawan PerancisPrancis pada tahun 1511, Navarra mencoba untuk tetap netral. Ferdinand menggunakan hal ini sebagai alasan untuk menyerang Navarra dan menaklukannya sementara PerancisPrancis yang seharusnya dapat melindungi Navarra sedang sibuk melawan pasukan Inggris, Venesia, dan pasukan Ferdinand di Italia.
 
Segera setelah invasi Kastilia pada tahun 1512, berbagai upaya dilancarkan untuk menaklukan kembali Navarra, terutama upaya penaklukan kembali pada tahun 1516 yang setengah hati dan kampanye penaklukan kembali berskala penuh yang dikobarkan oleh PerancisPrancis dan Navarra pada tahun 1521. Semua upaya ini digagalkan oleh Spanyol, dan pertempuran di sebelah utara [[Pirenia]] berakhir pada tahun 1528, ketika pasukan Spanyol mundur dari [[Navarra Hulu]]. [[Traktat Cambrai]] yang ditandatangani oleh Spanyol dan PerancisPrancis pada tahun 1529 menetapkan pembagian Navarra berdasarkan pegunungan Pirenia, dan kerajaan Navarra yang merdeka masih bertahan di Navarra Hulu hingga kerajaan ini menjadi bagian dari PerancisPrancis pada tahun 1620.
 
== Referensi ==
* {{cite book|last=Pérez|first=Joseph|authorlink=Joseph Pérez|others=|title=La revolución de las Comunidades de Castilla (1520-1521)|origyear=1970|year=1998|edition=6th|publisher=Siglo XXI de España editores|location=Madrid|isbn=|oclc=|pages=350–360350–360|ref=Per70}}
* {{cite book|author1 = Monreal, Gregorio|author2 = Jimeno, Roldan|year = 2012|title = Conquista e Incorporación de Navarra a Castilla|publisher = Pamiela|location=Pamplona-Iruña|isbn = 978-84-7681-736-0}}
* {{cite book|last=Bustillo Kastrexana|first=Joxerra|authorlink=|title=Guía de la conquista de Navarra en 12 escenarios|url=|accessdate=|year=2012|publisher=Txertoa Argitaletxea|location=Donostia|isbn=978-84-71484819}}
Baris 39:
{{sejarah-stub}}
 
[[Kategori:Perang yang melibatkan PerancisPrancis]]
[[Kategori:Perang yang melibatkan Spanyol]]