Rubicon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RobotQuistnix (bicara | kontrib)
k robot Adding: it Modifying: nl
k →‎Catatan: bentuk baku
 
(39 revisi perantara oleh 20 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Rubicon''' (''Rubico'', dalam [[bahasa Italia]] ''Rubicone'') adalah sebuah nama kuno [[Bahasa Latin|Latin]] sebuah sungai kecil di [[Italia]] sebelah utara. Pada jamanzaman [[Kekaisaran Romawi]], sungai ini mengalir ke [[laut Adriatik]] antara [[Ariminum]] dan [[Caesena]]. Identitas aliran air ini pada era modern tidak pasti, tetapi biasanya dianggap [[Pisciatello]] di daerah hulu dan [[Fiumicino]] di daerah hilir.
 
Sungai ini menarik karena hukum Romawi melarang semua [[jendral]] menyebrangi sungai ini dengan pasukan siaga. Sungai Rubicon dianggap sebagai batas antara provinsi Romawi [[Gallia Cisalpina]] dan pusat kerajaan Romawi, hukum ini jadi melindungi [[Republik]] dari ancaman militer internal.
 
Ketika [[Julius Caesar]] menyeberangi sungai ini pada tahun [[49 SM]], yang konon pada tanggal [[10 Januari]] menurut tarikh [[Kalender Romawi]], untuk mengejar [[Gnaeus Pompeius Magnus]], ia melanggar hukum ini dan membuat sebuah konflik militer tak terelakkan. Menurut [[Suetonius]] ia lalu mengeluarkan kata-kata 'dadu telah dilempar'.<sup>1</sup> Suetonius juga menulis bagaimana Caesar sebenarnya masih belum berpikiran apa-apa ketika menyeberangi sungai dan mengatakan bahwa ketika Caesar menyeberangi sungai, itu karena pengaruh Tuhan.
 
== Catatan ==
<sup>1</sup>''Biografi kehidupan para Kaisar'' 'Divus Julius' bagian 32. Suetonius memberikan terjemahan [[Bahasa Latin|Latin]], ''iacta alea est'', meski menurut [[Plutarkhus]] ''Kehidupan Paralel'', Caesar mengutip sebuah kalimat dari pemain sandiwara Yunani kuno [[Menander]]: ''anerriphth&ocirc;anerriphthô kubos'', atau 'biarkan dadu dilemparkan'. Terjemahn Suetonius' yang agak berbeda seringkalisering kali dikutip dengan salah menjadi ''alea iacta est''.
 
[[Kategori:Sungai di Italia]]
==Catatan==
<sup>1</sup>''Biografi kehidupan para Kaisar'' 'Divus Julius' bagian 32. Suetonius memberikan terjemahan [[Latin]], ''iacta alea est'', meski menurut [[Plutarkhus]] ''Kehidupan Paralel'', Caesar mengutip sebuah kalimat dari pemain sandiwara Yunani kuno [[Menander]]: ''anerriphth&ocirc; kubos'', atau 'biarkan dadu dilemparkan'. Terjemahn Suetonius' yang agak berbeda seringkali dikutip dengan salah menjadi ''alea iacta est''.
 
[[de:Rubikon]]
[[el:Ρουβικώνας]]
[[en:Rubicon]]
[[es:Río Rubicón]]
[[fr:Rubicon]]
[[it:Rubicone]]
[[ja:ルビコン川]]
[[nl:Rubicon (Italiaanse rivier)]]
[[no:Rubicon]]
[[pl:Rubikon]]
[[ru:Рубикон]]
[[sv:Rubicon]]