Lukas 5: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
JohnThorne (bicara | kontrib) Perbaikan |
Bot: Mengganti Coptic_luke.jpg dengan Coptic_luke_(ch._5-5-9),_8th_century_(The_S.S._Teacher's_Edition-The_Holy_Bible_-_Plate_XX).jpg |
||
Baris 29:
Ayat ini hanya terdapat dalam [[Injil Lukas]]. Di sini [[Yesus]] [[Kristus]] yang dikenal sebagai tukang kayu, memberi pelajaran kepada [[Simon Petrus]], seorang penjala ikan, cara untuk mendapatkan ikan setelah semalam-malaman para nelayan gagal memperoleh ikan. Hal inilah yang memberi kesan mendalam pada diri Petrus dan murid-murid lain yang seprofesi dengan Petrus. Petrus, [[Andreas]], [[Yohanes]] dan [[Yakobus]] sebelumnya telah bertemu Yesus di [[Yudea]], menurut catatan [[Injil Yohanes]], tetapi pertemuan di danau [[Genesaret]] inilah yang mendorong mereka untuk meninggalkan pekerjaan dan mengikut Yesus ke manapun Ia pergi dan menjadi [[Keduabelas Rasul|rasul-rasul-Nya]].<ref>Alexander Maclaren. Expositions Of Holy Scripture. Volume I: St. Luke Chaps. I to XII. Instructions for Fishermen.</ref>
[[Berkas:Coptic luke (ch. 5-5-9), 8th century (The S.S. Teacher's Edition-The Holy Bible - Plate XX).jpg|jmpl|ka|200px|Suatu bagian [[Alkitab bahasa Koptik|naskah bahasa Koptik dalam dialek Sahidik atau Theban]] yang memuat Lukas 5:5-9, dari abad ke-8 (Library of the Earl of Crawford).]]
== Ayat 26 ==
|