Sachsen-Gotha-Altenburg: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-di tahun +pada tahun)
Mengganti VlagSGA.svg dengan File:Flag_of_Sachsen-Gotha-Altenburg.svg (berkas dipindahkan oleh CommonsDelinker; alasan: File renamed: Criterion 2 (meaningless or ambiguous name)).
 
(4 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 32:
|flag_s2 = Flagge Herzogtum Sachsen-Coburg-Gotha (1826-1911).svg
|
|image_flag = VlagSGAFlag of Sachsen-Gotha-Altenburg.svg
|image_coat = Blason Duché de Saxe-Altenbourg.svg
|
|image_map = SajoniaGothaAltenburg.jpg
|image_map_caption = Wilayah Kadipaten Sachsen-Gotha-Altenburg didalamdi dalam [[Kadipaten Ernestine|Kadipaten-kadipaten Ernestine]] di [[Thuringia]],sebelum [[1826]]
|
|capital = [[Gotha (kota)|Gotha]]
}}
 
'''Kadipaten Sachsen-Gotha-Altenburg''' ({{Lang-de|''Sachsen-Gotha-Altenburg''}}) adalah salah satu anggota [[Kadipaten Ernestine|Kadipaten-kadipaten Ernestine]] (''Saxon'') yang dikuasai oleh [[Wangsa Wettin]]. Wilayahnya menempati wilayah negara bagian [[Thuringia]], [[Jerman]] pada masa kini.
 
Kadipaten ini didirikan pada tahun [[1672]] ketika [[Frederick William III, Adipati Sachsen-Altenburg|Frederick William III]], meninggal [[Ernest I, Adipati Sachsen-Gotha|Ernest Sang Alim]], Adipati [[Sachsen-Gotha]] (yang menikah dengan sepupu Frederick William, [[Elisabeth Sophie dari Sachsen-Altenburg|Putri Elisabeth Sophie]]) mewarisi sebagian besar wilayah yang ditinggalkan oleh Frederick William III. Hal mengenai penggabungan dan pemisahan ini sudah biasa terjadi di kadipaten-kadipaten anggota [[Kadipaten Ernestine]]. Kadipaten yang tergabung ini terbagi kembali setelah kematian dari Ernest I pada tahun [[1675]] dan Kadipaten Sachsen-Gotha-Altenburg dikuasai oleh putra sulungnya, [[Frederick I, Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg|Frederick]]. Pusat aktifitasaktivitas kadipaten pada masa ini berada di dua tempat, yakni di [[Gotha (kota)|Gotha]] dan [[Altenburg]].
 
Adipati Frederick menjalankan kekuasaannya di Istana Friedenstein di Gotha. Ia secara tegas mempertahankan garis keturunannya melalui penerapan dari hak primogenitur (hak anak sulung) pada tahun [[1685]]. Meskipun begitu, ketika adipati terakhir [[Augustus, Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg|Emil August]] dan adiknya [[Frederick IV, Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg|Frederick IV]], keduanya meninggal tanpa memiliki permaisuri maka dinasti ''Saxe-Gotha and Altenburg'' mengalami kesudahan pada tahun [[1825]].
 
Sebagai hasil dari keputusan dari Raja [[Frederick Augustus I dari Saxony]] di [[1826]], Kadipaten Ernestine disusun kembali dan Kadipaten Sachsen-Gotha-Altenburg mengalami pembagian wilayah:
* Wilayah Sachsen-Gotha masuk ke dalam wilayah [[Sachsen-Coburg-Saalfeld|Kadipaten Sachsen-Coburg-Saalfeld]], yang telah melepas wilayah [[Saalfeld]] masuk ke wilayah [[Sachsen-Meiningen|Kadipaten Sachsen-Meiningen]]. Wilayah baru ini bernama [[Sachsen-Coburg-Gotha|Kadipaten Sachsen-Coburg-Gotha]].
* Wilayah Sachsen-Altenburg diberikan kepada [[Sachsen-Hildburghausen|Kadipaten Sachsen-Coburg-Gotha]], yang kemudian menjadi [[Sachsen-Meiningen|Kadipaten Sachsen-Meiningen]] dan wilayah Altenburg kembali lagi menjadi Kadipaten Sachsen-Altenburg dengan masa keadipatian yang baru.
 
Setelah [[Revolusi Jerman 1918–1919]], semua bagian dari kadipaten ini bergabung ke negara baru [[Thuringia]] pada tahun 1920.
 
== Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg ==
* [[Ernest I, Adipati Sachsen-Gotha|Ernest I]] ''Sang Alim'' (1640–1675), ''mewarisi Sachsen-Altenburg pada tahun [[1675]]''
* [[Frederick I, Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg|Frederick I]] (1675–1691), ''putra Ernest; orang pertama yang menyandang gelar '''Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg''' ''
* [[Frederick II, Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg|Frederick II]] (1691–1732),
* [[Frederick III, Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg|Frederick III]] (1732–1772),
* [[Ernest II, Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg|Ernest II]] (1772–1804),
* [[Augustus, Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg|Emil August]] (1804–1822),
** [[Frederick IV, Adipati Sachsen-Gotha-Altenburg|Frederick IV]] (1822–1825), ''Saudara Emil August'', kemudian garis keturunan punah.
Kadipaten lalu terbagi ke [[Sachsen-Coburg-Saalfeld|Kadipaten Sachsen-Coburg-Saalfeld]] dan [[Sachsen-Hildburghausen|Kadipaten Sachsen-Hildburghausen]].
 
== Referensi ==
* Andreas Klinger: Der Gothaer Fürstenstaat. Herrschaft, Konfession und Dynastie unter Herzog Ernst dem Frommen, Husum 2002, ISBN 3-7868-1469-4.
 
== Lihat Juga ==
* [[Kadipaten Ernestine]]
* [[Sachsen-Gotha|Kadipaten Sachsen-Gotha]]
Baris 72:
 
{{Kadipaten Ernestine}}
 
[[Kategori:Wangsa Wettin]]
[[Kategori:Sejarah Jerman]]