Lima Gulungan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-sinagoga +sinagoge)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
 
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Tanakh|Ketuvim}}
[[Berkas:Leningrad-codex-18-22-megilloth.pdf|jmpl|ka|250px|[[Lima Gulungan|"Lima Gulungan" (''Megilloth'')]] lengkap pada [[Kodeks Leningrad]] (1008 Masehi), dengan urutan: [[Kitab Rut|Rut]], [[Kidung Agung]], [[Kitab Pengkhotbah|Pengkhotbah]], [[Kitab Ratapan|Ratapan]] dan [[Kitab Ester|Ester]].]]
'''Lima Gulungan''' atau '''Lima Megilot''' ({{Lang-he-n|חמש מגילות}}חמש מגילות ''Hamesh Megillot'', ''Hamesh Megilloth'', atau ''Chomeish Megillos'') adalah bagian dari [[Ketuvim]] ("Tulisan"), bagian utama ketiga dari [[Tanakh]] ([[Alkitab Ibrani]]) atau [[Perjanjian Lama]] di [[Alkitab]] [[Kristen]]. Lima Gulungan ini terdiri dari [[Kitab Kidung Agung]], [[Kitab Rut]], [[Kitab Ratapan]], [[Kitab Pengkhotbah]] dan [[Kitab Ester]]. Kelima kitab yang relatif pendek ini dikelompokkan bersama-sama dalam tradisi Yahudi.
== Sejarah ==
Baris 28 ⟶ 29:
 
== Kantilasi ==
Not lagu pembacaan yang sesungguhnya terdapat dalam teks cetak dari Lima Gulungan (meskipun sebenarnya tidak ada pada gulungan tulisan tangan) adalah sama seperti not lagu di Humash. Namun, nada bacaan mereka bervariasi tergantung pada gulungan. Kitab Ester dibaca dengan nada lebih bahagia dari padadaripada nada sedih Kitab Ratapan. Secara tradisional, Kitab Pengkhotbah, Kitab Rut, dan Kidung Agung dibaca nada dengan meriah yang sama.
 
== Lihat pula ==