Birokrasi Surga: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
k Sub
 
(2 revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Birokrasi Surga''' ({{CJKV|t=天朝大國|s=天朝大國|p=''Tiān​cháoTiāncháo dà​guódàguó''}}) adalah [[panteon]] [[Shen|dewa-dewi]] dalam [[Mitologi Tiongkok]], [[Taoisme]], [[Konfusianis]], [[Agama Buddha di Tiongkok|Buddhisme]], dan [[Tridharma]] di Indonesia. Sesuai namanya, [[panteon]] ini berwujud organisasi yang menyerupai administrasi pemerintah kekaisaran China kuno (khususnya selama [[Dinasti Han]]); [[Kaisar Giok]] adalah kaisar tertinggi dan semua [[Shen|dewa-dewi]] lain harus melapor kepadanya.
 
Setiap departemen dalam Birokrasi Surga mengatur salah satu aspek yang terjadi di dunia manusia, misalnya hujan (berkah) atau wabah. Roh-roh orang yang meninggal akan diadili di [[Dunia Bawah]] [[Diyu]]; jiwa-jiwa orang suci akan dibawa ke [[Tian|Surga]] sementara yang penuh dosa akan dihukum di neraka sebelum dapat be[[reinkarnasi]].
Baris 8:
 
== Para dewa pejabat ==
Kaisar Giok dalam menjalankan pemerintahannya dibantu oleh para [[Tian]] [[Shen]] ([[Hanzi]]:天神; lit. Dewa/Roh Langit) dan [[Di (konsep Tiongkok)|Di]] [[Shen]] ([[Hanzi]]:地神; ''Dewa/Roh Bumi''). Ada pula [[Xian (Taoisme)|dewa-dewi lain]] yang tidak termasuk ke dalam tatanan ''pejabat Surga'', yang meskipun dapat menolong manusia tetapi jarang yang disembah.<ref name="Matrisia">Bidang Litbang PTITD/Matrisia Jawa Tengah. 2007. ''Pengetahuan Umum tentang Tridharma''. Semarang: Penerbit Benih Bersemi.</ref>.
 
=== Tian Shen ===
Baris 87:
:* ''Gui Wang'' (Raja Hantu), ''Gui Shen'' (Roh Mulia), dan sebagainya.
 
== Lihat Pulapula ==
* [[Taoisme]]
* [[Tridharma]]