Vaksin gondongan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: namun (di tengah kalimat) → tetapi
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 2:
| Verifiedfields = changed
| verifiedrevid = 447562958
| image =
 
<!--Data vaksin-->
Baris 20:
| legal_US = <!-- OTC / Rx-only / Schedule I, II, III, IV, V -->
| legal_status =
| routes_of_administration =
 
<!--Pengenal-->
Baris 31:
| PubChem =
| DrugBank_Ref = {{drugbankcite|correct|drugbank}}
| DrugBank =
 
<!--Data kimia-->
Baris 39:
 
== Keamanan ==
Vaksin gondongan sangat aman dan efek sampingnya secara umum bersifat ringan.<ref name=WHO2007/><ref name=Pink2012/> Pemberian vaksin dapat menyebabkan rasa sakit ringan dan pembengkakan di bagian yang disuntik serta demam ringan.<!-- <ref name=WHO2007/> --> Efek samping yang lebih signifikan jarang terjadi.<ref name=WHO2007/> Tidak cukup terdapat bukti yang menghubungkan vaksin ini dengan komplikasi seperti misalnya efek neurologis.<ref name=Pink2012/> Vaksin ini tidak boleh diberikan pada mereka yang sedang [[hamil]] atau menderita [[imunosupresi]] yang akut.<ref name=WHO2007/> Namun, hasil yang buruk dari anak yang lahir dari ibu yang menerima vaksin ini selama kehamilannya belum pernah terdokumentasikan.<ref name=WHO2007/><ref name=Pink2012/> Meskipun vaksin ini dikembangkan di dalam sel ayam, namuntetapi tetap aman untuk diberikan pada mereka yang menderita [[alergi telur]].<ref name=Pink2012/>
 
== Penggunaan ==
Di mayoritas [[negara berkembang]] dan banyak negara di [[dunia berkembang]] vaksin ini diberikan dalam program imunisasi, bersamaan dengan [[vaksin campak|campak]] dan [[vaksin rubela]] yang dikenal sebagai [[MMR]].<ref name=WHO2007/> Formulasi ketiga vaksin tersebut dan [[vaksin cacar air]] dikenal sebagai [[MMRV]] juga tersedia.<ref name=Pink2012/> Terhitung sejak tahun 2005, 110 negara telah menyediakan vaksin tersebut dalam bentuk formula ini.<!-- <ref name=WHO2007/> --> Saat di suatu daerah diberikan vaksinasi ini secara meluas, maka terjadi penurunan jumlah penderita sebesar lebih dari 90%.<!-- <ref name=WHO2007/> --> Hampir setengah milyarmiliar dosis dari salah satu variasi vaksin tersebut telah diberikan.<ref name=WHO2007/>
 
== Sejarah, masyarakat, dan budaya ==
Baris 49:
== Referensi ==
<references />
== Pranala luar ==
* [http://www.historyofvaccines.org/content/articles/mumps Mumps (The History of Vaccines)]
* [http://www.who.int/immunization/topics/mumps/en/index2.html Mumps Immunization. WHO]