SCBS FM: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgx (bicara | kontrib)
k {{rapikan}}
Pratama26 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
 
(4 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{rapikan}}
'''SCBS FM''' adalah [[radio]] pioneer FM di [[Kabupaten Lombok Timur]], [[Nusa Tenggara Barat]] [[Indonesia]]. Berdiri awalnya dari hobi semata pada tanggal [[14 Juni]] [[2003]]. Berlatar belakang kurangnya variasi [[hiburan]] dan [[informasi]] yang ada di masyarakat waktu itu menjadikan [[radio]] ini di sambut gembira oleh masyarakat setempat. Berbagai dukungan pun berdatangan baik dari [[pemerintah daerah]], pendengar setia dan [[organisasi]] pencinta radio, [[musisi]] lokal serta kalangan [[bisnis]]. Merupakan salah satu jaringan radio [[Radio Sonora|Sonora]]
 
SCBS FM ternyata mampu memberikan nuansa dan gairah baru dalam dunia [[hiburan]] dan [[informasi]]. Setahun kemudian puluhan radio radio FM yang lain bermunculan meramaikan ranah perubahan besar untuk masyarakat.
 
Berbagai cobaan datang silih berganti baik karena faktor internal dan eksternal. Namun dengan [[manajemen]] yang terarah dan baik menjadikan radio ini tetap mampu bertahan sampai sekarang.
Baris 23:
* Berita aktual dan terkini
* Musik teranyar selera top 40
* Non stop onOn air selama 247 hari dengan jam dalamsiaran pukul 05.00 sampai dengan sehari00.00
 
== Daerah Jangkauan ==
Jangkauan siaran radius effektif power kurang lebih 45 km dengan daerah jarak jangkau:
* Kabupaten Lombok Timur: Kecamatan [[Selong]], [[Labuhan Haji]], [[Masbagik, Lombok Timur|Masbagik]], Wanasaba, Sakra Barat, Sakra Timur, Sikur, Keruak, Terara, [[Aikmel]], Pringgabaya, Pringgasela, Suela, dan Sembalun.
* Kabupaten [[Lombok Tengah]] bagian timur, [[Praya]] dan sekitarnya.
* Sebagian pesisir barat [[Pulau Sumbawa]], KSB, dan daerah pertambangan tembaga batu hijau Newmont Nusa Tenggara.
Baris 35:
* Ketinggian Lokasi: 154 meter dari permukaan laut
* Frekuensi: 93,6 Mhz
* Slogan: SCBS FM, Sahabat Keluarga
 
== Referensi ==
Baris 42 ⟶ 43:
{{radio-stub}}
 
[[Kategori:Stasiun radio Indonesia]]
[[Kategori:Stasiun radio di Nusa Tenggara Barat]]