Bhutan pada Olimpiade: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan |
k ~ref |
||
Baris 24:
}}
Olimpiade pertama yang diikuti oleh '''[[Bhutan]]''' adalah [[Olimpiade Musim Panas 1984|Olimpiade Los Angeles 1984]].
Untuk setiap Permainan Olimpiade Musim Panas dari saat itu sampai 2008, [[Bhutan]] hanya diwakili oleh para atlet panahan. [[Panahan]] adalah olahraga nasional Bhutan.<ref>[http://www.atarn.org/tibet_bhutan/bhutan/bhutan01.htm Bhutanese Traditional Archery.]</ref> Atlet non-panahan pertama yang berkompetisi untuk Bhutan adalah [[Kunzang Choden (atlet tembak)|Kunzang Choden]] dalam Olimpiade 2012. Ia berkompetisi dalam lomba senapan udara 10m putri.
[[Komite Olimpiade Bhutan]] dibentuk pada 1983 dan diterima oleh [[IOC]] pada tahun yang sama.
|