Lorenzo Ghiberti: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
k ~ref |
||
(7 revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{Infobox artist
|name = Lorenzo Ghiberti
|image = Houghton Typ 525 68.864 - Vasari, Le vite - Lorenzo Ghiberti.jpg
|birth_name = Lorenzo di Bartolo
|birth_date = {{birth-date|1378}}
Baris 8 ⟶ 9:
|works = {{Unbulleted list|''[[Gates of Paradise]]''}}
}}
[[Berkas:Lorenzo Ghiberti -The Gates of Paradise-Florence-2.jpg|jmpl|Gates of Paradise]]
[[Berkas:Detail der Paradiestür von Lorenzo Ghiberti.jpg|jmpl|Detail Gates of Paradise oleh Lorenzo Ghiberti]]
'''Lorenzo Ghiberti''' (1378 - 1 Desember 1455), lahir dengan nama '''Lorenzo di Bartolo''', merupakan salah satu pematung [[Abad Renaisans|''Renaissance'']] berkebangsaan [[Italia]] dengan karyanya yang paling dikenal adalah pintu perunggu ''[[Florence Baptistery]]'' yang disebut ''[[Gates of Paradise]]''. Ghiberti adalah seorang humanis yang memasukkan banyak filosofinya ke dalam karya.<ref name="Lorenzo Ghiberti Biography">{{Cite web|url = https://www.biography.com/artist/lorenzo-ghiberti|title = Lorenzo Ghiberti Biography|website = biography|access-date = 5 Juni 2020|last=}}</ref>
== Kehidupan Awal ==
Lorenzo Ghiberti lahir di [[Pelago]], dekat [[Firenze|Florence]], [[Italia]] pada tahun 1378. Ibu Ghiberti menikah dengan Cione Ghiberti pada tahun 1370, dan mereka tinggal di Pelago. Kemudian mereka pindah ke [[Firenze|Florence]]. Pada tahun 1406 setelah Cione meninggal, ibu Ghiberti menikah dengan [[Bartolo di Michele]]. Tidak diketahui dengan pasti siapa ayah dari Ghiberti, karena ia mengklaim masing-masing sebagai ayahnya pada waktu yang berbeda.<ref name="Lorenzo Ghiberti, ITALIAN SCULPTOR">{{Cite web|url = https://www.britannica.com/biography/Lorenzo-Ghiberti|title = Lorenzo Ghiberti, ITALIAN SCULPTOR|website = britannica|access-date = 10 Juni 2020|last=}}</ref> Lorenzo Ghiberti dilatih oleh ayahnya, Bartolo, yang merupakan seorang pandai emas yang sangat dihormati di [[Firenze|Florence]]. Pada tahun 1400, dikarenakan adanya wabah di [[Firenze|Florence]], Ghiberti pindah ke [[Rimini]] dan menerima pelatihan sebagai pelukis dan membantu menyelesaikan lukisan dinding di Kastil [[Carlo I Malatesta]].
== ''Gates of Paradise'' ==
Pada 1401, Ghiberti kembali ke [[Firenze|Florence]] ketika dia mendengar bahwa sebuah kompetisi diadakan untuk membuat sepasang pintu perunggu untuk ''[[Florence Baptistery]]''.
Lorenzo Ghiberti menggambarkan [[Perjanjian Lama]] menjadi sepuluh panel untuk menghasilkan salah satu karya agung dari [[Renaisans Italia]].
== Pekerjaan Lain ==
[[Berkas:Lorenzo Ghiberti-Joseph-The Gates of Paradise-Original-Museo dell'Opera del Duomo.jpg|jmpl|Joseph, Gates of Paradise oleh Lorenzo Ghiberti]]
Selama 20 tahun menyelesaikan ''Gates of Paradise'', Lorenzo Ghiberti juga mengabdikan waktunya untuk menciptakan desain jendela kaca [[katedral]] [[Firenze|Florence]], dan menjabat sebagai konsultan arsitektur untuk pengawas bangunan [[katedral]].Pada 1412, [[Arte di Calimala]] memberinya pekerjaan lain, untuk membuat patung perunggu [[Yohanes Pembaptis|John the Baptist]], di luar gedung komunal guild, ''Or San Michele'' (juga dikenal sebagai [[Orsanmichele]]). Pada 1417, Ghiberti diberi tugas untuk membuat dua [[relief]] perunggu untuk [[Baptisan|pembaptisan]] [[Katedral]] [[Siena]], proyek ini selesai dalam waktu 19 tahun karena Ghiberti begitu sibuk dengan pekerjaan lainnya.<ref name="Lorenzo Ghiberti Biography"/>
== Referensi ==
{{reflist}}
[[Kategori:Pematung Italia]]
|