Konoe Fumimaro: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Midori (bicara | kontrib)
→‎Masa muda: perbaiki
 
(24 revisi perantara oleh 20 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{refimprove|date=February 2008}}
{{Infobox Prime Minister
|name = Fumimaro Konoe
|native_name = 近衞 文麿
|image = Fumimaro Konoe clear background(cropped).jpg
|caption = Konoe pada tahun 1938
|imagesize = 200px250px
|office = [[Perdana Menteri Jepang]] ke-34, 38 dan 39
|monarch = [[Hirohito|Shōwa]]
Baris 14:
|term_start2 = 4 Juni 1937
|term_end2 = 5 Januari 1939
|predecessor2 = [[SenjūrōSenjuro Hayashi]]
|successor2 = [[Hiranuma Kiichirō|Kiichirō Hiranuma]]
|office3 = Pemimpin [[Taisei Yokusankai]]
Baris 21:
|successor3 = [[Hideki Tōjō]]
|birth_date = {{birth date|1891|10|12|df=y}}
|birth_place = [[Tokyo]], [[Kekaisaran Jepang | Jepang]]
|death_date = {{death date and age|1945|12|16|1891|10|12|df=y}}
|death_place = [[Tokyo]], [[Pekerjaan Jepang| Jepang]]
|resting place= [[Daitoku-ji]], [[Kyoto]]
|signature=KonoeF kao.png
|party = [[TaiseiAsosiasi Yokusankai|ImperialAsistensi Aturanuntuk BantuanPemerintahan AsosiasiKekaisaran]] <small>(1940–1945)</small>
|otherparty = [[Independen (politisi) | Independent]] <small>(Sebelum 1940)</small>
}}
 
[[Berkas:Fumimaro Konoe 6.jpg|thumbjmpl|rightka|Konoe Fumimaro (April 1939)]]
[[Berkas:Fumimaro Konoe.jpg|thumbjmpl|rightka|Konoe Fumimaro (1938)]]
[[Berkas:SecondFumimaro Konoe Cabinet of Fumimaro Konoe19400722.jpg|thumbjmpl|rightka|Konoe dengan menteri kabinetnya, termasuk Perang Menteri Hideki Tojo, baris kedua, kedua dari kiri (22 Juli 1940)]]
[[Berkas:Corpse of Fumimaro Konoe.jpg|thumbjmpl|rightka|Sebuah koroner SCAP melakukan postmortem pada Konoe (17 Desember 1945)]]
 
{{nihongo|'''Pangeran Fumimaro Konoe'''|近衛 文麿|Konoe Fumimaro; Konoe juga dieja Konoye|{{lahirmati|Tokyo|12|10|1891|Tokyo|16|12|1945}}}} adalah seorang politisi Jepang dalam pemerintahan [[Kekaisaran Jepang]] yang menjabat [[Perdana Menteri Jepang]] ke-34, ke-38, dan ke-39. Ia adalah pendiri/ketua [[Taisei Yokusankai]], dan menjabat perdana menteri ketika Jepang melibatkan diri dalam [[Perang Dunia II]].
 
== Masa muda ==
Pangeran Fumimaro Konoe dilahirkan di [[Tokyo]] sebagai pewaris [[keluarga Konoe]] yang merupakan bagian dari [[klan Fujiwara]]. Ayahnya yang bernama [[Konoe Atsumaro]] telah lama aktif secara politik, dan pernah mendirikan Ikatan Anti-Rusia pada tahun 1903. Setelah ayahnya meninggal, Fumimaro Konoe mewarisi gelar pangeran, status sosial yang banyak, namuntetapi ayahnya tidak mewarisimewariskan cukup banyak uang.
 
Pangeran Konoe berhasil melobi agar dirinya diikutsertakan dalam delegasi Jepang yang dikirim ke [[Konferensi Perdamaian Paris 1919]]. Pada tahun 1918, sebelum berangkat ke [[Istana Versailles|Versailles]], ia menerbitkan sebuah esai berjudul ''Reject the Anglo-American-Centered Peace'' (''Tolak Perdamaian Inggris-Amerika Sentris''). Setelah diterjemahkan oleh wartawan Amerika [[Thomas Franklin Fairfax Millard]], penasihat politik Jepang [[Saionji Kinmochi]] menulis bantahan dalam jurnal ''Millard's Review''.<ref>Kazuo Yagami, Konoe Fumimaro and the Failure of Peace in Japan, 1937–1941: A Critical Appraisal of the Three-time Prime Minister (McFarland, 2006):19.</ref>
Baris 45:
 
== Sebagai perdana menteri ==
Pada bulan Juni 1937, Pangeran Fumimaro Konoe terpilih sebagai Perdana Menteri Jepang. Sebulan setelah menjabat perdana menteri, pasukan Jepang bentrok dengan pasukan CinaTiongkok dekat Peking dalam peristiwa yang disebut [[Insiden Jembatan Marco Polo]]. Konoe mengirim tiga divisi tentara, mengingatkan militer untuk tidak memperburuk konflik. Dalam waktu tiga minggu militer melancarkan serangan umum. Konoe dan kabinetnya takut tentara Jepang tidak akan menghormati segala perjanjian damai. Dia juga tidak yakin bahwa Chiang dapat mengendalikan tentaranya sendiri. Pada bulan Agustus, tentara CinaTiongkok membunuh dua marinir Jepang di [[Shanghai]]. Konoe setuju dengan Menteri Angkatan Darat Jenderal [[Hajime Sugiyama]] untuk mengirim dua divisi demi membela kehormatan Jepang. Kabinetnya kemudian mengeluarkan pernyataan, menuduh baik pihak nasionalis dan komunis CinaTiongkok berperilaku "semakin provokatif dan menghina" Jepang.
 
Pada bulan Desember 1937, [[Markas Besar Kekaisaran]] yang otonom secara struktur dari pemerintah terpilih, memerintahkan tentara Jepang di CinaTiongkok untuk bergerak menuju ibu kota [[Nanking]]. IbuDalam kotabeberapa minggu Nanking berhasil direbut dalam beberapa minggu setelah tentara Angkatan Darat Jepang terlibat dalam [[Pembantaian Nanking]].
 
Pada bulan Januari 1938, Pemerintah Konoe mengumumkan bahwa Jepang tidak lagi akan berurusan dengan Pemerintah Chiang Kai-shek, dan akan menunggu perkembangan rezim baru. Ketika diminta klarifikasi lebih lanjut, Konoe berkata bahwa maksudnya lebih dari sekadar tidak mengakui rezim Chiang, namuntetapi "menolaknya" dan akan "menghancurkannya".<ref>Wakabayashi, Bob Tadashi (1991). "[http://chinajapan.org/articles/04.1/04.1wakabayashi4-27.pdf Emperor Hirohito on Localized Aggression in China]". ''Sino-Japanese Studies'' '''4''' (1), p. 15.</ref>
Sementara itu, Konoe dan pihak militer memaksakan [[Undang-Undang Mobilisasi Nasional]] melalui Diet.{{cn|date=December 2012}} Undang-undang ini memungkinkan pemerintah pusat untuk menguasai semua sumber daya manusia dan bahan-bahan.
 
Tentara Jepang memperoleh kemenangan di Hsuchow, Hankow, Kanton, Wuchang, dan Hanyang, namuntetapi tentara CinaTiongkok tetap terus melakukan perlawanan. Setelah menyatakan dirinya sudah lelah dijadikan "robot" oleh pihak militer, Konoe mengundurkan diri pada bulan Januari 1939, dan ditunjuk sebagai ketua [[Dewan Penasihat Kekaisaran Jepang]]. [[Kiichirō Hiranuma]] menggantikannya sebagai perdana menteri. Konoe mendapat penghargaan [[Orde Matahari Terbit]] pada tahun 1939.
 
== Masa jabatan kedua Konoe dan kebijakan luar negeri Matsuoka ==
Konoe dipanggil kembali pada [[22 Juli]] 1940. Bersama [[Menteri Luar Negeri Jepang]] [[Yosuke Matsuoka]], Konoe mencoba mencapai persetujuan dengan [[Amerika Serikat]]. Saat hal itu gagal, Konoe digantikan [[Jenderal]] [[Tōjō Hideki]].
Ketidakpuasan terhadap Perdana Menteri [[Mitsumasa Yonai]] membuat Angkatan Darat Jepang memanggil kembali Konoe sebagai perdana menteri. Pada 23 Juni, Konoe mengundurkan diri dari jabatannya sebagai Ketua Dewan Penasihat Kaisar,<ref>The Ambassador in Japan (Joseph C. Grew) to the Secretary of State, 24 June 1940, ''Foreign Relations of the United States, 1940'', vol. IV, p. 962</ref> dan kabinet Yonai bubar pada 16 Juli 1940. Konoe kembali ditunjuk sebagai perdana menteri. Salah satu dari tindakan pertamanya adalah membentuk [[Liga Anggota Parlemen Realisasi Perang Suci]] untuk mengimbangi oposisi dari politikus seperti [[Saitō Takao]] yang telah menentang [[Perang Tiongkok-Jepang Kedua]] di parlemen pada 2 Februari 1940.
 
Bertentangan dengan saran sekutu politiknya dan juga Kaisar, {{citation needed|date=December 2012}} Konoe menunjuk [[Yosuke Matsuoka]] sebagai menteri luar negeri. Matsuoka populer di mata angkatan darat dan publik Jepang setelah menjadikan dirinya tokoh yang membuat Jepang keluar dari Liga Bangsa-Bangsa pada tahun 1933. Kebijakan luar negeri Konoe dan Matsuoka dibuat berdasarkan sebuah dokumen yang ditulis oleh angkatan darat. Sebagai hasil dari kebijakannya, Jepang akan berusaha mengamankan posisinya di Tiongkok, meredam konflik dengan Uni Soviet, memindahkan pasukannya ke Indochina, dan bersiap-siap terhadap respon militer dari Britania dan kemungkinan dari Amerika Serikat.
Pada [[1944]] Konoe mulai berpendapat bahwa pemerintah Jepang harus memulai perundingan untuk menentukan akhir [[Perang Dunia II]]. Ia juga memimpin delegasi perdamaian ke [[Moskwa]] namun [[Vyacheslav Molotov]] menolak menemuinya.
 
[[Berkas:Fumimaro Konoe Cabinet 19400722.jpg|jmpl|ka|250px|Konoe bersama menteri kabinetnya, termasuk Menteri Perang [[Hideki Tōjō]] (baris kedua, nomor dua dari kiri), 22 Juli 1940)]]
 
Setelah jatuhnya Pemerintah Prancis, Jepang menempatkan pasukannya di [[Indochina Prancis]] pada September 1940. Pada September 1940, [[Pakta Tripartit]] ditandatangani, menjadikan Jepang, [[Jerman]], dan [[Italia]] dalam satu poros.
 
Matsuoka mencoba untuk mengamankan posisi Jepang dengan membuat perjanjian netralitas antara Jepang dan Uni Soviet (dengan Molotov dan Stalin). Jepang setuju untuk melepas hak menambang mineral di bagian utara [[Sakhalin]], tetapi tidak memberi konsesi apa pun. Bagi Jepang, pakta itu membuat Amerika Serikat dan Uni Soviet makin sulit untuk bersekutu melawan Jepang. Perjanjian netralitas ini dihormati oleh kedua pihak hingga tahun 1945.
 
Pada [[1944]] Konoe mulai berpendapat bahwa pemerintah Jepang harus memulai perundingan untuk menentukan akhir [[Perang Dunia II]]. Ia juga memimpin delegasi perdamaian ke [[Moskwa]] namun [[Vyacheslav Molotov]] menolak menemuinya.
 
Konoe menjabat sebagai wakil pimpinan dalam pemerintahan penyerahan pasca perang Jepang. Fumimaro Konoe [[bunuh diri]] pada 16 Desember 1945 setelah Jenderal [[Douglas MacArthur]] mengumumkan bahwa ia akan diadili karena [[kejahatan perang]].
 
== Referensi ==
 
{{reflist}}
 
== Pranala luar ==
 
* [http://www.spartacus.schoolnet.co.uk/2WWkondo.htm Biografi Konoe]
* [http://www.spartacus.schoolnet.co.uk/2WWkondo.htm Biografi Konoe] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20081017143522/http://www.spartacus.schoolnet.co.uk/2WWkondo.htm |date=2008-10-17 }}
 
{{lifetime|1891|1945|}}
{{Perdana Menteri Jepang}}
 
[[Kategori:Perdana Menteri Jepang]]
[[Kategori:Tokoh yang bunuh diri]]
[[Kategori:Alumni Universitas Kyoto]]
[[Kategori:Meninggal usia 54]]
 
[[ar:فوميمارو كونويه]]
[[de:Konoe Fumimaro]]
[[en:Fumimaro Konoe]]
[[es:Fumimaro Konoe]]
[[et:Fumimaro Konoe]]
[[fi:Fumimaro Konoe]]
[[fr:Fumimaro Konoe]]
[[he:פומימרו קונואה]]
[[hu:Konoe Fumimaro]]
[[it:Fumimaro Konoe]]
[[ja:近衛文麿]]
[[ko:고노에 후미마로]]
[[la:Fumimaro Konoe]]
[[nl:Fumimaro Konoe]]
[[no:Fumimaro Konoe]]
[[pl:Fumimaro Konoe]]
[[pt:Fumimaro Konoe]]
[[ru:Коноэ, Фумимаро]]
[[su:Fumimaro Konoe]]
[[sv:Fumimaro Konoe]]
[[th:เจ้าชายฟุมิมะโระ โคะโนะเอะ]]
[[tr:Fumimaro Konoe]]
[[yo:Fumimaro Konoe]]
[[zh:近衛文麿]]