Aspelta: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Adesio2010 (bicara | kontrib) Aspelta |
k →top: clean up |
||
Baris 14:
}}
{{Hiero|Aspelta|<hiero><-i z:p rw:tA-></hiero>|align=right|era=nk}}
'''Aspelta''' adalah seorang penguasa [[Kerajaan Kush]] (skt. 600 – skt. 580 SM). Lebih banyak yang diketahui tentang dia dan pemerintahannya daripada kebanyakan penguasa Kush. Dia meninggalkan beberapa [[stele|prasasti]] yang diukir dengan catatan pemerintahannya.
Aspelta adalah putra [[Senkamanisken]] dan Ratu [[Nasalsa]]. Aspelta adalah saudara dan pewaris [[Anlamani]]. Sang raja diperkirakan memiliki beberapa istri, termasuk Henuttakhebit (dimakamkan di piramida Nuri 28), Weqemale (dimakamkan di piramida Nuri 40), Asata (dimakamkan di piramida Nuri 42), Artaha (dimakamkan di piramida Nuri 58).<ref>
==Pemerintahan==
|