Dave Weckl: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k tidy up, removed stub tag
k Pranala luar: clean up
 
(3 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Infobox Celebrity
|name = Dave Weckl
|image = DaveWecklDave Weckl Kongsberg Jazzfestival 2018 (171010).jpg
|birth_date = {{birth date|1960|1|8}}
|birth_place = {{flagicon|Amerika Serikat}} {{City-state|St. Louis|Missouri}}, [[Amerika Serikat]]
Baris 12:
 
== Perjalanan karier ==
'''Dave Weckl''' mulai menekuni drum sejak usia 8 tahun. Ia tinggal di keluarga yang menyenangi musik, ibunya sangat menyukai musik, sedangkan ayahnya adalah seorang yang hobi bermain [[piano]]. Pada masa kecilnya Dave telah terbiasa mendengarkan musik soul dan [[jazz]], kemudian ketika ia mulai tertarik pada instrumen tersebut, ia mulai banyak mendengarkan permainan [[jazz]] dari Buddy Rich dan juga musik R&B. Pada usia 16 tahun, Dave mulai bermain secara profesional dengan [[grup musik]] [[pop]] di kotanya dan juga bergabung dengan kelompok yang memainkan [[jazz]]. Pada tahun [[1979]], ia pindah ke pantai Timur untuk belajar musik di University of Bridgeport di [[Connecticut]]. Minat Dave sebagai pemain [[drum]] semakin serius ketika masuk pada sekolah tersebut. Di usianya yang ke 19 tahun, Dave makin dikenal, ketika itu ia sedang bermain di sebuah klub [[jazz]] di [[New York City]] bersama grupnya yang bernama Nite Sprite. Bersyukur seorang [[drummer]] senior, yaitu Peter Erskine melihatnya. Peter Erskine tertarik melihat permainan Dave yang sangat atraktif, dan akhirnya memperkenalkan Dave pada sebuah [[grup musik]] yang bernama French Toast. Kemudian Dave bergabung bersama band tersebut, yang di dalamnya terdapat beberapa pemain papan atas [[Amerika]], yaitu [[Michel Camilo]] dan pemain [[bass]] [[Anthony Jackson]]. Bersama ke dua orang tersebut Dave juga pernah terlibat dalam beberapa album rekaman.<ref name="am">[http://www.allmusic.com/artist/p136772/biography Dave Weckl pada allmusic], allmusic.com diakses 9 Mei 2011</ref><ref name="bio">[http://www.allaboutjazz.com/php/article.php?id=20315 Dave Weckl pada allaboutjazz], allaboutjazz.com, diakses 9 Mei 2011</ref>
Setelah beberapa waktu Dave bergabung bersama [[grup musik]] French Toast, Dave Weckl mulai banyak bermain sebagai session player, ia banyak bermain dengan pemain-pemain papan atas seperti: Bill Connors (Return to Forever), Brecker Brothers, [[Tania Maria]], Paquito D'Rivera, Eliane Elias, dan George Benson. Begitupun di dunia [[pop]] dan soul, ia juga pernah terlibat bermain atau rekaman untuk artis-artis seperti: [[Diana Ross]], [[Madonna]], dan [[Robert Plant]]. Pada waktu yang bersamaan [[bassis]] Anthony Jackson juga merekomendasikan Dave untuk mengikuti tur reuni dari artis legendaris [[Paul Simon]] dan [[Art Garfunkel]] pada tahun [[1983]].<ref name="bio" />
Baris 61:
{{Reflist}}
 
== Pranala Luarluar ==
 
* [http://www.daveweckl.com/ Situs Resmi Dave Weckl]
 
{{Pemusik Jazz}}
 
{{Authority control}}
 
{{DEFAULTSORT:Weckl, Dave}}