Peurise teumaga: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Si Gam memindahkan halaman Peurise Teumaga ke Peurise teumaga |
k →Deskripsi: clean up |
||
(4 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Rond messing schild versierd met messing knoppen TMnr 56-31.jpg|
'''Perisai Teumaga''' atau ''Peurise Lembaga'' adalah [[perisai]] yang berasal dari [[aceh]] Indonesia.
Sama seperti [[Perisai Awe]], Perisai Teumaga adalah perisai yang juga digunakan prajurit aceh saat perang melawan Belanda dalam [[Perang Aceh (1896-1901)|perang aceh]] pada abad ke 19. Perisai ini lebih kuat daripada perisai awe karena perisai teumaga dibuat dari bahan logam.
== Deskripsi ==
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Klein rond schild van messing versierd met stervormige knoppen TMnr 4954-8.jpg|
Perisai ini terbuat dari logam [[perunggu]], Perisai ini biasanya terdapat hiasan bintang segi enam dibagian luarnya yang biasanya berjumlah enam. Di bagian dalam perisai terdapat tali pengait ke tangan. Diameter perisai teumaga ini biasanya mencapai
== Referensi ==
* Albert G. van Zonneveld, ''Traditional weapons of the Indonesian archipelago'', Verlag C. Zwartenkot Art Books, 2001, Seite 106, ISBN 978-90-5450-004-9
== Pranala luar ==
* [http://www.vikingsword.com/vb/showthread.php?t=13585/ Peurise Teumaga]
{{senjata Indonesia}}
[[Kategori:Senjata tradisional Indonesia]]
[[Kategori:Senjata tradisional Aceh]]
|