Kitab Hagai: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
 
(3 revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{for|tokoh Alkitab yang menjadi nama dari kitab ini|Hagai}}
{{Perjanjian Lama|prophetic}}
'''Kitab Hagai''' (disingkat '''Hagai'''; akronim '''Hag.''') merupakan salah satu kitab yang termasuk dalam kelompok [[kitab-kitab kenabian]] dan khususnya dalam kelompok [[nabi-nabi kecil]] pada [[Perjanjian Lama]] di dalam [[Alkitab]] [[Kristen]]. Dalam [[Tanakh]] atau [[Alkitab Ibrani]], kitab ini menjadi bagian dari kitab kolektif yang bernama "[[Nabi-nabi kecil|Dua Belas Nabi]]", yang termasuk dalam kelompok [[Nevi'im]], atau yang lebih tepatnya dalam kelompok [[Nevi'im|nabi-nabi akhir]]. Dalam [[Alkitab Terjemahan Lama]], kitab ini disebut "Kitab Nabi Hajai".
 
== Nama ==
Nama kitab ini merujuk pada tokoh utama kitab ini, yaitu [[Hagai]], seorang nabi [[Orang Yahudi|Yahudi]] pada masa sesaat setelah kembali dari [[Pembuangan ke Babilonia|pembuangan ke Babel]], tepatnya pada akhir abad ke-6 SM saat [[Yudea]] baru saja menjadi provinsi di bawah [[Kekaisaran Akhemeniyah|Kekaisaran Persia]]. Nama "Hagai" sendiri merupakan serapan dari {{lang-he|חַגַּי}} (''Khaggai''), yang merupakan bentuk jamak dari kata חַג (''khag'') yang berarti "perayaan", "festival", atau "hari pesta".
 
Baris 19 ⟶ 20:
 
== Naskah sumber ==
* [[TeksNaskah MasoretMasorah]] (bahasa Ibrani, abad ke-10 M)
* [[Septuaginta]] ([[bahasa Yunani]]; abad ke-3 SM)
* [[Naskah Laut Mati]] (bahasa Ibrani, abad ke-2 SM), terutama:<ref>{{Cite web |url=http://downloads.thewaytoyahuweh.com/pdf.php |title=Transkrip Naskah Laut Mati |access-date=2013-05-13 |archive-date=2013-06-30 |archive-url=https://web.archive.org/web/20130630013406/http://downloads.thewaytoyahuweh.com/pdf.php |dead-url=yes }}</ref>
Baris 27 ⟶ 28:
 
== Kepengarangan ==
Kitab Hagai kemungkinan ditulis oleh [[Nabi]] [[Hagai]]<ref name="Darmawijaya">St. Darmawijaya Pr. 1990. Warta Nabi: Masa pembuangan dan sesudahnya. Yogyakarta:Kanisius.</ref> Penulis kitab ini sezaman dengan seorang nabi bernama nabi [[Zakharia]] bin Ido dalam [[Kitab Ezra]] 5:1.<ref name="Darmawijaya"/><ref>{{Alkitab|Ezra 5:1}}</ref><ref name="Darmawijaya"/>
 
Kitab Hagai ditulis tahun [[520 SM]] sekitar 18 tahun setelah raja [[Koresh Agung|Koresy]] menaklukkan [[Babilon]] dan mengeluarkan titah pada tahun [[538 SM]] mengizinkan orang-orang Yahudi yang ada di pembuangan untuk kembali ke [[Yudea]] dan Koresy juga mengizinkan pembangunan kembali [[Bait Suci]], karena ia menghargai praktik agama dari penduduk wilayah kekuasaannya. Yang menarik perhatian dari kitab ini adalah semua nubuat yang tajam ini diberikan hanya dalam jangka waktu 4 bulan (yaitu bulan ke-6 sampai dengan bulan ke-9 tahun ke-2 zaman raja Darius).<ref name="TNstudy">The Nelson Study Bible. Thomas Nelson, Inc. 1997</ref>