Operasi Tannenbaum: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
rev
Pierrewee (bicara | kontrib)
+foto
 
(29 revisi perantara oleh 7 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 2:
| name = Operasi ''Tannenbaum''
| partof = [[Perang Dunia II]]
| image = {{multiple image
| image_style = border:none;
| caption =
| total_width = 300
| captionperrow = 2
| image1 = Durchmarschpläne IMG 1701.JPG
| image2 = Planheft Schweiz.jpg
}}
| caption = Rencana Jerman untuk menginvasi Swiss dan Liechtenstein, bertarikh tahun 1940 dan Maret 1944
| location = {{flag|Swiss}}
| planned =
| planned_by = {{flag|Jerman Nazi}}
{{flag|Kerajaan Italia}}
| objective = Invasi Swiss
| date = 1940–1944
Baris 12 ⟶ 19:
}}
 
'''Operasi ''Tannenbaum''''' ({{lang-id|Operasi}} ''[[Fir|Pohon Fir]]'' atau ''Pohon Natal''), sebelumnya dikenal sebagai '''Operasi ''Hijau''''' ({{lang-de|Unternehmen Grün}}),<ref>Weinberg 2005, ''A World At Arms'', p. 174</ref> adalah sebuah invasi yang direncanakan terhadap [[Swiss]] namun dibatalkan oleh [[Jerman Nazi]] dan [[Kerajaan Italia (1861-1946)|Kerajaan Italia]] pada masa [[Perang Dunia II]].
 
== Latar belakang ==
Untuk alasan taktis, [[Adolf Hitler]] berulang kali membuat jaminan sebelum pecahnya [[Perang Dunia Kedua]] bahwa Jerman akan menghormati [[netralitas Swiss]] jika terjadi konflik militer di Eropa.<ref name="Leitz">Leitz, Christian (2000). ''Nazi Germany and Neutral Europe during the Second World War'', p. 14. Manchester University Press.</ref> Pada Februari 1937, dia mengumumkan bahwa "setiap saat, apa pun yang terjadi, kami akan menghormati inviolabilitas (yang tidak dapat diganggu gugat) dan netralitas Swiss" kepada anggota dewan federal Swiss [[Edmund Schulthess]], mengulangi janji ini beberapa sesaat sebelum [[Invasi Polandia (1939)|invasi Nazi ke Polandia]].<ref name="Leitz"/> Bagaimanapun, hal ini merupakan manuver politik murni yang dimaksudkan untuk menjamin kedamaian Swiss. Jerman Nazi berencana untuk mengakhiri kemerdekaan Swiss setelah mengalahkan musuh-musuh utamanya di benua itu terlebih dahulu.<ref name="Leitz"/>
 
=== Sikap Nazi terhadap Swiss ===
Dalam sebuah pertemuan yang diadakan dengan pemimpin [[Kerajaan Italia (1861–1946)|Italia Fasis]] [[Benito Mussolini]] dan [[Galeazzo Ciano]] ([[Menteri Luar Negeri Italia]]) pada Juni 1941, Hitler mengemukakan pendapatnya tentang Swiss dengan jelas:
 
{{blockquote|"Swiss memiliki [[orang Swiss|rakyat]] dan [[Politik Swiss|sistem politik]] yang paling menjijikkan dan menyedihkan. Rakyat Swiss adalah musuh bebuyutan dari Jerman yang baru."<ref name="Leitz"/>}}
 
Dalam sebuah diskusi kemudian, [[Menteri Luar Negeri Jerman]] [[Joachim von Ribbentrop]] secara langsung menyinggung kemungkinan pembagian Swiss di antara kedua [[Blok Poros]]:
{{blockquote|"Atas pertanyaan [[Benito Mussolini|Duce]] apakah Swiss, sebagai sebuah [[anakronisme]] sejati, memiliki masa depan, Menteri Luar Negeri [[Reich]] tersenyum dan memberi tahu Duce bahwa dia akan mendiskusikan hal ini dengan [[Führer]]."<ref name="Leitz"/>}}
 
Pada Agustus 1942, Hitler lebih lanjut menggambarkan Swiss sebagai "[[jerawat]] di wajah [[Eropa]]" dan sebagai negara yang tidak lagi memiliki hak untuk eksis, mencela [[orang Swiss|rakyat Swiss]] sebagai "keturunan haram jadah dari ''[[Volk]]'' kita".<ref>Adolf Hitler, ''Hitler's Table Talk, 1941–1944'', Martin Bormann, ed., Norman Cameron, trans. (London: Enigma Books, 2000), 800.</ref> Swiss sebagai sebuah negara kecil, multibahasa, demokrasi terdesentralisasi {{spaced ndash}} di mana warga yang berbahasa Jerman merasakan kedekatan dan kesetiaan terhadap sesama warga negara Swiss mereka yang berbahasa Prancis, daripada terhadap saudara Jerman mereka di seberang perbatasan {{spaced ndash}} yang dari sudut pandang Nasional Sosialis merupakan antitesis total terhadap "[[Führerprinzip|Negara Führer]]" yang homogen dan kolektif secara rasial.<ref name="urner17">Urner 2001, 17</ref> Hitler juga percaya bahwa negara Swiss yang merdeka ada karena kelemahan sementara dari [[Kekaisaran Romawi Suci]], dan kini kekuasaannya telah dibangun kembali setelah [[Machtergreifung|pengambilalihan oleh Nasional Sosialis]], negara tersebut telah usang.<ref name="urner17"/>
 
== Referensi ==
Baris 37 ⟶ 57:
* Andreas P. Herren, [http://www.schweiz1940.ch/tannen40-en/ Tannenbaum 1940]. A Swiss site with research about the Swiss and German operational planning as well as maps and charts.
* "[http://automaticballpoint.com/2010/03/18/operation-tannenbaum-part-i/ Operation Tannenbaum]." An overview of the military planning, and a counterfactual examination of a German invasion.
* Stephen P. Halbrook, "[http://www.davekopel.org/2A/OthWr/Target_Switzerland.htm Target Switzerland] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20201112032607/http://davekopel.org/2A/OthWr/Target_Switzerland.htm |date=2020-11-12 }}." A lecture promoting Halbrook's book on Axis plans against Switzerland.
* "[http://history-switzerland.geschichte-schweiz.ch/switzerland-neutrality-world-war-ii.html Switzerland's Neutrality: Did Switzerland prolong World War II?]." The question, extent, and effect of Switzerland's neutrality in World War II.
 
 
[[Kategori:Swiss dalam Perang Dunia II]]
Baris 45 ⟶ 64:
[[Kategori:Operasi militer yang dibatalkan dalam Perang Dunia II]]
[[Kategori:Hubungan Jerman dengan Swiss]]
[[Kategori:Hubungan Italia dengan DesemberSwiss]]