Christopher Wood (pelukis): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.7
Mouse.d.jerry (bicara | kontrib)
Fitur saranan suntingan: 2 pranala ditambahkan.
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Tugas pengguna baru Disarankan: tambahkan pranala
 
Baris 22:
 
== Kehidupan awal ==
Christopher Wood dilahirkan di Knowsley dari pasangan Dokter Lucius dan Clare Wood. Ia mengenyam pendidikan di [[Marlborough College]] di Wiltshire, dan sempat mencoba mempelajari kedokteran dan arsitektur di [[Universitas Liverpool]] sebelum akhirnya meniti karier sebagai seorang [[seniman]].<ref name="Broad">Broad Chalke, ''A History of a South Wiltshire Village, its Land & People Over 2,000 years'' (The Broad Chalke Millennium Book 1999).</ref> Di Universitas Liverpool ia bertemu dengan [[Augustus John]] yang menyemangatinya untuk menjadi seorang pelukis. Kolektor Prancis [[Alphonse Kahn]] mengundang Wood ke [[Paris]] pada tahun 1920.<ref name="Tate">{{Cite web |url=http://www.tate.org.uk/servlet/ArtistWorks?cgroupid=999999961&artistid=2167&tabview=bio |title=Kit Wood Biography at Tate Gallery |access-date=2021-04-08 |archive-date=2008-06-25 |archive-url=https://web.archive.org/web/20080625110750/http://www.tate.org.uk/servlet/ArtistWorks?cgroupid=999999961&artistid=2167&tabview=bio |dead-url=yes }}</ref> Dari tahun 1921, ia mulai belajar menjadi seorang pelukis di [[Académie Julian]], Paris, dan di situ ia bertemu dengan [[Pablo Picasso|Picasso]], [[Jean Cocteau]], [[Georges Auric]], dan [[Sergei Diaghilev|Diaghilev]].<ref name="Broad"/><ref name="Tate"/>
 
== Catatan kaki ==