Midgard: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-dimana +di mana); perubahan kosmetik
k clean up
 
(2 revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Midgard (Sö 56, Fyrby).jpg|350px|rightka|thumbjmpl|Batu Rune yang berarti "di Midgard"]]
 
'''Midgard''' (bahasa Norwegia Kuno: Miðgarðr, bahasa Inggris Kuno: Middangeard) adalah nama untuk sebuah alam di mana manusia tinggal dan salah satu bagian dari sembilan alam dalam mitologi nordik.
 
== Nordik Kuno ==
Midgard adalah salah satu alam dalam [[Mitologi nordik]]. Digambarkan terletak di tengah [[Yggdrasil]], Midgard dikelilingi dunia air atau lautan yang tidak dapat dilalui. Lautan itu dihuni oleh Ular Laut raksasa [[Jörmungandr]](Miðgarðsormr), yang ukurannya sangat besar sehingga seluruh tubuhnya mengelilingi dunia sepenuhnya dan dapat memegang ekornya sendiri.<br />
 
Midgard terbentuk saat Dewa [[Odin]] dan saudaranya Vili dan Ve membunuh raksasa [[Ymir]], menggelindingkan tubuhnya ke pusat kekosongan alam semesta dan mulai membentuk Midgard. Badan [[Ymir]] menjadi daratan, darahnya menjadi lautan, tulangnya menjadi gunung-gunung, giginya menjadi jurang, rambut-rambutnya menjadi pepohonan, dan otaknya (yang meledak diatasdi atas bumi) menjadi awan. Tengkorak [[Ymir]] dipegang oleh empat [[Dwarf]], Nordri, Sudri, Austri, dan Vestri (empat titik mata angin) dan menjadi kubah langit. [[Matahari]], [[Bulan]], dan [[Bintang]] terbuat dari percikan-percikan yang tertangkap dalam tengkorak.
 
=== Referensi ===
* http://www.britannica.com/EBchecked/topic/381530/Midgard
* http://www.windows2universe.org/mythology/midgard_earth.html
 
{{mitologi-stub}}
 
[[Kategori:Mitologi Nordik]]
 
 
{{mitologi-stub}}