Otoritas transportasi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Penambahan informasi
k Referensi: clean up
 
(3 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
Sebuah '''otoritas transportasi''' atau '''badan pengelola transportasi''' adalah sebuah [[otoritas]] yang bertugas mengatur atau mengelola administrasi yang berkaitan dengan transportasi. Sebagian besar otoritas transportasi di negara-negara [[Dunia Barat|Barat]] bertanggung jawab langsung kepada pejabat yang dipilih melalui [[pemilihan umum]].
 
Di [[Amerika Serikat]] dan [[Kanada]], otoritas transportasi biasanya bertanggung jawab mengatur [[transportasi publik]], seperti [[bus]] dan [[rapid transit]] di kawasan [[metropolitan]], seperti [[Metropolitan Transportation Authority (New York)|MTA]] di New York, [[Los Angeles County Metropolitan Transportation Authority]], dan [[Toronto Area Transportation Operating Authority]].
 
Di [[Indonesia]], juga terdapat [[Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek]] (BPTJ) yang bertugas mengembangkan, mengelola, dan meningkatkan pelayanan transportasi secara terintegrasi di wilayah Jakarta, Bogor Raya, Depok, Tangerang Raya, dan Bekasi Raya. Kepala BPTJ bertanggung jawab kepada [[Menteri Perhubungan]].<ref name="bptj">{{cite web|url =http://bptj.dephub.go.id/tentang-bptj|title=Tentang BPTJ|publisher=BPTJ| accessdate = 17 Januari 2020|archive-date=2020-01-18|archive-url=https://web.archive.org/web/20200118175920/http://bptj.dephub.go.id/tentang-bptj|dead-url=yes}}</ref>
 
Beberapa otoritas transportasi, seperti [[TransLink (British Columbia)|Translink]] di [[Vancouver Raya]], juga memiliki kewenangan untuk mengenakan [[cukai]] ([[pajak bahan bakar]]) pada [[bensin]], [[bahan bakar diesel]], dan [[bahan bakar mesin]] lainnya.
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
[[CategoryKategori:Transportasi publik]]
 
 
{{transportasi-stub}}