Serangan kilang minyak Arab Saudi 2019: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menghapus Kategori:Konflik di 2019 menggunakan HotCat
k Latar belakang: pembersihan kosmetika dasar
 
(4 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 40:
Fasilitas Kilang Minyak Abqaiq dijelaskan oleh Saudi Aramco sebagai "pabrik stabilisasi minyak mentah terbesar di dunia". Fasilitas ini mengubah minyak mentah asam menjadi minyak mentah manis dengan menghilangkan kotoran belerang sebelum diangkut ke kilang hilir, memproduksi lebih dari 7 juta barel minyak per hari atau sekitar 7% dari produksi minyak global setiap hari.<ref>{{Cite news|url=https://www.bbc.com/news/world-middle-east-49699429|title=Drone strikes set Saudi oil facilities ablaze|date=14 September 2019|via=www.bbc.com|work=BBC News}}</ref> Mantan anggota Dewan Ekonomi Nasional Amerika Serikat dan Dewan Keamanan Nasional, Bob McNally, mengatakan kepada Reuters bahwa "serangan yang sukses terhadap Abqaiq akan mirip dengan serangan jantung besar-besaran terhadap pasar minyak dan ekonomi global".<ref>{{Cite news|url=https://www.theguardian.com/world/2019/sep/14/major-saudi-arabia-oil-facilities-hit-by-drone-strikes|title=Major Saudi Arabia oil facilities hit by Houthi drone strikes|agency=Associated Press|date=14 September 2019|via=www.theguardian.com|newspaper=The Guardian}}</ref> Sebelumnya, fasilitas Abqaiq sendiri telah menjadi lokasi bom bunuh diri yang gagal oleh [[Al-Qaeda]] pada tahun 2006.<ref>{{Cite web|url=https://www.washingtoninstitute.org/policy-analysis/view/al-qaeda-attack-on-abqaiq-the-vulnerability-of-saudi-oil|title=Al-Qaeda Attack on Abqaiq:|website=www.washingtoninstitute.org|language=en|access-date=2019-09-17}}</ref>
 
Sementara itu, ladang minyak Khurais yang terletak sekitar 200 &nbsp;km dari kilang minyak Abqaiq menghasilkan sekitar 1,5 juta barel minyak mentah per hari. Menurut Aramco, ladang minyak Khurais diperkirakan masih memiliki paling tidak hingga 20 miliar barel minyak di dalamnya.<ref>{{Cite web|url=https://ktla.com/2019/09/14/drone-strikes-by-yemeni-rebels-knock-out-half-of-saudi-oil-capacity-5-million-barrels-per-day/|title=Drone Strikes by Yemeni Rebels Knock Out Half of Saudi Oil Capacity, 5 Million Barrels Per Day|date=2019-09-14|website=KTLA|language=en|access-date=2019-09-17}}</ref>
 
== Serangan ==
Baris 47:
| video1 =[https://en.mehrnews.com/news/149994/VIDEO-Fire-at-Saudi-Arabia-s-oil-facilities-after-drone-attack Fire at Saudi Arabia’s oil facilities after drone attack], melalui Kantor Berita Mehr
}}
Pada 14 September 2019 pukul 4.00 pagi (01:00 GMT, 08.00 WIB) tim keamanan industri Saudi Aramco melaporkan adanya kebakaran 2 kilang minyak yang dimilikinya di Abqaiq dan Khurais.<ref>{{citeCite webnews|url=https://internasional.kompas.com/read/2019/09/14/16552791/diserang-drone-pabrik-minyak-arab-saudi-aramco-kebakaran?page=all|title=Diserang Drone, Pabrik Minyak Arab Saudi Aramco Kebakaran|first=Ardi Priyatno|last=Utomo|date=14 September 2019|accessdate=18 September 2019 |publisher=[[Kompas (surat kabar)|Kompas]]|work=[[Kompas.com]]}}</ref> Kebakaran tersebut bisa diatasi beberapa jam kemudian, tanpa ada korban jiwa yang dilaporkan, meskipun masih belum jelas apakah ada yang terluka dalam serangan itu.<ref name="ap"/>
 
Kementerian dalam negeri Arab Saudi kemudian mengatakan dalam sebuah pernyataan kepada Saudi Press Agency sesaat setelah kejadian itu menyatakan bahwa kebakaran di dua kilangnya di Abqaiq dan Khurais disebabkan oleh Pesawat tanpa awak. Serangan itu dikatakan telah dilakukan oleh beberapa Pesawat tanpa awak, ketika tembakan senapan mesin dapat terdengar pada rekaman [[Adzan]] (panggilan Islam untuk sholat) di dekat fasilitas sebagai penjaga di sana menembak untuk mencoba menurunkan Pesawat tanpa awak.<ref name="ap">{{cite web|url = https://apnews.com/d20f80188e3543bfb36d512df7777cd4|title= Yemen's Houthi rebels launch drones on 2 big Saudi oil sites|first= Jon|last = Gambrell|date= 14 September 2019|accessdate= 16 September 2019 |publisher=[[Associated Press]]}}</ref>
Baris 59:
Sehari setelah serangan itu, pasar saham Saudi turun 2,3% pada perdagangan hari Minggu.<ref>[https://www.cnbc.com/2019/09/15/saudi-stock-market-dives-crude-to-jump-after-attack-on-oil-plants.html Saudi stock market dives, crude futures to jump after drone attack on oil plants], CNBC, 15 September 2019</ref> Setelah pasar global dibuka pada 16 September, harga minyak kontrak berjangka Brent melonjak hampir 20 persen, lonjakan terbesar pada harga komoditas sejak [[Invasi Kuwait]] tahun 1990.<ref>{{cite news |title=Oil prices soar after attacks halve Saudi output |url=https://www.ft.com/content/353bce38-d806-11e9-8f9b-77216ebe1f17 |accessdate=16 September 2019 |work=Financial Times|date=16 September 2019}}</ref>
 
Pada tanggal 16 September, harga minyak melonjak setelah perdagangan di seluruh dunia dimulai. Minyak mentah berjangka Brent, patokan harga internasional, naik 19,5% menjadi $71,95 per barel pada pembukaan. Ini dianggap lonjakan terbesar dalam harga minyak dunia sejak [[Perang Teluk]].<ref>{{cite news |title=Serangan Drone di Saudi, Harga Minyak Meroket |url=https://market.bisnis.com/read/20190916/94/1148786/serangan-drone-di-saudi-harga-minyak-meroket |accessdate=16 September 2019 |work=Bisnis Indonesia|date=16 September 2019}}</ref> Di Indonesia, [[Indeks Harga Saham Gabungan|IHSG]] anjlok 1,82% akibat kondisi ini. <ref>{{cite news |title=IHSG ditutup melemah terimbas kondisi geopolitik di Timur Tengah |url=https://www.antaranews.com/berita/1065158/ihsg-ditutup-melemah-terimbas-kondisi-geopolitik-di-timur-tengah |accessdate=16 September 2019 |work=Antara|date=16 September 2019}}</ref>
 
Saudi Aramco, yang saat ini dimiliki oleh pemerintah Saudi, telah berada pada tahap awal perencanaan [[Penawaran umum perdana]] (IPO) sekitar 5% dari kepemilikan perusahaan dari perkiraan estimasi valuasi perusahaan sebesar US$1,5 hingga 2 triliun (sekitar Rp.21 hingga Rp.28 Kuadriliun) selama beberapa tahun berikutnya. IPO ini awalnya sudah direncanakan pada 2018 tetapi ada kekhawatiran tentang keuangan dan struktur perusahaan. Analis industri percaya bahwa serangan September 2019 akan menunda IPO ini lebih lanjut sampai kekhawatiran baru terkait keamanan terhadap serangan terorisme dan kemampuan untuk memulihkan produksi setelah insiden tersebut terbukti, serta dampaknya pada harga minyak.<ref>{{cite web | url = https://www.cnbc.com/2019/09/16/new-security-fears-jeopardize-saudi-aramcos-public-stock-offering.html | title = New security fears jeopardize Saudi Aramco's public stock offering following attack | first= Natasha | last= Turak | date= 16 September 2019 | accessdate= 17 September 2019 | publisher = [[CNBC]] }}</ref> Saudi Aramco kemudian menyatakan bahwa pemulihan dari serangan itu tidak akan secepat yang diharapkan, mengakibatkan rencana untuk IPO ditunda.<ref>{{Cite news|url=https://money.kompas.com/read/2019/09/17/142758326/kilangnya-diserang-10-drone-saudi-aramco-tunda-rencana-ipo|title=Kilangnya Diserang 10 Drone, Saudi Aramco Tunda Rencana IPO|first=Mutia|last=Fauzia|date=17 September 2019|work=[[Kompas.com]]}}</ref>
 
Kementerian energi Arab Saudi menyatakan kilang minyak tersebut diharapkan akan beroperasi dengan kapasitas penuh pada akhir September, dan mereka akan memanfaatkan cadangan minyak mereka untuk mempertahankan ekspor untuk sementara. Lebih lanjut, negara tersebut berencana tidak ada pengurangan ekspor minyak saat ini, dan akan menggunakan penyimpanan cadangan untuk mempertahankan tingkat saat ini.<ref>{{cite web |url=https://www.cnbc.com/2019/09/17/saudi-energy-minister-says-oil-supply-is-fully-back-online.html|title=Oil output will be fully back online by end of September, Aramco IPO on track, Saudis say|first=Natasha|last=Turak|date=17 September 2019|accessdate=18 September 2019|publisher=[[CNBC]]}}</ref> Hal ini terlihat untuk menenangkan pasar, karena harga minyak dan indikator keuangan lainnya turun selama perdagangan pada 17 September dari lonjakan hari sebelumnya, tetapi masih tetap pada level tinggi yang diperkirakan akan berdampak pada harga minyak di seluruh dunia.<ref>{{cite news |url= https://www.cnbc.com/2019/09/17/oil-slips-following-the-biggest-climb-in-history-after-saudi-attacks.html|title=Oil drops on report Saudi oil output will return to normal faster than initially anticipated|first=Yun|last=Li|date=17 September 2019|accessdate=18 September 2019 | publisher=[[CNBC]]}}</ref>
Baris 68:
 
=== Reaksi dalam negeri ===
Raja Arab Saudi, [[Salman dari Arab Saudi|Salman Bin Abdul-Aziz]], mengeluarkan pernyataan pada 16 September yang menyebut bahwa serangan itu "serangan teroris pengecut" yang mengancam keamanan internasional dan pasokan energi global dan mengatakan kerajaan itu mampu untuk menanggapi serangan ini.<ref>{{Cite news|url=https://international.sindonews.com/read/1440083/43/kilang-minyak-saudi-diserang-raja-salman-agresi-teroris-pengecut-1568618538|title=Kilang Minyak Saudi Diserang, Raja Salman: Agresi Teroris Pengecut!|date=16 September 2019|publisher=SindoNews|access-date=17 September 2019}}</ref> Raja Salman juga mengatakan serangan itu terjadi setelah serangkaian serangan terhadap kerajaan.<ref>[https://www.reuters.com/article/us-saudi-aramco-king/saudi-king-says-kingdom-is-capable-of-responding-to-attacks-idUSKBN1W21E3 Saudi king says kingdom is capable of responding to attacks - Reuters<!-- Judul yang dihasilkan bot -->]</ref>
 
=== Reaksi Internasional ===
Baris 95:
{{reflist}}
 
[[Kategori:Krisis Teluk Persia 2019–2020]]
[[Kategori:Arab Saudi dalam tahun 2019]]
[[Kategori:Penembakan tahun 2019]]