Klan Tokugawa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- di zaman + pada zaman)
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 0 sources and tagging 1 as dead.) #IABot (v2.0.9.3
 
(9 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Tokugawa family crestMitsubaaoi.svg|thumbal=|rightjmpl|200px200x200px|Tiga daun ''hollyhock'' dalam lingkaran, [[Mon (lambang)|lambang keluarga]] klan Tokugawa.]]
{{Nihongo|'''Klan Tokugawa'''|徳川氏|Tokugawa-shi atau Tokugawa-uji}} adalah keluarga [[daimyo]] berpengaruh di [[Jepang]]. Klan ini adalah keturunan [[Kaisar Seiwa]] (850–880) dan merupakan percabangan [[klan Minamoto]] (Seiwa Genji) yang memakai nama [[klan Nitta]]. Meskipun demikian, sejarah awal klan ini masih belum jelas.<ref name="aichi">{{ja icon}} {{cite web |url=http://www.aichi-pref-library.jp/chiki/jyousetsu_7.html |title=徳川家康展 |publisher=Aichi Prefectural Library |accessdate=2008-12-28 |archive-date=2011-10-06 |archive-url=https://web.archive.org/web/20111006013143/http://www.aichi-pref-library.jp/chiki/jyousetsu_7.html |dead-url=yes }}</ref> Anggota keluarga Tokugawa memerintah Jepang sebagai [[shogun]] dari tahun [[1603]] hingga [[1867]].
 
== Sejarah ==
[[Minamoto no Yoshishige]] (1202), cucu dari [[Minamoto no Yoshiie]] (1041–1108) adalah tokoh pertama yang memakai marga Nitta. Ia berpihak pada sepupunya yang bernama [[Minamoto no Yoritomo]] dalam berperang melawan [[klan Taira]] (1180) dan menemaninya ke [[Kamakura, Kanagawa|Kamakura]]. Putra ke-4 dari Yoshishige yang bernama Nitta Yoshisue menetap di tempat bernama Tokugawa ([[Provinsi Kozuke]]), dan menggunakan nama Tokugawa sebagai nama keluarga. Namun buku sejarah Provinsi Kozuke tidak mengaitkan Yoshisue dengan klan Minamoto atau klan Nitta.<ref name="okazaki">{{ja icon}} {{cite web|url=http://www.city.okazaki.aichi.jp/museum/db/kkp/H12-09-15/ky00401.htm|title=十四松平の城・寺・墓を訪ねて|publisher=[[Okazaki, Aichi|Okazaki]]|year=2000|accessdate=2008-12-27|archive-date=2009-01-14|archive-url=https://web.archive.org/web/20090114031034/http://www.city.okazaki.aichi.jp/museum/db/kkp/H12-09-15/ky00401.htm|dead-url=yes}}</ref>
 
Pendiri [[klan Matsudaira]] konon adalah seorang biksu miskin bernama [[Matsudaira Chikauji]].<ref name="aichi" /><ref>{{ja icon}} {{cite web|url=http://www.shinchosha.co.jp/books/html/115244.html|title=Ieyasu Tokugawa|publisher=Shinchosha|author=[[Ryotaro Shiba]]|year=1962|accessdate=2008-12-29}}</ref> Ia dicatat sebagai keturunan generasi ke-8 Nitta Yoshisue, dan menjadi saksi mata kehancuran klan Nitta dalam perang melawan [[klan Ashikaga]]. Ia menetap di tempat bernama Matsudaira (Provinsi Mikawa) dan dijadikan anak angkat oleh keluarga istrinya. Di buku sejarah provinsi Mikawa dicatat bahwa klan Matsudaira berasal dari klan Ariwara.<ref name="okazaki" /> Tempat bernama Matsudaira sebelumnya adalah tempat tinggal Nobumori Ariwara. Oleh karena itu, klan Matsudaira kemungkinan berkaitan dengan [[Ariwara no Narihira]].<ref>{{ja icon}} Kazue Tanaka. [http://books.google.com/books?id=944KovAOCd0C&pg=PA101 古代史の謎を解き明かす「モード・タ」]{{Pranala mati|date=Februari 2023 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}. ''[[Google Books]]''. via Bungeisha. 2000. 101.</ref>
 
Pada abad ke-15, Matsudaira Nobumitsu (putra dari Matsudaira Chikauji) bertugas sebagai penjaga [[Istana Okazaki]] dan memperkuat kekuasaan keluarganya di Provinsi Mikawa. Canggah dari Nobumitsu yang bernama [[Matsudaira Kiyoyasu]] membangun klan Matsudaira hingga menjadi klan kuat, namun ia sendiri terbunuh. Pada tahun 1567, Matsudaira Takechiyo muda, cucu dari Matsudaira Kiyoyasu, menjadi abdi [[Oda Nobunaga]] dan memakai nama [[Tokugawa Ieyasu]]. Dengan memakai nama keluarga Tokugawa berarti Ieyasu mengaku sebagai keturunan klan Minamoto dari [[Nitta Yoshishige]] (cucu [[Minamoto no Yoritomo]]) yang tinggal di desa Tokugawa, [[Provinsi Kōzuke]].<ref name="Louis Frédéric">{{cite book |title=Japan Encyclopedia |last=Frédéric |first=Louis |authorlink= |coauthors=Käthe Roth |year=2002 |publisher=Harvard University Press |location= |isbn=0674017536 |page=976 |pages= |url=http://books.google.co.jp/books?id=p2QnPijAEmEC }}</ref>
 
Setelah meninggalnya [[Toyotomi Hideyoshi]] dan [[Pertempuran Sekigahara]] tahun [[1600]], kekuasaan pemerintah di Jepang beralih dari [[klan Toyotomi]] ke tangan [[Tokugawa Ieyasu|Ieyasu]]. Dari pusat pemerintahan di [[Edo (Jepang)|Edo]], klan Tokugawa menguasai Jepang sebagai [[shogun]] selama lebih dari 250 tahun hingga [[Bakumatsu|akhir zaman Edo]].<ref name="Yumoto">{{cite book |title=The Samurai Sword: A Handbook |last=Yumoto |first=John M. |year=1958 |publisher=Tuttle Publishing |location=Boston |isbn=0804805091 |page=24 |url=http://books.google.co.jp/books?id=I__jerUaPkMC }}</ref> Pada masa awal pemerintahannya, klan Tokugawa menetapkan dasar-dasar hukum untuk shogun, bangsawan, dan samurai. Klan Tokugawa menjalankan kebijakan Jepang sebagai negara tertutup ([[Sakoku]]), membagi masyarakat Jepang menjadi kelas-kelas yang ketat ([[daimyo]], [[samurai]], petani, tukang, dan pedagang).<ref name="Yumoto" /> Periode damai di bawah pemerintahan klan Tokugawa berakhir pada awal abad ke-19 ketika kekuatan-kekuatan negara asing mencoba membuka Jepang untuk berdagang.<ref name="Yumoto" /> Seluruhnya ada 15 shogun dari klan Tokugawa. Mereka begitu berpengaruh sehingga sejumlah buku sejarah lebih memilih menggunakan istilah ''era Tokugawa'' daripada [[periode Edo]].
 
Selain itu, kepala keluarga ''[[gosanke]]'' (tiga percabangan klan di [[Provinsi Owari|Owari]], [[Province Kii|Kishū]], dan [[Mito, Ibaraki|Mito]]) memakai nama keluarga Tokugawa,<ref>{{cite journal |last1= |first1= |last2= |first2= |year= |title=Recent Changes in Japan |journal=The Phoenix: A Monthly Magazine for China, Japan& Eastern Asia |volume=1|issue= |page=63 |publisher= |doi= |url=http://books.google.co.jp/books?id=y3lRAAAAcAAJ |accessdate=2013-07-11}}</ref> dan berhak dipilih menjadi shogun. Keluarga Tokugawa dari Owari adalah keturunan dari [[Tokugawa Yoshina]] (anak ke-7 Ieyasu), keluarga Tokugawa dari Kii (Kishū) adalah keturunan [[Tokugawa Yorinobu]] (anak ke-8 Ieyasu), dan keluarga Tokugawa di Mito adalah keturunan dari [[Tokugawa Yorifusa]] (anak ke-9 Ieyasu).<ref name="Louis Frédéric" />
Baris 17:
Sebagian besar daimyo yang menyandang nama keluarga [[klan Matsudaira|Matsudaira]] adalah keturunan dari klan Tokugawa, termasuk keluarga Matsudaira dari [[Domain Fukui|Fukui]] dan [[Aizu]]. Anggota klan Tokugawa juga kawin-mengawini dengan daimyo berpengaruh lainnya dan keluarga [[Kekaisaran Jepang]].
 
Kuil klan Tokugawa adalah [[Nikkō Tōshō-gū|Tōshō-gū]] yang berada di [[Nikkō, Tochigi|Nikkō]]. Kuil utama adalah [[Kan'ei-ji]] di [[Tokyo]]. Pusaka klan Tokugawa dikelola oleh [[Yayasan Memorial Tokugawa ]] .
 
== Silsilah keluarga ==
Baris 23:
 
== Lambang keluarga ==
[[Mon (lambang)|Lambang]] klan Tokugawa adalah tiga daun ''[[Alcea|hollyhock]]'' (''mitsuba-aoi'') dalam lingkaran. Lambang keluarga ini berasal dari lambang klan Kamo, sebuah klan mitologis yang konon keturunan dari burung [[gagak]] berkaki tiga [[Yatagarasu]].<ref>{{ja icon}} {{cite web|url=http://www4.ocn.ne.jp/~taxi/kamigamojinjya.html|title=賀茂別雷神社|publisher=Kyoto sightseeing taxi|accessdate=2008-12-30|archive-date=2009-01-12|archive-url=https://web.archive.org/web/20090112091242/http://www4.ocn.ne.jp/~taxi/kamigamojinjya.html|dead-url=yes}}</ref> Desa Matsudaira berada di [[Distrik Higashikamo, Aichi|Distrik Higashikamo]], [[Prefektur Aichi]]. [[Kaisar Go-Yōzei]] pernah menawarkan untuk memberi lambang keluarga baru untuk klan Tokugawa, tapitetapi Ieyasu memilih untuk memakai lambang keluarga yang sudah dipakainya, meski tidak berkaitan dengan [[klan Minamoto]].<ref>{{ja icon}} Ryu Miura. [http://books.google.com/books?id=_UfeDjJO4G0C&pg=RA2-PA283 戦国武将・闇に消されたミステリー]. ''[[Google Books]]''. via PHP Kenkyusho. 2005. 283.</ref>
 
Dalam drama ''[[jidaigeki]]'', lambang klan Tokugawa dipakai untuk menunjukkan latar waktu pada zaman Edo. Ketika cerita berkaitan dengan [[Restorasi Meiji]], lambang klan Tokugawa dipakai untuk menunjukkan kesetiaan terhadap keshogunan. Lawan keshogunan adalah kaum pendukung kekaisaran yang memakai [[lambang bunga seruni]].
 
== Anggota keluarga ==
* [[Tokugawa Ieyasu]]
* [[Tokugawa Hidetada]]
* [[Tokugawa Iemitsu]]
* [[Tokugawa Ietsuna]]
* [[Tokugawa Tsunayoshi]]
* [[Tokugawa Ienobu]]
* [[Tokugawa Ietsugu]]
* [[Tokugawa Yoshimune]]
* [[Tokugawa Ieshige]]
* [[Tokugawa Ieharu]]
* [[Tokugawa Ienari]]
* [[Tokugawa Ieyoshi]]
* [[Tokugawa Iesada]]
* [[Tokugawa Iemochi]]
* [[Tokugawa Yoshinobu]] (Hitosubashi Keiki)
* [[Matsudaira Nobuyasu]]
* [[Yūki Hideyasu]]
* [[Matsudaira Ietada (Fukōzu)|Matsudaira Ietada]]
* [[Matsudaira Tadaaki]]
* [[Matsudaira Tadanao]]
* [[Matsudaira Tadatsune]]
* [[Tokugawa Mitsukuni]]
 
== Pengikut ==
 
=== Klan ===
* Klan Abe asal [[Provinsi Mikawa]]
* [[Gosankyō]]
* [[Klan Baba]]
* [[Klan Honda]]
* [[Klan Ii]]
* [[Klan Ishikawa]]
* [[Klan Sakai]]
 
=== [http://hakko-daiodo.com/kamon-c/cate0/aoi/aoi1.html Pengikut berpengaruh] ===
{{col-start}}
{{col-4}}
* [[Abe Masakatsu]]
* [[Akamatsu Norifusa]]
* [[Akaza Naoyasu]]
* [[Amano Yasukage]]
* [[Ando Naotsugu]]
* [[Ando Shigenobu]]
* [[Aoyama Tadanari]]
* [[Ariyama Toyouji]]
* [[Asano Nagaakira]]
* [[Baba Nobushige]]
* [[Fukushima Masanori]]
* [[Fukushima Masayori]]
* [[Furuta Shigekatsu]]
* [[Hattori Hanzō]]
* [[Hattori Masanari]]
* [[Hiraiwa Chikayoshi]]
{{col-4}}
* [[Hirose Kagefusa]]
* [[Hisamatsu Sadakatsu]]
* [[Honda Hirotaka]]
* [[Honda Masanobu]]
* [[Honda Masazumi]]
* [[Honda Narishige]]
* [[Honda Shigetsugu]]
* [[Honda Tadakatsu]]
* [[Honda Tadamasa]]
* [[Honda Tadatoki]]
* [[Honda Tadatsugu]]
* [[Honda Tadazumi]]
* [[Honda Yasushige]]
* [[Honda Yasutoshi]]
* [[Hoshina Masamitsu]]
* [[Hoshina Masanao]]
{{col-4}}
* [[Hoshina Masatoshi]]
* [[Ii Naomasa]]
* [[Ii Naotaka]]
* [[Ii Naotsugu]]
* [[Ina Tadatsugu]]
* [[Ishikawa Kazumasa]]
* [[Ishin Sūden]]
* [[Kikkawa Hiroie]]
* [[Kobayakawa Hideaki]]
* [[Kōriki Kiyonaga]]
* [[Kutsuki Mototsuna]]
* [[Mizuno Nobumoto]]
* [[Naitō Ienaga]]
* [[Naitō Nobunari]]
* [[Natsume Yoshinobu]]
* [[Ogasawara Ujisuke]]
{{col-4}}
* [[Ogawa Suketada]]
* [[Ōkubo Tadayo]]
* [[Ōkubo Tadasuke]]
* [[Ōkubo Tadachika]]
* [[Ōkubo Nagayasu]]
* [[Okudaira Sadamasa]]
* [[Sakai Tadatsugu]]
* [[Sakakibara Yasumasa]]
* [[Suganuma Sadamitsu]]
* [[Torii Tadayoshi]]
* [[Torii Mototada]]
* [[Uemura Masakatsu]]
* [[Wakisaka Yasuharu]]
* [[Watanabe Moritsuna]]
{{col-4}}
{{col-end}}
 
== Referensi ==
{{reflist}}
 
== Pranala luar ==
{{commons category|Tokugawa clan}}
* {{officialresmi|www.tokugawa.ne.jp|Tokugawa Memorial Foundation}}
* [http://hakko-daiodo.com/kamon-c/cate0/aoi/aoi1.html Crest image of mitsuba-aoi (''hollyhock'')] Provider of the family crest image being posted
 
[[Kategori:Klan Tokugawa|* ]]