Kaba Rambun Pamenan: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
2017 source edit |
k →top: pembersihan kosmetika dasar, added underlinked tag |
||
Baris 1:
{{Underlinked|date=Februari 2023}}
'''Kaba Rambun Pamenan''' ditulis oleh Sutan Mangkudun Ilyas Sutan Pangaduan. Kaba berbahasa Minang ini diterbitkan oleh penerbit Pustaka [[Indonesia]] Bukittinggi. [[Kaba]] ini menceritakan perjalanan hidup Rambun Pamenan dan kakak perempuannya, Rono Pinang. Ketika Rambun Pamenan berusia lebih kurang dua bulan, ayahnya jatuh sakit dan berpulang meninggalkan ibu Rambun yang jelita bernama Puti Linduang Bulan. Linduang Bulan lalu dilamar oleh Rajo Angek Garang. Meskipun Linduang Bulan menolak lamaran itu, Ia tetap dipaksa meninggalkan anak-anaknya dan ikut dengan Rajo Angek Garang. Tinggallah Rambun yang masih dalam ayunan dijaga oleh kakaknya Rono Pinang.
|