Gullfoss: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Claus Ableiter (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
k Pranala luar: pembersihan kosmetika dasar
 
(28 revisi perantara oleh 20 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[ImageBerkas:GullfossOverview.jpg|thumbjmpl|240px|Gullfoss]]
[[ImageBerkas:Gullfoss_Schlucht.jpg|thumbjmpl|240px|Gullfoss]]
'''Gullfoss''' ialah [[air terjun]] yang terletak di Sungai Putih ([[Hvítá]]) di [[Islandia]] selatan-tengah. Namanya berarti '''Air Terjun Emas'''. Aliran sungai dari hujan berkala dan luncuran gletser-khususnya di musim panas-membuat Gullfoss air terjun bervolume terbesar di [[Eropa]].
 
Gullfoss ialah salah satu pemandangan spektakuler di bumi. Merupakan salah satu keajaiban dunia alami di dunia. Sungai Putih ([[Hvita]]) yang luas mengalir ke selatan. Sekitar 1  km di atas air terjun sungai itu membelok curam ke kiri dan mengalir turun 3 kali dengan belokan lebar dan kemudian mendadak turun pada setinggi 35 m (105 kaki). Luas retakan di mana aliran ini turun sekitar 20 m (60 kaki), dan panjang 2,5  km. Berada di sudut kanan ke aliran sungai. Rata-rata air yang menuruni air terjun ini sekitar – 180 m³/s di musim panas dan 50 – 110 m³/s di musim dingin. Aliran tertinggi yang terukur 2000 m³/s.
 
Selama paruh pertama abad ke-20 dan beberapa tahun pada abad ke-20, banyak spekulasi dan percobaan memanfaatkan Gullfoss membangkitkan listrik. Selama masa ini, air terjun itu disewa secara langsung oleh pemiliknya [[Tómas Tómasson]] dan [[Halldór Halldórsson]], kepada para investor asing yang ingin memanfaatkan air terjun itu; namun, percobaan para investor itu gagal, salah satu sebabnya kekurangan uang. Akhirnya air terjun itu dijual ke negara [[Islandia]]. Namun saat dijual, ada spekulasi dan rencana memanfaatkan Hvítá, yang mengubah air terjun itu selamanya. Ini tak dilakukan, dan air terjun itu dilindungi.
 
[[Sigríður Tómasdóttir]], puteri [[Tomas Tomasson]] diputuskan menyelamatkan air terjun itu dari pemanfaatan dan malah mengancam untuk menjatuhkan diri ke air terjun itu. Kisah yang terkenal menyebut bahwa Sigríður benar-benar menyelamatkan air terjun itu agar tak dimanfaatkan, namuntetapi itu tidak benar. Percobaannya tidak menyelamatkan air terjun; ada alasan lain agar tak dimanfaatkan.
 
Sebuah batu peringatan buat [[Sigridur Tomasdottir|Sigriður]], terletak di atas air terjun, mencantumkan profilnya.
Baris 13:
Bersama dengan [[Thingvellir]] dan [[geyser]] [[Haukadalur]] air terjun ini menjadi bagian pemandangan terkenal di Islandia, [[Lingkaran Emas (Islandia)|Lingkaran Emas]].
 
== Video ==
* [http://www.iceland.de/fileadmin/template/iceland/clips/gullfoss.mpg Video]{{Pranala mati|date=Mei 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}
== Lihat pula ==
* [[Air terjun di Islandia]]
* [[Daftar air terjun]]
 
== Pranala luar ==
 
* [http://wayback.vefsafn.is/wayback/20041027181652/www.islandsmyndir.is/html_skjol/sudurland/gullfoss/forsida_gullfoss_1.htm Galeri Gullfoss dari islandsmyndir.is]
* [http://www.south.is/photo_gullfoss.shtml Galeri Gullfoss]{{Pranala mati|date=Februari 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}
 
{{Air terjun di Islandia}}
*[http://www.south.is/photo_gullfoss.shtml Galeri Gullfoss]
 
[[Kategori:Air terjun di Islandia]]
 
[[da:Gullfoss]]
[[de:Gullfoss]]
[[en:Gullfoss]]
[[fi:Gullfoss]]
[[fr:Gullfoss]]
[[is:Gullfoss]]
[[it:Gullfoss]]
[[ja:グトルフォス]]
[[nl:Gullfoss]]
[[nn:Gullfoss]]
[[no:Gullfoss]]
[[sv:Gullfoss]]
[[uk:Ґульфосс]]