Hemoglobin: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Me iwan (bicara | kontrib)
k →‎Pranala luar: clean up template Link GA
k →‎Pranala luar: pembersihan kosmetika dasar
 
(11 revisi perantara oleh 9 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[Berkas:Hemoglobin.jpg|thumbjmpl|300px|Struktur 3-dimensi hemoglobin]]
'''Hemoglobin''' adalah [[metaloprotein]] ([[protein]] yang mengandung zat besi) di dalam [[sel darah merah]] yang berfungsi sebagai pengangkut [[oksigen]] dari [[paru-paru]] ke seluruh tubuh,<ref>{{cite web
| url = http://www.webmd.com/hw-popup/hemoglobin-7998
| title = Hemoglobin
| accessdate = 2010-02-20
| work = WebMD
| archive-date = 2010-02-04
| archive-url = https://web.archive.org/web/20100204053050/http://www.webmd.com/hw-popup/hemoglobin-7998
| dead-url = yes
}}</ref> pada [[mamalia]] dan [[hewan]] lainnya. Hemoglobin juga pengusung [[karbon dioksida]] kembali menuju paru-paru untuk dihembuskan keluar [[tubuh]]. Molekul hemoglobin terdiri dari [[globin]], [[apoprotein]], dan empat gugus [[heme]], suatu molekul organik dengan satu atom besi.
 
Baris 11 ⟶ 14:
== Struktur ==
Pada pusat molekul terdapat cincin [[heterosiklik]] yang dikenal dengan ''[[porfirin]]'' yang menahan satu atom besi; atom besi ini merupakan situs/loka ikatan oksigen. Porfirin yang mengandung besi disebut [[heme]]. Nama ''hemoglobin'' merupakan gabungan dari ''heme'' dan ''globin''; [[globin]] sebagai istilah generik untuk [[protein globular]]. Ada beberapa [[hemoprotein|protein mengandung heme]], dan hemoglobin adalah yang paling dikenal dan paling banyak dipelajari.
[[Berkas:Heme b.svg|leftkiri|thumbjmpl|Gugus heme]]
Pada manusia dewasa, hemoglobin berupa tetramer (mengandung 4 subunit protein), yang terdiri dari masing-masing dua subunit alfa dan beta yang terikat secara nonkovalen. Subunit-subunitnya mirip secara struktural dan berukuran hampir sama. Tiap subunit memiliki berat molekul kurang lebih 16,000 [[Dalton]], sehingga berat molekul total tetramernya menjadi sekitar 64,000 Dalton. Tiap subunit hemoglobin mengandung satu heme, sehingga secara keseluruhan hemoglobin memiliki kapasitas empat molekul oksigen:
 
Baris 27 ⟶ 30:
 
== Pranala luar ==
* [http://www.rcsb.org/pdb/cgi/explore.cgi?pid=205561034349094&page=0&pdbId=1A3N 1A3N] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20060227205108/http://www.rcsb.org/pdb/cgi/explore.cgi?pid=205561034349094&page=0&pdbId=1A3N |date=2006-02-27 }} - [[Protein Data Bank|PDB]] struktur hemoglobin Manusia.
 
{{medis-stub}}
 
[[Kategori:Hematologi]]
[[Kategori:Protein darah]]
[[Kategori:Senyawa tetrapirol]]
 
 
{{medis-stub}}