Geng Yan: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika |
Jjiose1991a (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
(3 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{orphan|Oktober 2022}}
[[File:宮臺望戰.jpg|thumb|220px|Geng Yan]]
'''Geng Yan''' ({{zh|c=耿弇}}; 3–58 M) merupakan seorang jenderal Tiongkok kuno yang hidup pada zaman [[Dinasti Han#Han Timur|Dinasti Han Timur]]. Ia adalah putra [[Geng Kuang]] (耿況), yang menjabat sebagai gubernur Shanggu [[Jun (subdivisi negara)|Jun]] (上谷, kira-kira [[Zhangjiakou]] modern, [[Hebei]]). Ia awalnya melayani [[Kaisar Guangwu dari Han]] sebagai juru tulis; kemudian ia menjadi salah satu jenderal terpenting kaisar dan berjasa pada pendirian [[Dinasti Han]] akhir. [[Kaisar Ming dari Han|Kaisar Ming]] menghormati Geng di antara mereka yang telah melayani ayahandanya dengan baik dengan melukis potret mereka di menara istana (云台二十八将, [[28 Jenderal Yuntai]]); Potret Geng ditempatkan pada posisi keempat.
== Referensi ==
* ''[[Hou Han Shu]]'' by [[Fan Ye (Liu Song)|Fan Ye]], vol. 1 (Biography of Emperor Guangwu), [https://web.archive.org/web/20080210141642/http://ef.cdpa.nsysu.edu.tw/ccw/02/hhb01.htm].
{{Authority control}}
[[Kategori:Kelahiran 3]]
|