Gary Gilbert: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
OrophinBot (bicara | kontrib)
k Bot: Mengganti kategori Orang hidup dengan Semua artikel yang menambahkan kategori Orang hidup secara otomatis
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Gary Gilbert''' adalah produser film Amerika Serikat dia lahir tahun 1965 dan presiden Gilbert Films, perusahaan produksi dan pendanaan film yang berpusat di [[Los Angeles]], [[California]]. Gilbert mendanai dan memproduseri film ''[[Garden State (film)|Garden State]]'' (2004) yang dibintangi [[Zach Braff]] dan [[Natalie Portman]]. Pada tahun 2005, Gilbert dan Braff memenangi [[Independent Spirit Award]] kategori Best First Feature Film.
 
Tahun 2010, Gilbert memproduseri ''[[The Kids Are All Right (film)|The Kids Are All Right]]''; setelah tayang perdana di [[Sundance Film Festival]], hak penayangannya dibeli oleh [[Focus Features]] (Universal Studios). Film tersebut mendapat banyak pujian dan memenangi dua [[Golden Globes]] pada tahun 2011: [[Annette Bening]] pada kategori Best Actress (Musical or Comedy) dan Gilbert (bersama Jeff Levy-Hinte dan Celine Rattray) pada kategori Best Picture (Musical or Comedy). ''The Kids Are All Right'' mendapat empat nominasi [[Academy Awards]]: Best Actress ([[Annette Bening]]), Best Supporting Actor ([[Mark Ruffalo]]), Best Screenplay ([[Lisa Cholodenko]] dan Stuart Blumberg), dan Best Picture (Gary Gilbert, Jeff Levy-Hinte, dan Celine Rattray). Gilbert juga memproduseri ''[[Are You Here]]'' yang dibintangi [[Owen Wilson]], [[Zach Galifianakis]], dan [[Amy Poehler]].
Baris 5:
Gilbert juga merupakan salah satu pemilik tim basket [[Cleveland Cavaliers]] selain [[Usher (penyanyi)|Usher]] dan kakaknya, [[Dan Gilbert (pebisnis)|Dan Gilbert]], ketua [[Quicken Loans]]. Gilbert mendirikan Rock Financial tahun 1985 bersama kakaknya, Dan. Setelah melalui serangkaian merger, melalui Quicken Loans, perusahaan ini menjadi salah satu penyalur KPR terbesar di Amerika SerikatAfter a series of mergers, the company, through [[Quicken Loans]], has become one of the nation's largest mortgage lenders.
 
Ia memegang gelar BBA dari [[University of Michigan]]'s [[Ross School of Business]]. Ia berasal dari keluarga [[Yahudi]].<ref>{{cite web |url=http://www.stljewishlight.com/news/news_schmooze/article_1f7462ba-3f6a-11e0-9599-001cc4c03286.html |title=Oscar night for the Jews |publisher=St. Louis Jewish Light |date=February 23, 2011 |first=Ellen |last=Futterman |accessdate=October 31, 2014 |archive-date=2011-02-28 |archive-url=https://web.archive.org/web/20110228045724/http://www.stljewishlight.com/news/news_schmooze/article_1f7462ba-3f6a-11e0-9599-001cc4c03286.html |dead-url=yes }}</ref>
 
== Filmografi ==
Baris 29:
[[Kategori:Alumni Ross School of Business]]
[[Kategori:Produser pemenang Golden Globe Award]]
[[Kategori:Yahudi -Amerika Serikat]]