Mata kucing (jalan): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k clean up
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.3
 
(2 revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan)
Baris 11:
[[Image:Catseye closeup.jpg|thumb|right|Mata kucing bermuka dua adalah rancangan asli Shaw, untuk menandai titik tengah jalan]]
Penemu mata kucing adalah [[Percy Shaw]] asal [[Boothtown]], [[Halifax, West Yorkshire]], Inggris. Setelah jalur [[trem]] di Ambler Thorn dicabut, ia baru menyadari bahwa selama ini ia menggunakan rel trem untuk menuntunnya di waktu malam.<ref name="Halifax Today">
{{cite news |title = The day Percy saw the light! |work = Halifax Today |url = http://www.halifaxtoday.co.uk/mk4custompages/CustomPage.aspx?PageID=39556 |accessdate = 24 April 2013 |archiveurl = https://web.archive.org/web/20040312081747/http://www.halifaxtoday.co.uk/mk4custompages/CustomPage.aspx?PageID=39556 |archivedate = 12 March 2004}}</ref> Nama "mata kucing" berasal dari inspirasi Shaw dalam membuat perangkat ini, yakni [[Tapetum lucidum#Sinar mata|sinar mata]] yang memantul dari mata seekor kucing. Pada tahun 1934, ia resmi mematenkan penemuannya (paten No. 436,290 dan 457,536), dan pada tanggal 15 Maret 1935, ia juga mendirikan [[Reflecting Roadstuds Ltd|Reflecting Roadstuds Limited]] di [[Halifax, West Yorkshire|Halifax]] untuk memproduksi mata kucing ciptaannya,<ref>{{cite web | url = http://www.catseyeroadstuds.com/history.html | publisher = Reflecting Roadstuds Ltd |title = History |accessdate = 24 April 2013 |archiveurl = https://web.archive.org/web/20090219172114/http://catseyeroadstuds.com/history.html |archivedate = 19 February 2009}}</ref><ref name="reyburn">{{Cite web|url=https://www.thefreelibrary.com/-a060531047|title=Inventions that prove size doesn't matter; Ross Reyburn takes a look at some of the little things that have changed lives in big ways over the century.|last=Reyburn|first=Ross|date=1999-06-26|website=The Free Library|publisher=The Birmingham Post|url-status=live|access-date=2020-03-07}}</ref> dengan merek ''Catseye''.<ref>The History of British Roadsigns, Department for Transport, 2nd Edition, 1999</ref> Lensa [[retroreflektor|retrorefleksi]] telah diciptakan enam tahun sebelumnya untuk digunakan di papan iklan oleh Richard Hollins Murray, seorang akuntan asal [[Herefordshire]],<ref>British patent 289619 7 April 1927</ref><ref>[http://v3.espacenet.com/origdoc?DB=EPODOC&IDX=US1625905&F=0&QPN=US1625905 United States patent 1625905] 26 April 1927</ref>, dan sebagaimana Shaw mengakuinya, Murray juga berkontribusi pada penciptaan mata kucing.<ref name="Halifax Today"/>
 
[[Pemadaman listrik (masa perang)|Pemadaman listrik]] pada [[Perang Dunia II]] (1939–1945) pun mempopulerkan penggunaan mata kucing di Britania Raya. Setelah perang, perusahaan milik Shaw mendapat dukungan dari sebuah komite [[Departemen Transportasi]] yang dipimpin oleh [[James Callaghan]] dan [[Sir Arthur Young]]. Pada akhirnya, mata kucing digunakan di seluruh dunia.
Baris 46:
{{unreferenced section|date=Agustus 2019}}
[[File:Cateye.jpg|thumb|Mata kucing berwarna kuning untuk menandai perbaikan jalan (Jerman)]]
Tidak seperti di Britania Raya, di mana mata kucing banyak digunakan, di Eropa Daratan, mata kucing sangat sulit untuk ditemui di jalanan. Sejumlah pengguna jalan, terutama pesepeda dan pesepeda motor, menganggap mata kucing tidak diperlukan sebagai penanda lajur, karena berpotensi membahayakan akibat permukaan mata kucing yang licin, terutama di saat hujan dan kecenderungannya untuk ditempatkan di dekat daerah rawan. Diungkapkan pula bahwa marka jalan berupa garis sudah cukup jelas dan reflektif, sehingga tidak memerlukan mata kucing. Sejumlah orang juga menganggap bahwa tidak adanya mata kucing dapat mengurangi resikorisiko ketidaknyamanan pendengaran dan fisik saat mengemudi, serta keuntungannya untuk keselamatan mengemudi terlalu dibesar-besarkan.
 
===Lebanon===
Baris 58:
| accessdate = 2 December 2008
| work = Fuller Up, the Dead Musician Directory
| archive-date = 2017-07-15
| archive-url = https://web.archive.org/web/20170715200439/http://elvispelvis.com/kemistry.htm
| dead-url = yes
}}</ref> Investigator mengakui bahwa bagian mata kucing terkadang dapat mengendor, namun menyatakan bahwa insiden tersebut belum pernah terjadi sebelumnya.<ref>{{Cite news
| title = Cat's eye killed DJ