Konten dihapus Konten ditambahkan
k fix
 
Baris 253:
 
=== <big>a. Memulai Pembicaraan</big> ===
Dalam keseharian, tentunya kita pernah bertemu dengan keadaan  yang membuat kita harus atau ingin memulai pembicaraan dengan orang lain. Namun ada hal-hal yang harus diperhatikan, yaitu:
 
''1. Lihat keadaan calon lawan bicara.''
Baris 342:
Etiket dikenal juga sebagai tata krama, yang mengatur sikap dan tindakan manusia dalam bergaul dengan manusia lain berdasarkan standar sopan santun dan adab. Etiket sebenarnya secara sadar atau tidak sudah banyak kita pelajari dan pahami sedari kecil. Namun untuk lebih jelasnya lagi, berikut adalah contoh dari etiket komunikasi:
 
*    Pengunaan bahasa yang baik dan intonasi yang sesuai.
*    Mengucapkan permisi ketika lewat di depan orang lain.
*    Mengucapkan tolong ketika minta bantuan.
*    Mengucapkan terima kasih ketika mendapat bantuan.
*    Mengucapkan maaf ketika melakukan  kesalahan.
*    Menghormati orang-orang yang lebih tua.
*    Mengurangi kebiasaan menyela ucapan orang lain.
 
=== <big>Manfaat Mempelajari Etika Komunikasi</big> ===
Setelah membahas berbagai hal mengenai etika komunikasi, berikut adalah manfaat dari mempelajari etika komunikasi:
 
*    Melancarkan komunikasi dengan orang lain.
*    Memahami apa yang dikomunikasikan orang lain.
*    Diterima dalam sosial masyarakat karena mengikuti etika yang berlaku.
*    Memperkuat hubungan yang terjalin dengan orang lain.
*    Pesan yang disampaikan dapat diterima dengan lebih baik.
*    Dihargai orang lain karena kita menghargai mereka juga.
*    Tidak bertindak sembarangan dan seenaknya dalam berkomunikasi.
 
== <big>Jenis-Jenis Hambatan Komunikasi</big> ==
Baris 573:
Kegiatan bertukar pesan ini dilakukan oleh antar unsur perusahaan, meliputi:
 
* Komunikasi ke atas: berupa penyampaian informasi dari orang dengan posisi  bawahan kepada atasan. Tentu berdasarkan hierarki organisasi perusahaan.
* Komunikasi ke bawah: berupa penyampaian pesan dari atasan kepada bawahannya dalam struktur perusahaan.
* Komunikasi lateral atau teknis: berupa penyampaian yang dilakukan antar departemen kerja atau teman kerja dalam satu departemen/divisi.
Baris 815:
# Melakukan pembagian tugas-tugas pokok menjadi tugas-tugas yang lebih rinci
# Mengalokasikan sumber daya yang tersedia
# Memberikan  arahan-arahan untuk tugas-tugas
# Melakukan evaluasi atas hasil-hasil dari strategi pengorganisasian yang telah dilakukan
 
Baris 939:
Tahap penyusanan bisnis dimulai dengan tahap perencanaan pesan yang meliputi tahap berikut ini:
 
  A. Penentuan Tujuan
 
Dalam penyampaian pesan bisnis, setiap individu memiliki tujuan yang berbeda. Pesan bisnis sangat berperan dalam menciptakan citra perusahaan.
Baris 949:
# Melakukan kerja sama atau kolaborasi antara seseorang dengan orang lain baik perusahaan domestik maupun perusahaan asing (''colaborating'')
 
  B. Analisis Audiens
 
Setelah maksud dan tujuan disampaikan dengan baik, tahapan selanjutnya adalah melakukan analisis audiens atau pembaca yaitu tentang apa, siapa, kapan, dan bagaimana sebaiknya pesan – pesan bisnis tersebut disampaikan.
Baris 965:
# Memuaskan kebutuhan emosional dan praktis audiens
 
  C. Penentuan Ide Pokok
 
Setiap pesan bisnis akan bermuara pada pada satu ide pokok. Ide pokok merupakan sesuatu yang menjadi pokok bahasan utama dalam menyampaikan pesan bisnis.
 
Penentuan ide pokok memerlukan kreativitas dna pengalaman.  Pendekatan yang dapat digunakan untuk menentukan ide pokok adalah sebagai berikut :
 
# ''Brainstorming'' : penentuan ide pokok dengan cara membiarkan pikiran mencari berbagai kemungkinan ide pokok secara bebas sehingga ide yang diperoleh akan lebih bervariasi.
Baris 975:
# Kebiasaan : penentuan sebuah ide pokok tertentu berasal dari situasi yang berulang sama dalam setiap kejadian dan berkembang dalam sebuah ide pokok.
 
  D. Pemilihan Saluran dan Media
 
Pemilihan saluran dan media sebaiknya disesuaikan dengan sifat pesan, tingkat kerahasiaan, biaya pengiriman, formalitas, dan harapan penerima. Saluran komunikasi terdiri dari komunikasi lisan dan tertulis dan masing – masing memiliki beberapa jenis media.
Baris 1.138:
* Pastikan bahwa informasi yang diberikan akurat
 
Dalam bisnis, ketepatan informasi harus dipastikan terlkebih dahulu sebelum membuat komitmen tertulis. Kaji ulang tanggal,jadwal, asumsi, perhitungan  matematika,atau keuangan untuk memastikan keabsahannya.
 
* Tekankan gagasan yang paling menarik bagi audiens.
Baris 1.219:
Komunikasi tertulis yakni komunikasi yang dilakukan melalui tulisan seperti yang dilakukan dalam kegiatan surat menyurat melalui pos, telegram, telexaf, fax, e-mail dan sabagainya.
 
Di dalam dunia bisnis, komunikasi tertulis ini terbilang sering dilakukan.  Contoh bentuk komunikasi tertulis misalnya ketika melakukan surat -menyurat bisnis. Berikut contohnya :
 
* a.       Membuat dan mengirim surat teguran kepada nasabah yang menunggak pembayarannya.
* b.       Membuat dan mengirim surat aduan (claim) kepada pihak lain.
* c.       Membuat dan mengirim surat penolakan kerja.
* d.       Membuat dan mengirim surat penawaran harga barang kepada pihak lain.
* e.       Membuat dan mengirim surat konfirmasi barang kepada pelanggan.
* f.       Membuat dan mengirim surat pemesanan barang (order) kepada pihak lain.
* g.       Membuat dan mengirim surat permintaan barang kepada pihak lain.
* h.       Membuat dan mengirim surat kontak kerja kepada pihak lain.
* i.         Memberi informasi kepada pelanggan yang meminta informasi produk-produk baru.
 
'''Komunikasi lisan / tulisan sesuai dengan prosedur perusahaan'''
Baris 1.252:
 
 
1.   Lebih tahan lama. Ketika komunikasi selesai, orang bisa melihat tulisan untuk mengetahui secara tepat pesan komunikasi.
 
2.   Tidak mudah disalahpahami atau ditafsirkan berbeda.
 
3.   Dapat disebarkan kepada orang banyak, dengan memperbanyak tulisan yang berisi hal yang dikomunikasikan
 
4.   Dapat digunakan sebagai bukti hukum bila terjadi perselisihan antara pihak.
 
 
Kekurangan komunikasi tertulis:
 
1.   Memerlukan waktu lebih lama, karena harus menuliksan terlebih dahulu pesan yang disampaikan. Begitu juga ketika menunggu balasan tertulis dari penerima.
 
2.   Memerlukan biaya lebih besar untuk alat tulis.
 
3.   Hanya bisa dilakukan antara dua orang yang bisa baca tulis. Bila orang yang diajak berkomunikasi tidak bisa baca tulis komunikasi tertulis tidak bisa dilakukan.
 
4.   Tidak dapat menyampaikan emosi sebaik komunikasi lisan
 
 
Baris 1.275:
 
 
1.   Memerlukan waktu lebih singkat, langsung dilakukan ketika dua orang berhadapan.
 
2.   Memerlukan biaya lebih sedikit, karena tidak memerlukan alat apapun.
 
3.   Bisa dilakukan antara siapapun yang mengetahui bahasa yang sama.
 
4.   Dapat menyampaikan emosi dengan baik karena berhadapan langsung dan melihat ekspresi muka dan intonasi kata.
 
 
Kekurangan komunikasi tertulis:
 
   
 
1.   Tidak tahan lama, begitu komunikasi selesai, pesan apa yang disampaikan bisa dilupakan
 
2.   Mudah disalahpahami atau ditafsirkan berbeda, bila apa yang disampaikan didengarkan banyak orang.
 
3.   Tidak disebarkan kepada orang banyak. Sebelum ada media rekaman, hanya orang yang mendengar langsung yang bisa paham apa yang disampaikan.
 
4.   Tidak digunakan sebagai bukti hukum. Bila ada perselisihan misalnya tentang jual beli, bukti lisan tidak dapat digunakan, atau lebih lemah dari bukti tertulis
 
== Media saluran lisan dan tertulis ==
Baris 1.493:
(Surat Pengaduan Barang yang Baik dan Benar)
 
Surat pengaduan barang adalah suatu  surat yang dikirimkan terhadap pihak penjual yang berfungsi untuk memberikan info tentang kondisi barang yang dikirim serta juga untuk menuntut hak atas kerugian yang diakibatkan atas kerusakan pengiriman yang muncul pada barang yang sudah dipesan.
 
Surat klaim ini bakal berisi detail info tentang barang yang sudah dikirim mulai dari nama barang (deskripsi), jumlah , nomor surat (bukti pengiriman), serta keterangan alias kerusakan yang terjadi. Supaya lebih jelas, langsung dipelajari contoh suratnya di bawah ini:
Baris 1.509:
25 Maret 2015
 
Nomor :  35/IM/IV/2015
 
 
Baris 1.521:
 
 
Hal      :  Pengaduan Kerusakan Barang
 
Lamp   :  1 (satu) lembar faktur
 
 
Baris 1.566:
<nowiki>==================================================================</nowiki>
 
Nomor : 123/MM/IV/2015                                                                              25 Maret 2015
 
 
Baris 1.668:
 
* Kalimat Sederhana: Suatu kalimat sederhana hanya memiliki sebuah subjek dan predikat. Namun tidak menutup kemungkinan suatu kalimat dilengkapi dengan objek baik langsung maupun tidak langsung
* Kalimat Majemuk: Kalimat majemuk berisi dua atau lebih klausa independen dan tidak mempunyai klausa dependen. Klausa independen merupakan   klausa yang dapat berdiri sendiri atau mempunyai pengertian yang utuh, sedangkan klausa dependen adalah klausa yang tidak dapat berdiri sendiri sehingga tidak memiliki klausa yang utuh.
* Kalimat Kompleks: Kalimat kompleks berisi sebuah klausa independen dan satu atau lebih klausa dependen sebagian anak kalimat.
 
Baris 1.969:
 
== <big>Tiga langkah proses menulis untuk hal pesan yang negatif maupun positif</big> ==
a)       Langkah 1 : Merencanakan Pesan Anda.
 
Ada beberapa hal yang harus diperhatikan sebelum perencanaan dapat dilakukan menganalisa situasi, mendapatkan apa yang para audiens inginkan, memilih media yang tepat untuk pesan dan para audiens, mengorganisasi informasi secara efektif.
 
b)       Langkah 2 : Menulis Pesan Anda.
 
Menulis pesan dimulai dengan mengadaptasi pendekatan anda bagi audiens anda. Lebih sensinstiv pada audiens anda dengan cara mempertahankan suatu sikap anda, bersikap sopan, menekankan yang positif, dan menggunakan bahasa yang bebas bias.
Baris 1.979:
Biasakan mengadopsi untuk melakukan pendekatan langsung pada pesan negativ dan positive. Terbuka dengan pernyataan yang jelas tentang gagasan utama, mencakup semua rincian yang diperlukan dalam tubuh, dan kemudian tutup dengan ramah..
 
c)       Langkah 3 : Melengkapi Pesan Anda.
 
Tidak peduli seberapa singkat atau langsung pesan yang disampaikan, dampaknya maksimal dengan memberikan diri anda banyak waktu untuk : Merevisi pesan, menghasilkan pesan, mengoreksi pesan, mendistribusikan pesan
Baris 1.987:
Menciptakan pesan-pesan yang efektif secara cepat :
 
1.     Sebelum mengorganisasi poin utama sebuah pesan, penting untuk memilih pendekatan langsung atau tidak langsung
 
2.     Sebelum benar-benar menyusun pesan Anda, bersikaplah sensitif pada variasi antarbudaya atau antarpenerima internal dan eksternal
 
3.     Untuk memenuhi spirit penerima tetap fokus, pastikan Anda mempertahankan standar etika yang tinggi
 
'''Memilih Pendekatan yang Terbaik'''
Baris 1.999:
Beberapa pertanyaan yang dapat membantu :
 
<nowiki>*</nowiki>         '''Apakah berita buruk tersebut akan membuat syok?'''
 
      Pendekatan lagsung adalah baik untuk situasi bisnis yang orang sudah mengetahui kemungkinan menerima berita berita buruk. Namun, jika berita buruk mungkin membuat pembacanya syok, gunakan pendekatan tidak langsung untuk membantu mereka siap menerimanya.
 
<nowiki>*</nowiki>         '''Apakah pembaca lebih suka pesan-pesan pendek yang langsung ke pokok masalahnya?'''
 
      Pandai-pandai dalam melihat situasi dan kondisi. Pilihalah pilihan yang terbaik dalam penyampaian pesan
 
<nowiki>*</nowiki>         '''Seberapa penting berita ini bagi pembaca tersebut?'''
 
      Untuk scenario minor atau skenario rutin, pendekatan langsung hampir selalu yang terbaik. Namun, bila pembaca mempunyai investasi emosional pada situasi tersebut atau konsekuensi bagi pembaca sangat besar, pendekatan tidak langsung sering kali yang terbaik karena pendekatan ini memberikan Anda kesempatan untuk menyiapkan pembaca itu untuk menerima berita Anda
 
<nowiki>*</nowiki>         '''Apakah anda perlu mempertahankan hubungan kerja yang dekat dengan pembaca pesan?'''
 
      Pendekatan tidak langsung mempermudah untuk mengurangi pukulan dari berita buruk dan oleh karena itu menjadi pilihan yang lebih baik bila Anda butuh melestarikan hubungan yang baik
 
<nowiki>*</nowiki>         '''Apakah anda perlu menarik perhatian pembaca?'''
 
      Tarik perhatian dari pembaca denagn memberikan pendekatan langsung apabila penerima sering kali mengabaikan. Pesan tidak langsung yang ditulis dengan buruk yang mengaburkan berita buruk mungkin menjadi penyebab utama mengapa orang tersebut mengabaikan Anda
 
<nowiki>*</nowiki>         '''Apa gaya yang disukai oleh organisasi anda?'''
 
      Pesan langsung yang kasar dapat menggangu atau membuat marah orang di sebuah perusahaan yang terbiasa pada gaya tidak langsung dan lembut. Sebaliknya, orang yang terbiasa pada pesan-pesan langsung mungkin menjadi tidak sabar dengan, atau bahkan tidak percaya pada, pendekatan tidak langsung
 
<nowiki>*</nowiki>         '''Seberapa banyak komunikasi lanjut yang Anda inginkan?'''
 
      Bila Anda ingin engurangi respons dari pembaca Anda, pendekatan langsung memberi sinyal yang lebih efektif bahwa pesan Anda adalah final. Namun, bila Anda menggunakan pendekatan tidak langsung untuk menyatakan daftar alasan-alasan sebelum mengumumkan keputusan, Anda membiarkan pintu tetap terbuka untuk respons lebih lanjut dari pembaca Anda,yang kadanng-kadang merupakan strategi yang terbaik
 
'''Menggunakan Pendekatan Langsung secara Efektif'''
Baris 2.031:
Menyatakan berita buruk di awal mempunyai dua keuntungan
 
1.       Memperpendek pesan
 
2.       Memberikan waktu yang lebih singkat bagi penerima untuk mencapai ide   pokok pesan tersebut
 
'''Buka dengan penyataan yang jelas tentang berita buruk'''
Baris 2.051:
Pendekatan tidak langsung membantu para pembaca bersiap untuk menerima berita buruk dengan cara menyampaikan terlebih dulu alasan-alasan dari berita buruk tersebut. Namun tujuannya bukan untuk mengaburkan berita buruk, menundanya, atau membatasi tanggung jawab, tujuan utamanya adalah untuk meredam pukulan dan membantu para pembaca menerima situasi yang ada. Ada empat langkah dalam menyampaikan pesan negatif menggunakan pendekatan tidak langsung, yaitu:
 
1.     '''Buka dengan sebuah penyangga.''' Langkah pertama dalam menggunakan pendekatan tidak langsung adalah dengan menggunakan sebuah penyangga, yaitu sebuah pernyataan yang netral dan tidak kontroversial yang sangat berhubungan dengan pokok pesan. Sebuah penyangga membangun landasan yang sama dengan pembaca pesan. Penyangga yang baik dapat mengekspresikan penghargaan anda karena menjadi orang yang perhatian, meyakinkan pembaca tentang perhatian anda pada permintaan mereka, atau mengindikasikan pemahaman anda pada kebutuhan pembaca tersebut. Penyangga yang baik juga harus relevan dan tulus.
 
Contoh: