Banjarparakan, Rawalo, Banyumas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
LaninBot (bicara | kontrib)
baru
 
Jumlah Dusun
 
(23 revisi perantara oleh 18 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 6:
|nama dati2 =Banyumas
|kecamatan =Rawalo
|kode pos =53173
|nama pemimpin =- Yuningsih
|luas =-
|penduduk =-5635
|kepadatan =-
}}
'''<span lang="id-ID">Banjarparakan</span>''' adalah [[desaDesa]] di [[kecamatan]] [[Rawalo, Banyumas|Rawalo]], [[Kabupaten Banyumas|Banyumas]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]].
 
Banjarparakan berasal dari dua suku kata; BANJAR yang artinya BENDUNGAN dan PARAKAN yang artinya DESA. Mungkin nama tersebut disesuaikan dengan kondisi geografis dimana Desa Banjarparakan memang dikelilingi oleh beberapa sungai. Di bagian barat berbatasan dengan Sungai DARE, sebelah selatan berbatasan dengan Sungai TAJUM dan di sebelah timur berbatasan dengan Sungai SERAYU.
{{kelurahan-stub}}
 
Di Desa Banjarparakan terdapat 4 Grumbul/Dusun yaitu Dusun I Jongkeng, Dusun II Banjarwaru, Dusun III Bayeman, dan Dusun IV Glinggang.
 
Desa Banjarparakan merupakan salah satu lumbung padi langka yakni PADI GAGA karena hanya setahun sekali ditanam di awal musim penghujan. Selain itu, Desa Banjarparakan juga terdapat banyak home industri seperti keripik tempe, seriping pisang, ketela, dan singkong.
 
Kehidupan religius juga mewarnai desa ini. Di masing-masing Grumbul terdapat 1 masjid yang menjadi pusat kegiatan keagamaan, bahkan hampir di setiap RT terdapat musholla.
 
{{Rawalo, Banyumas}}
 
{{Authority control}}
 
 
{{kelurahanKelurahan-stub}}