Bilangan prima Sophie Germain: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Dedhert.Jr (bicara | kontrib) unsolved |
Dedhert.Jr (bicara | kontrib) > |
||
(1 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan) | |||
Baris 1:
{{unsolved|matematika|Adakah tak berhingga banyaknya bilangan prima Sophie Germain?}}
Dalam [[teori bilangan]], suatu [[bilangan prima]] <math>p</math> adalah '''bilangan prima Sophie Germain''' jika <math> 2p + 1 </math> juga bilangan prima. Bilangan <math> 2p + 1 </math> yang terkait dengan bilangan prima Sophie Germain disebut '''bilangan prima aman''' (''safe prime''). Sebagai contoh, 11 adalah bilangan prima Sophie Germain dan <math> 2 \times 11 + 1 = 23 </math> adalah bilangan prima aman yang terkait dengannya. Bilangan prima Sophie Germain dinamai menurut seorang matematikawan berkebangsaan Prancis yang bernama [[Sophie Germain]], yang digunakan olehnya dalam penelitiannya mengenai [[Teorema Terakhir Fermat]].{{r|edward}} Percobaan Germain untuk membuktikan Teorema Terakhir Fermat adalah memisalkan <math> p </math> adalah bilangan prima dengan bentuk <math
== Referensi ==
|