Ikan haring merah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k clean up, removed stub tag
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
Baris 1:
[[File:A Study in Scarlet Friston 01.jpg|thumb|Dalam kisah misteri "[[Penelusuran Benang Merah]]", detektif [[Sherlock Holmes]] memeriksa sebuah petunjuk yang ternyata sengaja dibuat menyesatkan (ikan haring merah).]]
'''Ikan [[haring]] merah''' ({{lang-en|Redred herring}}) adalah [[kesesatan]] [[logika]] yang mengalihkan perbincangan dari permasalahan utama untuk membuat pembaca atau penonton mencapai kesimpulan yang salah.<ref name=oed>''[[Oxford English Dictionary]]''. red herring, n. Edisi ketiga, September 2009; versi daring Desember 2011. http://www.oed.com/view/Entry/160314; diakses 18 Desember 2011.</ref> Kesesatan logika ini masuk ke dalam kelas kesesatan [[relevansi]] yang luas. Tidak seperti kesesatan [[manusia jerami]] yang mengubah pandangan lawan agar lebih mudah menyerangnya,<ref name="Hurley2011">{{cite book|author=Patrick J. Hurley|title=A Concise Introduction to Logic|url=http://books.google.com/books?id=Ikp2dGWT5O4C&pg=PT155|year=2011|publisher=Cengage Learning|isbn=978-0-8400-3417-5|pages=131-133}}</ref> hering merah merupakan taktik untuk mengalihkan perhatian.<ref name="Tindale2007">{{cite book|author=Christopher W. Tindale|title=Fallacies and Argument Appraisal|url=https://archive.org/details/fallaciesargumen00tind|year=2007|publisher=Cambridge University Press|isbn=978-0-521-84208-2|pages=[https://archive.org/details/fallaciesargumen00tind/page/n47 28]-33}}</ref> Menurut ''[[Oxford English Dictionary]]'', ikan haring merah dapat disengaja maupun tidak disengaja.<ref name=oed/> Contohnya adalah kalimat "Saya rasa kita harus membuat penerimaan murid baru lebih ketat karena kami tidak ingin gaji kami berkurang." Walaupun alasannya digunakan untuk mendukung usulan dalam kalimat tersebut, alasan tersebut tidak relevan.
 
Istilah ini berasal dari [[bahasa Inggris]] dan konon dikaitkan dengan anjing yang teralih oleh bau [[ikan haring]] saat berburu. Namun, penelitian bahasa modern menunjukkan bahwa istilah ini mungkin dibuat oleh [[William Cobbett]] dari Inggris pada tahun 1807.<ref>{{Cite book|last=Dupriez|first=Bernard Marie|date=1991-01-01|url=https://books.google.com/books?id=uff2N62Jx9wC|title=A Dictionary of Literary Devices: Gradus, A-Z|publisher=University of Toronto Press|isbn=978-0-8020-6803-3|language=en}}</ref> Frasa ini kemudian digunakan sebagai nama resmi suatu kesesatan logika.