Lima Perintah Gereja: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Membalikkan revisi 20595476 oleh 114.122.168.201 (bicara)
Tag: Pembatalan
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(3 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Underlinked|date=Januari 2023}}
 
Dalam [[Gereja Katolik Roma]], '''Lima Perintah Gereja''' adalah Perintah-perintah Gereja yang melayani kehidupan kesusilaan, yang berhubungan dengan kehidupan liturgi dan hidup darinya. Sifat wajib dari hukum positif ini, yang dikeluarkan oleh gembala-gembala, hendak '''menjamin satu batas minimum yang mutlak perlu''' bagi umat beriman dalam semangat doa dan usaha yang berkaitan dengan kesusilaan, pertumbuhan kasih kepada Allah dan sesama (KGK 2041). Kelima Perintah diatas adalah ketentuan Gereja, maka Gereja dapat membebaskan orang dari kewajiban memenuhi perintah tersebut berdasarkan alasan yang kuat (misalnya sakit). Lima Perintah Gereja tersebut adalah:<ref>http://www.imankatolik.or.id/5perintah.html</ref>
# Rayakan hari raya yang disamakan dengan hari Minggu.
Baris 6 ⟶ 8:
# Sambutlah Tubuh Tuhan pada Masa Paskah.
 
Bagi Umat Katolik, Yesus adalah Putra Allah dan merupakan dogmagembala umat Katolik yaitu Allah Tritunggal Mahakudus.
 
== Referensi ==
{{Reflist}}
{{Puji Syukur}}
{{Catholic |wstitle=Commandments of the Church}}