Mulyasari, Losari, Cirebon: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler |
Wagino Bot (bicara | kontrib) |
||
(Satu revisi perantara oleh satu pengguna lainnya tidak ditampilkan) | |||
Baris 11:
|kepadatan =3.623,66 per kilometer
}}
'''Mulyasari''' adalah desa di kecamatan Losari, Cirebon, Jawa Barat, Indonesia. Pada awalnya desa ini termasuk dalam wilayah desa Losari Lor, namun kemudian melakukan pemekaran pada tahun 1983 sehingga menjadi desa yang mandiri. Yang menjadi kuwu (kepala desa) pertama ialah H. Muhari, kedua Ambari, ketiga Zaenal Arifin, keempat H. Sofawi, kelima PJ. Drs. Syafruddin, keenam Drs. Amin , ketujuh PJ.Rifatun.AMD, kedelapan Abdun S.SOS dan masih menjabat sampai saat ini.
Luas wilayah desa Mulyasari mencapai 167,46 Ha (hektar) yang terdiri dari sawah dan tanah kering (untuk ladang, pemukiman, pekarangan) dan memiliki batas wilayah yaitu: desa Kalirahayu (Utara), desa Losari Lor (Selatan), desa Ambulu (Barat). dan batas provinsi Jawa Tengah (Timur). Desa Mulyasari memiliki 5 dusun/lingkungan yang terdiri dari 9 RW dan 31 RT yang mana setiap daerah tersebut dipimpin oleh satu orang yang ditunjuk oleh kuwu.
Baris 20:
Untuk pendidikan di desa ini sangat diutamakan, untuk pendidikan formal terdapat play group, taman kanak-kanak, sekolah dasar/ibtidayihah, sekolah islam, raudhatul afthal, dan tsanawiyah. Sayangnya di desa ini belum ada sekolah menengah atas atau yang sederajat, dan tidak ada pendidikan non formal atau kursus khusus di desa ini.
{{Authority control}}
{{Kelurahan-stub}}
|