Ciporang, Kuningan, Kuningan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Botrie (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Merapikan artikel
 
(5 revisi perantara oleh 5 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 14:
{{untuk|[[desa]] di [[Maleber, Kuningan|Kecamatan Maleber]]|Ciporang, Maleber, Kuningan}}
'''Ciporang''' adalah [[kelurahan]] di [[kecamatan]] [[Kuningan, Kuningan|Kuningan]], [[Kabupaten Kuningan|Kuningan]], [[Jawa Barat]], [[Indonesia]].
 
 
== Sejarah ==
Baris 23 ⟶ 22:
 
== Geografis ==
Wilayah kelurahan Ciporang berupa dataran rata yang sedikit berkontur. Letaknya yang strategis membuat kelurahan Ciporang dijadikan pengembangan pemukiman penduduk [[Kuningan, Kuningan|Kuningan]] dengan adanya Perumnas Ciporang. Keadaan iklim kelurahan Ciporang dipengaruhi oleh iklim tropis dan angin muson, dengan temperatur bulanan berkisar antara 18 ° C - 32 ° C serta curah hujan berkisar antara 2.000  mm - 2.500  mm per tahun. Pergantian musim terjadi antara bulan November - Mei adalah musim hujan dan antara bulan Juni - Oktober adalah musim kemarau.
 
=== Perbatasan ===
Baris 45 ⟶ 44:
Penduduk kelurahan Ciporang berjumlah 6483 orang, terdiri dari:
* 3215 orang laki-laki
* 3268 orang perempuan
Penduduk Ciporang cukup majemuk karena terdapat perumahan (Perumnas) yang ditempati oleh penduduk yang berasal dari luar kota dan berbagai wilayah di Kuningan. 95% beragama [[Islam]] dan lainnya beragama [[Kristen]]. Dominasi pekerjaan penduduk Kelurahan Ciporang cukup bervariasi dari mualai PNS, wiraswasta, Karyawan, TNI, Polisi, pedagang, petani dan sebagainya.
 
Baris 58 ⟶ 57:
 
== Akses Transportasi ==
Untuk mencapai kelurahan Ciporang dari pusat kota Kuningan tidaklah sulit. Jaraknya dari kota Kuningan kurang lebih 4  km. kelurahan Ciporang dilewati kendaraan dari arah kota Kuningan ke daerah timur seperti [[Luragung, Kuningan|Luragung]] , [[Lebakwangi, Kuningan|Lebakwangi]], [[Cidahu, Kuningan|Cidahu]], [[Cibingbin, Kuningan|Cibingbin]] dan [[Ciawigebang, Kuningan|Ciawigebang]]. Ada dua angkutan umum yang melewati jalan raya kelurahan Ciporang yaitu:
 
* angkot 06 jurusan Pasar baru-Kertawangunan
* angkot 10 jurusan Pramuka-Kertawangunan
* angkot 07 jurusan cirendang-Lengkong
 
{{Kuningan, Kuningan}}
 
{{Authority control}}
[[su:Ciporang, Kuningan, Kuningan]]