Sutradara Ginting: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
OrophinBot (bicara | kontrib)
 
(14 revisi perantara oleh 12 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Nama Karo|[[Suku Karo|Karo]]|[[Ginting]]}}
'''Dr. Sutradara GintingsGinting''' ({{lahirmati|[[Kabanjahe]], [[Kabupaten Karo]], [[Sumatera Utara]]|4|6|1952|[[Jakarta]]|22|3|2009}}) adalah seorang [[politisi]] [[Indonesia]] dari tiga partai politik, yaitu [[Partai Golkar]], [[Partai Keadilan dan Persatuan]] dan [[Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan]]. Partai Golkar adalah sebagai partai kali pertama Sutradara berkarirberkarier di dunia politik. Dari Golkar pula dia kali pertama masuk ke parlemen pusat pada Pemilu 1997. Tak lama di Golkar, setelah proses [[Sejarah Indonesia (1998–sekarang)|reformasi 1998]], Sutradara bersama [[Edi Sudrajat]] kemudian mendirikan Partai Keadilan dan Persatuan (PKP). Meski dirinya lolos ke parlemen, namuntetapi partainya tak lolos karena tidak mencapai ''Electoral ThersholdThreshold'' (ET).
 
Pada tahun 2003, Sutradara Gintings akhirnya bergabung dengan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, pada Pemilu 2004, bekas aktivis Dewan Mahasiswa [[Universitas Gadjah Mada]] tersebut akhirnya kembali duduk di komisi I [[Dewan Perwakilan Rakyat]] [[Republik Indonesia]] ([[DPR-RI]]) membidangi Pertahanan dan Luar Negeri.
 
== Meninggal Dunia ==
Sebelum meninggal dunia di [[Rumah Sakit Pondok Indah]] Jakarta, Sutradara Gingtings sempat kehilangan kesadaran beberapa hari. Meski sudah meninggal dunia, Sutradara kembali ditetapkan sebagai calon legislator terpilih pada Pemilu 2009.
 
[[Kategori:PolitisiTokoh IndonesiaSumatera Utara]]
[[Kategori:Tokoh Batak|G]]
[[Kategori:Suku Karo]]
[[Kategori:Tokoh Karo]]
[[Kategori:Tokoh Sumatera Utara]]
[[Kategori:Marga Ginting|Sutradara]]
[[Kategori:SukuPolitikus KaroIndonesia]]
[[Kategori:Politikus Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan]]
[[Kategori:Politikus Partai Golongan Karya]]
[[Kategori:Politikus Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia]]
[[Kategori:Anggota DPR RI 1997–1999]]
[[Kategori:Anggota DPR RI 1999–2004]]
[[Kategori:Anggota DPR RI 2004–2009]]