Terowongan Lampegan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rakhmanhakim (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi 'thumb|right|300px|Terowongan Lampegan Terowongan Lampegan yaitu salah satu terowongan pertama di Jawa Barat yang dibuat di desa Cibokor tahun 1...'
 
Mufti Nasution (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
 
(46 revisi perantara oleh 23 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{coord|-6.9502089|107.0610434|display=title}}
[[Berkas:Lampegan.jpg|thumb|right|300px|Terowongan Lampegan]]
{{Infobox bangunan hikmat
Terowongan Lampegan yaitu salah satu terowongan pertama di Jawa Barat yang dibuat di desa Cibokor tahun 1879-1882 yang lokasinya di pasir Gunung Keneng, Cianjur Jawa Barat.
| kategori = terowongan
Etimologi
| name = Terowongan Lampegan
Menurut cerita, nama Lampegan asalnya dari kata yang sering disebutkan oleh Beckman ketika memeriksa hasil pekerjaan pegawainya. Setiap melihat pegawai yang sedang bekerja di dalam terowongan, dia sering berteriak mengingatkan kepada pegawainya untuk tetap membawa lampu agar lebih aman dari bahaya kurangnya zat asam. “Lamp pegang...., lamp pegang”, dia mengingatkan dalam campuran bahasa Belanda dan Indonesia. Maksudnya adalah agar pegawai membawa lampu. Di terowongan itu udaranya masih lembap dikarenakan lubang terowongan yang hanya ada satu.
| image = Tw_lp.jpg
| caption = Terowongan Lampegan difoto dari dalam Terowongan, 2020
| prov = Jawa Barat
| kab = Cianjur
| kec = Campaka
| desa = Cimenteng
| buka = [[1879]]-[[1882]]
| operator = [[Daerah Operasi II Bandung]]
| panjang = 686 m
| nomorbh = 415
| singkatan = LP
| layanan = [[Kereta api Siliwangi|Siliwangi]]
}}
'''Terowongan Lampegan''' yaitumerupakan salah satu [[terowongan]] pertama di [[Jawa Barat]] yang dibuatdibangun di desa Cibokor tahun 1879-18821879–1882 yangdan lokasinyaberlokasi di pasir Gunung Keneng, [[Cianjur]], [[Jawa Barat]].
<ref name="sumber">Suganda, Her.2007.''Jendela Bandung, Pengalaman Bersama Kompas''.Jakarta: Penerbit Buku Kompas.</ref>
 
== Etimologi ==
Terowongan ini merupakan terowongan pertama di Jawa Barat yang letaknya di lintas kereta api yang menghubungkan Batavia-Bandung lewat Bogor/Sukabumi. Selain terowongan Lampegan, di Jawa Barat ada terowongan Sasaksaat yang dibangun tahun 1902-1903, yang menghubungkan lintas jalur kereta api Jakarta-Bandung lewat Cikampek.
 
Tiga terowongan lainnya menghubungkan stasiun Banjar dan Cijulang, daerah yang letaknya di Ciamis bagian selatan ini dibangun taun 1918. Masing-masing Prins Henrik Tunnel (suami Ratu Wihelmina) panjangnya 100meter, Prins Juliana Tunnel panjangnya 250 meter, dan Koningin Wihelmina. Panjang terowongan itu yaitu 1.1 kilometer, yang menjadikan terowongan ini jadi terowongan terpanjang di Pulau Jawa. Terowongan ini dahulu memiliki nama terowongan Juliana. Tetapi sebagian orang menyebutnya terowongan Wihelmina, nama dari Ratu Kerajaan Walanda.
Menurut cerita, nama Lampegan asalnya dari kata yang sering disebutkan oleh Beckman ketika memeriksa hasil pekerjaan pegawainya.<ref name="sumber"/> Setiap melihat pegawai yang sedang bekerja di dalam [[terowongan]], dia sering berteriak mengingatkan kepada pegawainya untuk tetap membawa lampu agar lebih aman dari bahaya kurangnya zat asam.<ref name="sumber"/> “Lamp pegang...., lamp pegang”, dia mengingatkan dalam campuran bahasa [[Belanda]] dan [[Indonesia]]. Maksudnya adalah agar pegawai membawa [[lampu]]. Di terowongan itu udaranya masih lembap dikarenakan lubang terowongan yang hanya ada satu. Akhirnya, terowongan ini disebut 'Terowongan Lampegan'<ref name="sumber"/>
Sebagian besar terowongan yang dibangun jaman dahulu sudah tidak berfungsi lagi. Begitu juga denga terowongan hasil Beckman, nasibnya lebih tragis, di tanggal 13 Maret, terowongan itu hancur sebab hujan besar yang turun di daerah itu. Awalnya rembesan air dan seterusnya bagian atasnya hancur. Mulai dari sana hubungan kereta api Sukabumi-Cianjur yang sudah lebih satu abad, akhirnya terputus.
 
Setelah mengalami renovasi, di September 2000, hubungan dua stasiun baik lagi. Namun dari tanggal 12 Maret 2001, terowongan itu ambruk lagi, dari situ hubungan stasiun Cianjur dan Sukabumi kembaki terputus.
Terowongan ini merupakan terowongan pertama di [[Jawa Barat]] yang letaknya di lintas kereta api yang menghubungkan Batavia-Bandung lewatvia Bogor/Sukabumi.<ref name="sumber"/> Selain terowongan Lampegan, di Jawa Barat ada terowongan Sasaksaat yang dibangun tahun 1902-1903, yang menghubungkan lintas jalur kereta api Jakarta - Bandung lewat Cikampek.<ref name="sumber"/>
 
Rembesan air mengakibatkan bagian atas terowongan hancur. Sehingga hubungan kereta api [[Sukabumi]]-[[Cianjur]] terputus.<ref>Bemmelen, Reinout Willem .1949.''The Geology of Indonesia''.California: Govt. Print. Off.</ref>
 
Setelah mengalami renovasi, dipada [[September]] [[2000]], hubunganSukabumi duadan stasiunCianjur baikkembali lagiterhubung. Namun dari tanggal 12 [[Maret]] 2001, terowongan itu ambruk lagi, dari situdan hubungan stasiun [[Cianjur]] dan [[Sukabumi]] kembakikembali terputus.<ref name="sumber"/>
 
Pada tahun 2010, Terowongan Lampegan kembali direstorasi dan telah memasuki tahap uji coba.
 
== Status terowongan ==
Saat ini Terowongan Lampegan sudah aktif kembali dan dilewati [[kereta api Siliwangi]] relasi Sukabumi-Cipatat. Akan tetapi terowongan ini kemudian rusak ringan saat ditabrak kereta api Siliwangi setelah 2 hari pasca peresmian dan kejadian pada tanggal [[10 Februari]] [[2014]]. Dikarenakan adanya kesalahan rel wesel yang berada dahulu di mulut terowongan, kini rel wesel yang dahulu terpasang dicabut dan diganti rel tunggal tanpa wesel di mulut terowongan Lampegan.
 
== Galeri ==
<gallery>
[[Berkas:LampeganTw_lp_lp.jpg|thumb|right|300px|Terowongan Lampegan]] muka Lampegan
Berkas:Tw_lp_crg.jpg|Terowongan Lampegan muka Cireungas
Berkas:Lpn010414 1.JPG|[[Kereta api Siliwangi|KA Siliwangi]] memasuki Terowongan Lampegan
Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Spoorwegtunnel in de omgeving van Soekaboemi. TMnr 60005492.jpg|Terowongan Lampegan<br/>Dok. Tropenmuseum
</gallery>
 
== Rujukan ==
{{reflist}}
 
== Pranala luar ==
{{commonscat|Lampegan Tunnel}}
 
{{BangunanHikmat}}
 
[[Kategori:Terowongan kereta api di Indonesia|Lampegan]]