Adiraja, Adipala, Cilacap: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Addbot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:q10960006
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(45 revisi perantara oleh 19 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 7:
|kecamatan =Adipala
|kode pos =53271
|nama pemimpin =Suprihadi
|luas =-
|penduduk =3.829 jiwa
|kepadatan =-
}}
'''Adiraja''' ([[Hanacaraka]]:{{jav|ꦄꦢꦶꦫꦗ}}) adalah [[desa]] di [[kecamatanKecamatan]] [[Adipala, Cilacap|Adipala]], [[Kabupaten Cilacap|Cilacap]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Desa Adiraja hanya berjarak sekitar 2 Km dari pusat [[Kecamatan]] [[Adipala, Cilacap|Adipala]] serta 22,2 Km berkendara ke arah timur dari pusat pemerintahan [[Kabupaten Cilacap]]. Masyarakat Adiraja mayoritas menggunakan [[Bahasa Jawa Banyumasan]]. Sepanjang batas timur Desa Adiraja dilewati oleh aliran [[Sungai Bengawan]] yang mengalir dari utara ke selatan hingga bermuara di Pantai Selok, [[Samudera Hindia]].
 
== Batas Wilayah ==
Batas-batas wilayahnya adalah sebagai berikut:
{{Batas_USBT
|utara=[[Kategori:Doplang, Adipala, Cilacap|Desa Doplang]]
|selatan=[[Karanganyar, Adipala, Cilacap|Desa Karanganyar]] dan [[Karangbenda, Adipala, Cilacap|Desa Karangbenda]]
|barat=[[Adireja Wetan, Adipala, Cilacap|Desa Adireja Wetan]] dan [[Adipala, Adipala, Cilacap|Desa Adipala]]
|timur=[[Pedasong, Adipala, Cilacap|Desa Pedasong]] dan [[Kroya, Cilacap|Kecamatan Kroya]]
}}
 
== Pembagian Wilayah ==
# Dusun Adiraja
# Dusun Joho
# Dusun Karangnangka
# Dusun Karangtak
# Dusun Penempen
# Dusun Petilasan
 
==Fasilitas Umum==
===Pemerintahan===
#Kantor Kepala Desa Adiraja
===Pendidikan===
#SMP Kristen Adipala
#SD Negeri Adiraja 01
#SD Negeri Adiraja 02
#SD Kristen Adiraja
#TK Kristen Margi Rahayu
#TK Masyitoh Adiraja
===Kesehatan===
#Klinik Raja Husada
===Olahraga===
#GOR Desa Adiraja
#Lapangan Tegalkatilayu Desa Adiraja
 
===Perbelanjaan===
#Pasar Pagi Desa Adiraja
===Peribadatan===
#Masjid Darul Hikmah Adiraja
#Masjid Masyitoh Adiraja
#Gereja Kerasulan Baru Sidang Adipala
 
== Kebudayaan ==
Desa Adiraja merupakan sebuah desa adat, tradisi masa lalu yang sangat kental di desa ini masih dilaksanakan secara turun-temurun sampai dengan saat ini.
Tradisi masa lalu yang sangat kental di desa ini dan masih dilaksanakan sampai dengan saat ini. Tradisi tersebut antara lain :sedekah laut,<ref> {{id}} {{cite web|url=http://suaramerdeka.com/harian/0403/18/ora5.htm|title=Perahu Naga II Ramaikan Sedekah Laut|format=HTM|accessdate=2012-06-24}}</ref>sedekah bumi,dan masih banyak lagi ritual-ritual yang ada di desa yang berpenduduk.
 
Tradisi tersebut antara lain : Sedekah Laut,<ref>{{id}} {{Cite news|url=http://suaramerdeka.com/harian/0403/18/ora5.htm|title=Perahu Naga II Ramaikan Sedekah Laut|format=HTM|accessdate=2012-06-24|archive-date=2008-06-22|archive-url=https://web.archive.org/web/20080622015529/http://www.suaramerdeka.com/harian/0403/18/ora5.htm|dead-url=yes|language=id|work=[[Merdeka.com]]}}</ref> Sedekah Bumi, Cowongan (hanya pada saat terjadi kemarau panjang), dan masih banyak lagi tradisi/ritual yang kerap kali dilakukan di desa ini.
 
== Kuliner ==
DiDesa desa iniAdiraja mempunyai banyak makanan khas daerah tersebut,antara lainsalah satunya yang paling terkenal yaitu [[lantinglanthing]] Adiraja, lantinglanthing merupakan makanan ringan yang berbahan dasar dari [[singkong]], rasanya gurih, teksturnya renyah, dan pastinya bergizi.<ref> {{id}} {{cite web|url=http://promojateng-pemprovjateng.com/detail.php?id=1386|title=Lanting Adiraja|format=php|accessdate=2012-06-24|archive-date=2016-03-05|archive-url=https://web.archive.org/web/20160305164259/http://promojateng-pemprovjateng.com/detail.php?id=1386|dead-url=yes}}</ref> Desa ini juga dikenal sebagai sentra makanan ringan lainnya seperti :Keripik keripik singkongSingkong, keripikKeripik pisangPisang, saledan Sale pisangPisang.
 
== RefrensiReferensi ==
{{reflist}}
 
== Pranala Luar ==
* [http:// lifestyle.kompasiana.com/catatan/2011/10/07/sedekah-bumi/ Sedekah Bumi]
 
{{Adipala, Cilacap}}
{{Authority control}}
{{kelurahan-stub}}
 
 
{{kelurahanKelurahan-stub}}
[[Kategori:Desa di Indonesia]]
[[Kategori:Desa di Jawa Tengah]]
[[Kategori:Desa di Kabupaten Cilacap]]
[[Kategori:Adipala, Cilacap]]