Setuju untuk digabungkan. Bagi orang Indonesia, memang Kompeni = VOC. Salam, [[Pengguna:Naval Scene|Naval Scene]] 18:19, 10 Oktober 2006 (UTC)
{{Gabungdari|Kompeni}}
[[Gambar:Replika Kapal Amsterdam.jpg|thumb|175px|Replika ''Amsterdam'' (1749)]]
:saya tambahkan 2 paragraf dari versi bahasa inggris {{tanpattd|202.152.168.98}}
'''Vereenigde Oostindische Compagnie''' (Perserikatan Perusahaan Hindia Timur) atau '''VOC''' yang didirikan pada tanggal [[20 Maret]] [[1602]] adalah perusahaan [[Belanda]] yang memiliki [[monopoli]] untuk aktivitas perdagangan di [[Asia]]. Disebut Hindia Timur karena ada pula [[VWC]] yang merupakan perserikatan dagang [[Hindia Barat]]. Perusahaan ini dianggap sebagai perusahaan pertama yang mengeluarkan pembagian [[saham]].
== Oost-Indische ==
Meskipun sebenarnya VOC merupakan sebuah badan dagang saja, tetapi badan dagang ini istimewa karena didukung oleh negara dan diberi fasilitas-fasilitas sendiri yang istimewa. Misalkan VOC boleh memiliki tentara dan boleh bernegosiasi dengan negara-negara lain. Bisa dikatakan VOC adalah negara dalam negara.
<table><td>Yang benar "Vereenigde Oost-Indische Compagnie" atau "Vereenigde Oost Indische Compagnie" atau "Vereenigde Oost-indische Compagnie" atau "Vereenigde Oostindische Compagnie". Kelihatannya kok yang terakhir itu dipaksakan agar sama dengan singkatannya VOC? 05:21, 16 Juni 2009 (UTC) <small>[[Pembicaraan Pengguna:Bennylin|Hubungi:]]<br />[[Pengguna:Bennylin|Bennylin]]</small></td>
<td><pre style="font-family:'MS PGothic',MS Pゴシック,IPAMonaPGothic,Mona; font-size:7pt"> ∧ ∧
(,,°Д°)</pre></td></table>
:Ejaan lama: Vereenigde Oostindische Compagnie. ''Vereenigde'' dengan dua "ee", dan ''Oostindische'' disatukan.{{br}} Ejaan baru: Verenigde Oost-Indische Compagnie. ''Verenigde'' dengan satu "e", dan ''Oost-Indische'' dipisah.{{br}} Dapat dilihat di [[:nl:Overleg:Vereenigde_Oostindische_Compagnie#Spelling|halaman pembicaraan]] artikel Wikipedia bahasa Belanda. Salam, [[Pengguna:Naval Scene|Naval Scene]] ([[Pembicaraan Pengguna:Naval Scene|bicara]]) 10:45, 5 Juli 2010 (UTC)
VOC terdiri 6 Bagian (''Kamers'') di [[Amsterdam]], [[Middelburg]] (untuk [[Zeeland]]), [[Enkhuizen]], [[Delft]], [[Hoorn]] dan [[Rotterdam]]. Delegasi dari ruang ini berkumpul sebagai ''Heeren XVII'' (XVII Tuan-Tuan). ''Kamers'' menyumbangkan delegasi ke dalam tujuh belas sesuai dengan proporsi modal yang mereka bayarkan; delegasi Amsterdam berjumlah delapan.
[[ms:Syarikat== Perusahaan Hindia Timur Belanda ]] ==▼
[[Image:Voc logo.gif|right|thumb|150px|Logo Kamar Dagang VOC di Amsterdam]]
Gimana kalo halaman ini yang bahasa Belanda, kita pindahin ke versi bahasa Indonesianya biar gampang dipahami dan ditulis orang-orang? [[Pengguna:Pengetik-AM|Pengetik-AM]] ([[Pembicaraan Pengguna:Pengetik-AM|bicara]]) 28 Mei 2022 00.49 (UTC)
Perusahaan ini mendirikan markasnya di Batavia (sekarang [[Jakarta]]) di pulau [[Jawa]]. Pos kolonial lainnya juga didirikan di tempat lainnya di [[Hindia Timur]] yang kemudian menjadi [[Indonesia]], seperti di [[kepulauan rempah-rempah]] ([[Maluku]]), yang termasuk [[Kepulauan Banda]] di mana VOC manjalankan monopoli atas [[pala]] dan "[[mace]]". Metode yang digunakan untuk mempertahankan monompoli termasuk kekerasan terhadap populasi lokal, dan juga [[pemerasan]] dan [[pembunuhan massal]].
== External links found that need fixing (Oktober 2023) ==
[[Image:Vereinigte Ostindische Compagnie (VOC)share.jpg|right|thumb|300px|Sebuah saham Perusahaan Hindia Timur Belanda, tertanggal 7 November 1623, untuk jumlah 2.400 florin]]
Hello fellow editors,
Pos perdagangan yang lebih tentram di [[Deshima]], [[pulau buatan]] di lepas pantai [[Nagasaki]], adalah tempat satu-satunya di mana orang Eropa dapat berdagang dengan [[Jepang]].
I have found one or more external links on [[Perusahaan Hindia Timur Belanda]] that are in need of attention. Please take a moment to review the links I found and correct them on the article if necessary. I found the following problems:
Pada [[1652]], [[Jan van Riebeeck]] mendirikan pos di [[Tanjung Harapan]] (ujung selatan [[Afrika]], sekarang ini [[Afrika Selatan]]) untuk menyediakan kapal VOC untuk perjalanan mereka ke Asia Timur. Pos ini kemudian menjadi koloni "full-fledged" ketika lebih banyak lagi orang Belanda dan Eropa lainnya mulai tinggal di sini. Pos VOC juga didirikan di [[Persia]] (sekarang [[Iran]]), [[Bengal]] (sekarang [[Bangladesh]]) dan sebagian [[India]]), [[Ceylon]] (sekarang [[Sri Lanka]]), [[Malaka]] (sekarang [[Malaysia]]), Siam (sekarang [[Thailand]]), [[China]] daratan ([[Guangzhou|Kanton]]), Formosa (sekarang [[Taiwan]]) dan selatan India. Pada [[1662]], [[Koxinga]] mengusir Belanda dari Taiwan.
*https://historia.id/kuno/articles/hari-ini-voc-berdiri-DWVe3 is found to be dead. Recommend adding https://web.archive.org/web/20221204030845/https://historia.id/kuno/articles/hari-ini-voc-berdiri-DWVe3 to the original URL.
*http://www.mondovisione.com/exchanges/handbook-articles/who-needs-stock-exchanges/ is found to be dead. Recommend adding https://web.archive.org/web/20120322234551/http://www.mondovisione.com/exchanges/handbook-articles/who-needs-stock-exchanges/ to the original URL.
*https://historia.id/kuno/articles/riwayat-di-balik-berdirinya-kompeni-dagang-voc-P1BNK is found to be dead. Recommend adding https://web.archive.org/web/20221129181512/https://historia.id/kuno/articles/riwayat-di-balik-berdirinya-kompeni-dagang-voc-P1BNK to the original URL.
*http://www.berdikarionline.com/inilah-asal-usul-kata-kompeni/ is found to be dead. Recommend adding https://web.archive.org/web/20221007073549/https://www.berdikarionline.com/inilah-asal-usul-kata-kompeni/ to the original URL.
*https://www.kompas.com/skola/read/2020/02/17/180000869/hak-oktroi--pengertian-dan-isinya is found to be dead. Recommend adding https://web.archive.org/web/20210414122055/https://www.kompas.com/skola/read/2020/02/17/180000869/hak-oktroi--pengertian-dan-isinya to the original URL.
*https://www.kompas.com/skola/read/2020/07/03/080000669/runtuhnya-voc?page=all is found to be dead. Recommend adding https://web.archive.org/web/20221003022419/https://www.kompas.com/skola/read/2020/07/03/080000669/runtuhnya-voc?page=all to the original URL.
*https://historia.id/ekonomi/articles/17-tuan-dan-kehancuran-voc-PNark is found to be dead. Recommend adding https://web.archive.org/web/20221204014443/https://historia.id/ekonomi/articles/17-tuan-dan-kehancuran-voc-PNark to the original URL.
*https://tirto.id/karena-korupsi-voc-bubar-saat-jelang-tahun-baru-cdDX is found to be dead. Recommend adding https://web.archive.org/web/20221007173511/https://tirto.id/karena-korupsi-voc-bubar-saat-jelang-tahun-baru-cdDX to the original URL.
When you have finished making the appropriate changes, please visit [[:m:InternetArchiveBot/FAQ|this simple FaQ]] for additional information to fix any issues with the URLs mentioned above.
Pada [[1669]], VOC merupakan perusahaan pribadi terkaya yang dunia pernah lihat, dengan lebih dari 150 perahu dagang, 40 kapal perang, 50.000 pekerja, angkatan bersenjata pribadi dengan 10.000 tentara, dan pembayaran [[dividen]] 40%.
This notice will only be made once for these URLs.
Perusahaan ini hampir selalu terjadi konflik dengan Inggris; hubungan keduanya memburuk ketika [[Pembantaian Amboyna]] di [[1623]]. Pada [[abad 18]], kepemilikannya memusatkan di HIndia Timur. Setelah peperangan keempat antara [[Provinsi Bersatu]] dan [[Inggris]] ([[1780]]-[[1784]]), VOC mendapatkan kesulitan finansial, dan pada [[17 Maret]] [[1798]], perusahaan ini dibubarkan, setelah Belanda diinvasi oleh tentara [[Napoleon Bonaparte]] dari [[Perancis]]. Hindia Timur diserahkan kepada [[Kerajaan Belanda]] oleh [[Kongres Wina]] di [[1815]].
Cheers.—[[User:InternetArchiveBot|'''<span style="color:darkgrey;font-family:Courier New">InternetArchiveBot</span>''']] <span style="color:green;font-family:Rockwell">([[:en:User talk:InternetArchiveBot|Melaporkan kesalahan]])</span> 12 Oktober 2023 15.37 (UTC)
== Kapal VOC ==
*[[Kapal VOC Amsterdam]]
*[[Batavia (kapal)|Kapal VOC Batavia]]
== Lihat juga ==
* [[Kompeni]]
* [[Jan Pieterszoon Coen]]
* [[Perusahaan Hindia Timur Britania]], didirikan pada [[1600]]
* [[Perusahaan Hindia Timur Denmark]], didirikan pada [[1616]]
* [[Perusahaan Hindia Barat Belanda]], didirikan pada [[1621]]
* [[Perusahaan Hindia Timur Prancis]], didirikan pada [[1664]]
* [[Perusahaan Hindia Timur Swedia]], didirikan pada [[1731]]
* [[Dune (novel)|Dune]], sebuah novel yang memperoleh inspirasi dari pengeksploitasian yang dilakukan V.O.C.
== Pranala luar ==
*{{en}} [http://www.oldest-share.com/ Saham tertua di dunia (VOC 1606)]
*{{en}} [http://www.economist.com/displayStory.cfm?Story_ID=179810 Mencicipi petualangan - Sejarah rempah-rempah juga sejarah perdagangan] ''[[The Economist]]'', 17 Desember 1998.
[[Category:Sejarah Indonesia]]
[[Category:Sejarah Belanda]]
[[Category:Koloni Belanda|Perusahaan Hindia Timur, Belanda]]
[[Category:Perusahaan Belanda]]
[[Category:Perusahaan Kolonial Hindia]]
<!-- interwiki -->
[[af:Verenigde Oos-Indiese Kompanjie]]
[[de:Niederländische Ostindien-Kompanie]]
[[en:Dutch East India Company]]
[[eo:Nederlanda Orienthinda Kompanio]]
[[fr:Compagnie néerlandaise des Indes orientales]]
[[it:Compagnia Olandese delle Indie Orientali]]
[[ja:オランダ東インド会社]]
▲[[ms:Syarikat Hindia Timur Belanda]]
[[nl:Vereenigde Oostindische Compagnie]]
[[no:Det nederlandske Ostindiske kompani]]
[[pt:Companhia Holandesa das Índias Orientais]]
[[sv:Holländska Östindiska Kompaniet]]
[[zh:荷兰东印度公司]]
|