Bank Jepang: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
ZéroBot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: ro:Banca Japoniei
Raksasabonga (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
(16 revisi perantara oleh 10 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Infobox Central bank
|bank_name_in_local = 日本銀行 <small>{{ja icon}}</small>
|image_1 = Bank of Japan logo日本銀行ロゴ.svg
|image_title_1 = Logo Bank of Japan
|image_2 = BoJBank_of_Japan_headquarters_in_Tokyo,_Japan.jpg
|image_title_2 = Kantor Pusat BOJ di Tokyopusat
|headquarters = [[Chūō, Tokyo|Chūō]], [[Tokyo]], [[Jepang]]
|coordinates = {{coord|35.6861|139.7715|region:JP}}
|established = 27 Juni 1882 / <br>10 Oktober 1882
|president = [[MasaakiHaruhiko ShirakawaKuroda]]<br>(20 Maret 2013 - )
|leader_title = GovernorGubernur
|bank_of = {{JPN}}[[Jepang]]
|currency = [[Yen Jepang]]
|currency_iso = JPY
|reserves =
|borrowing_rate = 0%-0.3010%
|deposit_rate =
|website = [http://www.boj.or.jp/en/ www.boj.or.jp]
|preceded = [[Dai-Ichi Kangyo Bank|First National Bank]]
|succeeded =
|footnotes =
Baris 27:
Seperti sebagian besar lembaga nasional [[Jepang]] lainnya, Bank of Japan didirikan setelah terjadinya [[Restorasi Meiji]]. Sebelum [[Restorasi Meiji|restorasi]], para tuan tanah Jepang mengeluarkan mata uang mereka masing-masing, yaitu [[hansatsu]], dengan kesetaraan yang tidak jelas satu sama lain, tetapi Undang-Undang Mata Uang Baru pada tahun 4 Meiji (1871) menyatakan bahwa [[yen]] adalah mata uang resmi baru.
 
Bekas daerah kekuasaan para tuan tanah (Han) menjadi [[Daftar prefektur di Jepang|prefektur]] dan pabrik uang logam mereka menjadi bank-bank ''charter'' swasta, yang pada mulanya berhak mencetak uang. Pada suatu rentang waktu, baik pemerintah pusat maupun bank-bank "nasional" ini mencetak uang; untuk mengakhirinya, Bank of Japan didirikan pada tahun 15 Meiji (1882) dan diberi hak [[monopoli]] untuk mengawasi ketersediaan [[uang]].
 
[[Berkas:The place of the foundation of the Bank of Japan.jpg|thumbjmpl|rigtht|250px|Tempat peletakan batu pertama Bank of Japan]]
 
Bank of Japan mencetak uang kertas pertamanya pada tahun 18 Meiji (1885), dan meskipun terdapat beberapa kegagalan kecil -- misalnyakecil—misalnya, tepung [http://en.wiki-indonesia.club/wiki/Konjac konnyaku] yang dicampur ke dalam kertas bahan untuk mencegah pemalsuan telah menarik perhatian [[tikus]] -- uang—uang tersebut cukup sukses. Pada 1897 Jepang bergabung dengan [http://en.wiki-indonesia.club/wiki/Gold_standard Standar emas] dan pada 1899 bekas mata uang "nasional" tidak berlaku lagi.
 
Bank of Japan terus bertahan, dengan pengecualian masa jeda singkat setelah [[Perang Dunia II]] ketika pihak [[Pihak Sekutu di Perang Dunia II|Sekutu]] mengeluarkan mata uang militer dan merestrukturisasi Bank of Japan ke dalam bentuk yang lebih independen. Meskipun telah dilakukan amandemenamendemen Undang-Undang Bank of Japan 1997 (日本銀行法) untuk memberikan kemandirian yang lebih, tetapi Bank of Japan telah dikritisi karena kekurangmandiriannya. Beberapa kebergantungannya adalah tertuang di dalam Undang-Undang itu sendiri, pada pasal 4:
 
: ''Dengan memahami fakta bahwa mata uang dan kendali moneter adalah bagian penting dari kebijakan ekonomi menyeluruh, Bank of Japan akan selalu memelihara hubungan yang dekat dengan pemerintah dan saling bertukar pandangan secukupnya, sehingga mata uang dan kendali moneter dan pijakan dasar kebijakan ekonomi pemerintah akan selalu harmonis.''
 
[[Berkas:Nippon-Bank at Osaka.JPG|thumbjmpl|250px|Cabang di Osaka]]
== Misi ==
[[Berkas:Nippon-Bank at Osaka.JPG|thumb|250px|Cabang di Osaka]]
 
Misi dari Bank of Japan adalah
 
* Mengeluarkan mata uang [[Yen]] dan mengatur/mengawasi peredarannya.
* Menerapkan [[kebijakan moneter]].
* Memberikan pelayanan [[settlement (finance)|settlement]] dan memberikan jaminan kestabilan sistem keuangan.
* Menjembatani kekayaan negara (valuta asing, cadangan emas, berlian, dll.) dan [[Efek (keuangan)|efek]] pemerintah.
* Kegiatan internasional.
* Menghimpun dan memadukan data, mengadakan penelitian dan analisis ekonomi.
 
== Lokasi ==
Baris 54 ⟶ 44:
Bangunan Bank of Japan yang bergaya [http://en.wiki-indonesia.club/wiki/Neo-baroque Neo-baroque] di Tokyo dirancang oleh [http://en.wiki-indonesia.club/wiki/Tatsuno_Kingo Tatsuno Kingo] pada 1896.
 
[[Berkas:Nakanoshima 1930.jpg|thumbjmpl|rightka|Cabang Bank of Japan di Osaka terlihat di kanan atas foto udara dari tahun 1930 ini. Jalan raya di depan bank adalah bagian dari Mido-Suji.]]
 
Cabang [[Osaka]] di [http://en.wiki-indonesia.club/wiki/Nakanoshima Nakanoshima] kadang-kadang dianggap sebagai struktur yang secara efektif melambangkan bank tersebut sebagai sebuah lembaga.
Baris 61 ⟶ 51:
 
== Gubernur ==
Pimpinan bank ({{lang|ja|総裁}}, sōsai) berperan penting menyangkut kebijakan ekonomi pemerintah Jepang. Legislatif Jepang menunjuk penjabat sementara Gubernur Bank of Japan pada 9 April 2008, [[Masaaki Shirakawa]], untuk mengakhiri kekosongan kekuasaan di dewan pimpinan bank ini dengan menyetujui kandidat ketiga usulan pemerintah untuk memegang kendali. Di dalam sebuah acara dengar pendapat di [[House of Representatives of Japan]] pada 8 April 2008, Shirakawa berkata bahwa dia akan memelihara kemandirian dan transparansi Bank of Japan. <ref>{{Cite web |url=http://edition.cnn.com/2008/BUSINESS/04/08/boj.ap/index.html |title=Salinan arsip |access-date=2009-04-18 |archive-date=2008-09-26 |archive-url=https://web.archive.org/web/20080926163018/http://edition.cnn.com/2008/BUSINESS/04/08/boj.ap/index.html |dead-url=yes }}</ref>
 
=== Daftar Gubernur ===
Baris 93 ⟶ 83:
# Mr. [[Masaru Hayami]] (20 Maret 1998{{ndash}} 19 Maret 2003)
# Mr. [[Toshihiko Fukui]] (20 Maret 2003{{ndash}} 19 Maret 2008)
# Prof. [[Masaaki Shirakawa]] (20 Maret 2008{{ndash}} Maret 2013)
# Mr. [[Haruhiko Kuroda]] (9 April 2013{{ndash}} petahana)
 
== Badan Kebijakan Moneter ==
Sejak Oktober 2008, badan yang bertanggung jawab untuk mengatur kebijakan keuangan terdiri dari 8 [http://www.boj.or.jp/en/type/list/pb_member/pb.htm anggota]{{Pranala mati|date=Februari 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}:
{{br}}1. [[Masaaki Shirakawa]], Gubernur BOJ
{{br}}2. [[Hirohide Yamaguchi]], Deputi Gubernur BOJ
Baris 116 ⟶ 107:
== Pranala luar ==
* [http://www.boj.or.jp/en/ Bank of Japan]
 
<!-- The below are interlanguage links. -->
 
[[Kategori:Bank di Jepang| ]]
[[Kategori:Bank sentral|Jepang]]
[[Kategori:Bank Jepang]]
[[Kategori:Ekonomi Jepang]]
 
[[ar:بنك اليابان]]
[[de:Bank of Japan]]
[[en:Bank of Japan]]
[[eo:Banko de Japanio]]
[[es:Banco de Japón]]
[[fi:Japanin pankki]]
[[fr:Banque du Japon]]
[[he:בנק יפן]]
[[hi:जापान का बैंक]]
[[it:Banca del Giappone]]
[[ja:日本銀行]]
[[ko:일본은행]]
[[lt:Japonijos bankas]]
[[ms:Bank Jepun]]
[[nl:Bank van Japan]]
[[no:Japans bank]]
[[pl:Bank Japonii]]
[[pt:Banco do Japão]]
[[ro:Banca Japoniei]]
[[ru:Банк Японии]]
[[simple:Bank of Japan]]
[[sv:Japans centralbank]]
[[th:ธนาคารแห่งประเทศญี่ปุ่น]]
[[uk:Банк Японії]]
[[vi:Ngân hàng Nhật Bản]]
[[wuu:日本中央银行]]
[[zh:日本银行]]