Stasiun Meester Cornelis (Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
RaFaDa20631 (bicara | kontrib)
Bukitduri dan Meester Cornelis NIS itu BEDA stasiun
Tag: Pembatalan
Zenexperia (bicara | kontrib)
Jika memakai kata ini terlalu rancu penyebutannya dengan kata "kini", serta penggunaan kata "telah" lebih cocok
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(11 revisi perantara oleh 6 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
{{Bedakan|text=[[Stasiun Meester Cornelis (SS)|Stasiun Meester Cornelis milik Staatspoorwegen]] yang kini menjadi [[Stasiun Jatinegara]].}}{{Infobox stasiun
| image = KITLV 1403487 - Meester Cornelis. Station N.I.S..jpg
| caption = Tampak depan Stasiun Meester Cornelis NIS
Baris 9:
| alamat = Jalan Bukit Duri
| kodepos = 12840
| lintang = -6.135449217999
| bujur = 106.814610860604
| open = 16 Juni 1872
| close = 1918
| close_type = SSNIS
| line =
| operator = * [[Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij]] (1872–1913)
Baris 19:
| map_type = Indonesia Jakarta
| map_caption = Lokasi di [[Daerah Khusus Ibukota Jakarta|Jakarta]]
}}'''Stasiun Meester Cornelis''' (disebut juga sebagai N.I.S.'''Stasiun Meester Cornelis NIS''' (untuk membedakannya dengan [[Stasiun Meester Cornelis (SS)Jatinegara|Stasiun Meester Cornelis milik BOSSS]]) adalah [[stasiun kereta api nonaktif]] yang terletak di [[Bukit Duri, Tebet, Jakarta Selatan]]. Stasiun ini berada dalam pengelolaan [[Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij]] (NIS) dan dengan lokasinya ini, stasiun ini sering disebut '''Bukit Duri'''. Stasiun ini berlokasi di selatan [[Stasiun Manggarai]] dan dinonaktifkan pada 1918. Kini lokasi stasiun initelah menjadi depo untuk pemeliharaan sarana KRL, yang diberi nama Depo KRL Bukit Duri.
 
== Sejarah ==
 
=== Era NIS (1872–19131872–1918) ===
Stasiun ini dibuka oleh NIS bersamaan dengan pembukaan segmen kedua, Weltevreden–Meester Cornelis pada 16 Juni 1872 dan kemudian dilanjutkan ke Buitenzorg pada tanggal 31 Januari 1873.<ref>{{Cite book|last=Burgerlijke Openbare Werken|first=|date=1896|title=Statistiek van het vervoer op de spoorwegen en tramwegen met machinale beweegkracht in Nederlandsch-Indië|location=Batavia|publisher=Landsdrukkerij|isbn=|pages=|url-status=live}}</ref><ref>[http://bola.kompas.com/read/2009/11/05/10511123/Menggali.Jejak.Stasiun.Batavia.Noord.dan.Batavia.Zuid Menggali jejak Stasiun Batavia Noord dan Batavia Zuid]</ref> Penempatan stasiun ini sangat khas, yaitu bercabang dari jalur utama, dan di sebelah timurnya sudah tidak ada kelanjutan lagi. Dengan demikian stasiun ini dapat dipandang sebagai stasiun terminus.
 
=== Akhir riwayat dan pascakemerdekaanpasca kemerdekaan (1918–sekarang) ===
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Het station van de Nederlandsch-Indische Spoorweg Maatschappij (NIS) in Meester Cornelis Batavia TMnr 60025162.jpg|ki|thumb|Emplasemen dan los depo lokomotif Bukit Duri yang kini menjadi depo KRL]]
Sejak 1913, [[Staatsspoorwegen|Staatsspoor en Tramwegen]] (SS) resmi mengakuisisi jalur Batavia–Buitenzorg dari NIS, kemudian menata ulang jalur KA di kedua kotapraja tersebut. Pada tahun 1914, [[Stasiun Manggarai]] dibangun pada tahun 1914 dan diresmikan pada 1 Mei 1918. Stasiun Meester Cornelis NIS akhirnya resmi berakhir riwayatnya sebagai stasiun, dan diubah menjadi depotdepo sarana yang kemudian bernama Depo Bukit Duri.<ref name="mka">{{cite journal|last=Pratiwi|first=R.|last2=Soviana|first2=N.|last3=Sudarsih|first3=A.|year=2014|title=Manggarai: Stasiun Simpang Tujuh Dilengkapi Bancik Terpanjang|url=|journal=Majalah KA|volume=97|issue=|page=19-21|pages=|doi=}}</ref> Depo Bukit Duri telah berpengalaman sebagai rumah penyimpanan lokomotif listrik, diesel, dan kini, KRL.<ref>{{Cite book|date=1997-|url=https://www.worldcat.org/oclc/38139980|title=Sejarah perkeretaapian Indonesia|location=Bandung|publisher=Angkasa|isbn=979-665-168-8|edition=Cet. 1|others=Tim Telaga Bakti Nusantara., Asosiasi Perkeretaapian Indonesia.|oclc=38139980}}</ref><ref>{{Cite book|url=https://www.worldcat.org/oclc/863637560|title=Dekolonisasi buruh kota dan pembentukan bangsa|location=Jakarta|isbn=978-979-461-797-7|edition=Edisi pertama|others=Erman, Erwiza, 1957-, Saptari, Ratna,, KITLV Office Jakarta,, Yayasan Obor Indonesia,, Nederlands Instituut voor Oorlogsdocumentatie,|oclc=863637560}}</ref>
 
== Referensi ==
{{Reflist}}
{{Adjacent stations|left=Manggarai|line=Percabangan menuju Bukit Duri|system=KAI}}
{{Batavia}}
{{Stasiun-Jakarta-stub}}
 
[[Kategori:Bekas stasiun kereta api di Jakarta|Meester Cornelis]]
[[Kategori:Bangunan bersejarah di Jakarta]]
[[Kategori:Arsitektur Hindia Belanda]]
[[Kategori:Tebet, Jakarta Selatan]]
 
 
{{Stasiun-Jakarta-stub}}