Kopiah Palestina: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Faleztino (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Faleztino (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(7 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan)
Baris 1:
'''Kopiah Palestina''' (dari {{lang-ar|{{Script|Arab|الكوفية الفلسطينية}}|al-Kūfīyyah al-Falasṭīnīyyah}}) adalah suatu jenis [[kopiah]] khas [[Orang Palestina|Palestina]] yang memiliki motif jaring berwarna hitam putih yang biasanya dikenakan di leher atau kepala. Kopiah ini telah menjadi simbol bagi [[nasionalisme Palestina|gerakan nasionalis Palestina]], yang berakar dari [[Pemberontakan Arab di Palestina 1936–1939|Pemberontakan Arab 1936-1939 di tanah Palestina]]. Menurut sejarahnya, kopiah merupakan suatu identitas yang tak terpisahkan bagi orang Arab, dan telah menjadi simbol solidaritas antar sesama [[Muslim]] (dan penganut agama-agama Ibrahimiah lainnya).<ref>{{cite book |title=A History of Modern Germany Since 1815|last=Tipton|first=Frank B.|year=2003|publisher=Continuum International Publishing Group|page=598 |isbn=0-8264-4910-7}}</ref><ref>{{cite book |title=Racist Extremism in Central and Eastern Europe|url=https://archive.org/details/racistextremismc00mudd|url-access=limited|last=Mudde|first=Cas|year=2005|publisher=Routledge|page=[https://archive.org/details/racistextremismc00mudd/page/n49 34] |isbn=0-415-35594-X}}</ref>
[[File:Woman wearing Keffiyeh.jpg|thumb|right|250px|Seorang wanita mengenakan kopiah Palestina di kota Paris, [[Prancis]].]]
 
Baris 11:
==Ciri khas==
[[File:Palestinian Kufiyah.jpg|thumb|left|250px|Kain kopiah Palestina.]]
Kopiah merupakan suatu penutup kepala khas [[Orang Arab|Arab]] yang terbuat dari [[kain]]. Yang membedakan kopiah Palestina dengan ragam kopiah lainnya di [[Timur Tengah]] ialah motif yang digambarkan biasanya berupa jaring-jaring berwarna hitam, yang merepresentasikan [[Jaring ikan|jaring-jaring perangkap ikan]] yang digunakan kaum pesisir Palestina yang mayoritas bermata pencaharian sebagai nelayan. Ada pula yang mengatakan bahwa jaring-jaring pada kopiah Palestina merepresentasikan jaring-jaring pagar besi yang dulunya dipasang (oleh kaum Zionisme Israel) sebagai pembatas antara wilayah [[Jalur Gaza]] danmaupun Bank[[Tepi Barat]], yang mana kini telah tergantikan dengan tembok pemisah berbahan beton.
 
==Lihat pula==
Baris 20:
 
[[Kategori:Palestina]]
[[Kategori:Pakaian Timur Tengah]]
[[Kategori:Busana Muslim pria]]